Anda di halaman 1dari 3

BAB III

GAMBARAN UMUM

A. Latar Belakang Sejarah Berdirinya Kantor Distrik Paniai Barat

Distrik Paniai Barat merupakan sebuah Distrik otonom yang telah didirikan sejak

tanggal, 12 Maret Tahun 1970 atas Dasar Surat Keputusan Bupati kabupaten paniai.

Membentuk Distrik ini, setelah berakhir gejolak politik memintah tuntutan hak rakyat

papua penentuan pendapat rakyat (pepera) Tahun 1969.

Waktu itu gejolak politik masyarakat Paniai sangat memanas, yang dipimpin oleh

Drs. Karel Gobai. Setelah dimanipulasi hak rakyat papua oleh penguasa Indonesia dengan

militer yang jumlahnya banyak mengirim di seluruh pelosok tanah papua. Waktu itu

dalam pertengaan gejolak Karel Gobai mendengar isu bahwa papua daerah lain bagian

pantai sepakat bersama NKRI oleh karena tekanan penguasa Negara, Dia

mempertimbangkan kalau mengajak masyarakat Paniai berlanjut perang maka masyarakat

akan bahaya sehingga karel mengamankan rakyatnya. Kemudian penguasa Indonesia

menawar Karel Gobai dan mendirikan sebuah kabupaten yang bernama kabupaten Paniai

yang beribukota di Enarotali dan Drs Karel Gobai di pilih langsung menjadi Bupati.

Sewaktu Karel karateker dan sebagai Bupati pertama tersebut mengeluarkan

Empat (4) surat keputusan untuk mendidikan Empat Distrik yakni Distrik Paniai Timur,

Distrik Paniai Barat, Distrik Paniai utara atau komopa, dan Distrik Paniai selatan atau

Wagethe.
Surat Keputusan (SK) yang di keluarkan untuk Distrik Paniai Barat adalah

dengan No. 02/ P 3.4/KP/1970. Yang ditunjuk kepala Distrik Paniai barat pertama waktu

itu adalah yang bernama Senandi.

Kepala Distrik pertama Senandi hingga kepala Distrik kini Arnoldus Keiya

adalah empat belas periode, masing-masing mereka adalah (1).Senandi, (2).Timotius Mote,

(3)Marthen Kayame, (4)Yulius Warikar, (5). Takarbung B.A,. (6) Drs. Gampubolong, (7).

Paulus Renyan B.A, (8). Paulus Tebai, (9). Thomas Adii, (10). Timotius Mote, (12).

Hoululin, MBA, (13). Yosia Degei, BA, (14). Nahum Tebai, S.IP, (15). Arnoldus Keiya.

(16) Lukas Pigai (17) Yahya Pigome (18) Samuel Degei (19) Yan Pigai Distrik ini

mempunyai 7 kepala kampung dan kini memekarkan dari ke tujuh induk kepala kampung

itu, sudah menjadi 15 kepala kampung.

Distrik Paniai barat dalam proses di bentuk Distrik sampai pertumbuhan dan

sampai perkembangan hingga kini tidak terlepas dari politik rebublik Indonesia, karena

Distrik ini berdiri dalam kondisi masyarakat papua memintah hak hidup, dan melalui itu

permainan penguasa memainkan perannya, sehingga melalui kekuasaan militer

menawarkan masyarakat untuk mendirikan sebuah kabupaten.

Tabel 3.1
Daftar Nama Kepala Distrik Serta Massa Bhakti
NO NAMA PEJABAT MASSA BHAKTI
1

Anda mungkin juga menyukai