Anda di halaman 1dari 4

Tugas Praktik Mandiri Sesi 2

Membuat Catatan Refleksi Diri

Tujuan
Peserta diharapkan mampu membuat catatan refleksi diri sesuai dengan karakter
seorang reporter TV.

Petunjuk
1. Buatlah catatan refleksi dengan mendeskripsikan diri dalam minimal 1
paragraf sesuai dengan karakter reporter TV berikut.
a. Jujur dan pemberitaan yang berimbang (cover both sides)
b. Selalu ingin tahu
c. Rendah hati
d. Auto-kritik
e. Komunikatif dan mampu bekerja sama dalam tim

2. Tuliskan hasil refleksi Anda pada Lembar Kerja di halaman 2 dan 3.


3. Waktu pengerjaan tugas adalah 30 menit.

Cara Pengerjaan Tugas


1. Pengerjaan tugas dapat dimulai dengan mengunduh atau menyalin template
lembar kerja. Selanjutnya, kerjakan tugas pada lembar kerja tersebut.
2. Setelah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file tugasmu dalam format
PDF dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file diketik dengan format
seperti berikut.
TPM 2 Catatan Refleksi Diri-[Nama Lengkap Peserta]

1
Lembar Kerja
Membuat Catatan Refleksi Diri

Nama Lengkap : Burhan


No. Kartu Prakerja : 5253 2023 6119 8403

Jujur dan pemberitaan yang berimbang (cover both sides)

Keseimbangan informasi dalam suatu berita merupakan hal yang wajib


diterapkan oleh jurnalis sebelum menyebarluaskan berita. Cover both side
merupakan suatu prinsip yang wajib diterapkan dalam dunia jurnalistik.
Salah satu hal utama yang perlu dimiliki oleh seorang jurnalistik yaitu
kejujuran dan transparansi dalam menyampaikan berita. Dalam
menerapkannya dilapangan juga dibutuhkan kemampuan komunikatif serta
mampu memahami fakta yang terjadi dilapangan.

Selalu ingin tahu

seorang jurnalistik harus memiliki tekad dan kemampuan serta rasa ingin
tahu yang tinggi untuk bisa menjadi jurnalistik yang professional, secara
pribadi dalam merefleksikan diri selalu menyadari letak kekurangan dalam
menyampaikan dan melakukan aksi dilapangan, sebuah kelebihan yang
penulis miliki merupakan kekuatan utama untuk menjadi seorang jurnalistik.
Karena merupakan salah satu nilai yang positif untuk bisa menjadi
jurnalistik yang handal.
Rendah hati

Seorang jurnalistik juga dituntut untuk selalu memiliki sikap rendah hati
tidak terpancing emosi dengan tekanan-tekanan yang terjadi dilapangan,
penulis menyadari sebagai jurnalistik sangat dituntut untuk selalu memahami
kondisi dan situasi terutama ketika memberikan laporan secara live untuk
meliput berita suatu kejadian.
2
Lembar Kerja
Membuat Catatan Refleksi Diri

Auto-kritik

Seorang jurnalis harus menyadari kekurangannya, siap untuk dikritik


kapanpun karena kekurangan dan keterbasannya, terutama dalam
menyampaikan suatu berita. Jurnalis harus sadar bahwa bentuk
kritikan maupun saran dari orang lain merupakan bentuk perbaikan
yang lebih baik untuk kedepannya.

Komunikatif dan mampu bekerja sama dalam tim

Dalam Mengambil keputusan bersama secara kolektif.Setiap orang


memiliki kesempatan untuk membagikan ide dan gagasan mereka.
Menghormati keputusan bersama tanpa ada konflik. Saling support
satu sama lain. Bertanggung jawab atas kesalahan yang diperbuat.
Memiliki kesabaran saat menunggu anggota tim lainnya.

Anda mungkin juga menyukai