Anda di halaman 1dari 1

Nama : Rizki Arya Pratama

Nim : 2203101010344

Mk : Hukum Perdata

1. Pengertian yang paling luas perkataan benda (zaak) adalah segala sesuatu yang dapat dihaki oleh
orang. Yang berarti benda sebagai obyek dalam hukum. Ada juga perkataan benda dipakai dalam arti
yang sempit, yaitu sebagai barang yang dapat dilihat saja, ada juga dipakai jika yang dimaksud
kekayaan seorang. Menurut Pasal 499 KUHPerdata, pengertian benda (zaak) adalah segala sesuatu
yang dapat menjadi obyek hak milik. Yang dapat menjadi obyek hak milik dapat berupa barang dan
dapat pula berupa hak, seperti hak cipta, hak paten, dan lain – lain.

Berdasarkan Pasal 504 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (“KUHPer”), benda dibedakan menjadi
2 (dua) yaitu benda bergerak dan benda tidak bergerak. Mengenai benda tidak bergerak, diatur
dalam Pasal 506 – Pasal 508 KUHPer. Sedangkan untuk benda bergerak, diatur dalam Pasal 509 –
Pasal 518 KUHPer.

2. Azas-azas hukum benda

 Merupakan hukum pemaksa


 Dapat dipindahkan
 Asas individualiteit
 Asas totaliteit
 Asas tidak dapat dipisahkan
 Asas priotiteit
 Asas pencampuran
 Asas perlakuan yang berlainan terhadap benda bergerak dan tidak bergerak
 Asas publiciteit
 Sifat perjanjian.

3. Isi perjanjian tertulis dalam hipotek hanya berisi tentang perjanjian kredit dan lebih menekankan
pelunasan utang tanpa mengandung hak atau memiliki benda. Sementara itu, isi perjanjian gadai
berisi tentang pendanaan serta pemindahan kekuasaan atas benda yang dijaminkan hingga debitur
mampu mengembalikan utangnya.

4. Hukum tetangga adalah hukum yang mengatur hak dan kewajiban orang yang hidup bertetangga.
Hak dan kewajiban tersebut berkaitan dengan penggunaan hak milik yang letaknya berdekatan atau
berdampingan, atau hak milik bersama.

5. Hukum waris adat islam adalah hukum lokal yang terdapat di suatu daerah ataupun suku tertentu
yang berlaku, diyakini dan dijalankan oleh masyarakat-masyarakat daerah tersebut.

Sedangkan dalam Hukum Perdata Hukum waris adalah hukum yang mengatur mengenai kekayaan
seseorang setelah ia meninggal, mengenai bagaimana memindahkan kekayaan seseorang setelah ia
tiada.

Anda mungkin juga menyukai