Anda di halaman 1dari 3

LAYANAN SEDASI YANG SERAGAM

RSUD BANDA
Jln.Kujali No. 163 A Banda Naira No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :
Tlp. (0910) 21062
445/ 0 1/3
/SPO/RSUD-BN/VI/2019

STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit: Ditetapkan :


Direktur RSUD Banda
26 Juni 2019
OPERASIONAL

(SPO)
dr. OKY NURDIANI
NIP. 19831018 201412 2 001

1. Sedasi adalah kegiatan anestesi dimana obat diberikan untuk


menenangkan pasien dalam suatu periode yang dapat
membuat pasien cemas, tidak nyaman atau gelisah. Sedasi
diberikan kepada pasien segera sebelum pembedahan atau
selama prosedur medis tidak nyaman. Sedasi menggunakan
PENGERTIAN
obat-obatan sedatif.
2. Layanan pemberian sedasi adalah pemberian layanan oleh
petugas medis atau tenaga kesehatan kepada pasien untuk
sedasi moderat dan dalam, yang meliputi penerimaan,
perencanaan, persiapan, pemantauan sedasi dan perawatan
pasca sedasi.

TUJUAN Mengoptimalkan keadaan pasien mulai dari pra, intra dan pasca
sedasi.

1. Keputusan Direktur Nomor 2943/RSUDIU/XI/2018 tentang


Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Kamar Operasi
di rumah sakit umum daerah Banda
Kesatu : Pelayanan anestesi (termasuk sedasi moderat
KEBIJAKAN sedang dan dalam) harus dilaksanakan dengan tehnik yang
sama / seragam pada seluruh pelayanan di RSUD Banda
2. Keputusan Direktur Nomor : 2935/RSUDIU/XI/2018
Tentang Pemberlakuan Panduan Pelayanan Anestesi dan
Sedasi di Rumah Sakit Umum Daerah Banda

A. Tahap Pra Sedasi


1. Anamnesis dan pemeriksaan pasien.
PROSEDUR 2. Meminta dan/atau mempelajari hasil-hasil pemeriksaan
dan konsultasi yang diperlukan untuk melakukan anestesia.
3. Mendiskusikan dan menjelaskan tindakan anestesia yang
akan dilakukan.
LAYANAN SEDASI YANG SERAGAM

RSUD BANDA
Jln.Kujali No. 163 A Banda Naira No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :
Tlp. (0910) 21062

445/ 0 2/3
/SPO/RSUD-BN/VI/2019

STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit: Ditetapkan :


Direktur RSUD Banda
OPERASIONAL 26 Juni 2019

(SPO)
dr. OKY NURDIANI
NIP. 19831018 201412 2 001
PROSEDUR 4. Memastikan bahwa pasien telah mengerti dan
menandatangani persetujuan tindakan.
5. Mempersiapkan dan memastikan kelengkapan alat
anestesia dan obat-obat yang akan dipergunakan.

B. Tahap Intra Sedasi


1. Petugas anestesi melakukan verifikasi kelengkapan
status pasien, obat – obatan, peralatan anestesi dan
peralatan resusitasi
2. Dilakukan pemasangan infus, oksigen dan alat
monitoring bila diperlukan.
3. Pasien anak, orang tua / wali pasien dapat masuk ke
dalam ruang operasi pada saat tindakan sedasi akan
dimulai.
4. Dilakukan pemantauan persiapan serta manajemen tata
laksana jalan nafas oleh petugas anestesi pada
pemberian sedasi moderat dan dalam yang memiliki
resiko terkait patensi jalan nafas.
5. Dokter anestesi bersama penata anestesi melakukan
proses sign in.
6. Dokter anestesi melakukan asesmen pra sedasi.
7. Seluruh tim yang terlibat melakukan proses time out.
8. Petugas anestesi melakukan monitoring secara terus –
menerus selama proses sedasi berlangsung dan dicatat
dalam formulir pemantauan anestesi.

C. Tahap Pasca Sedasi


1. Petugas anestesi melakukan proses sign out.
2. Sebelum masuk ke ruang pulih sadar, dokter anestesi
dan penata anestesi menilai tanda vital pasien.
LAYANAN SEDASI YANG SERAGAM

RSUD BANDA
Jln.Kujali No. 163 A Banda Naira No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :
Tlp. (0910) 21062

445/ 3/3
/SPO/RSUD-BN/VI/2019

Ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit: Direktur RSUD Banda

OPERASIONAL 28/11/2018

(SPO)
dr. OKY NURDIANI
NIP. 19831018 201412 2 001

3. Setibanya di ruang pulih sadar dilakukan serah terima


pasien dari penata anestesi ke petugas ruang pulih sadar.
4. Selama pasien di ruang pulih dilakukan pemantauan
PROSEDUR
mengacu pada Aldert’s Scoring dan Steward Score
(untuk bayi dan anak),
5. Semua proses pasca sedasi harus terdokumentasi

UNIT TERKAIT Bagian Pelayanan Medis, rekam medik

Anda mungkin juga menyukai