Anda di halaman 1dari 8

NAMA :DWI PINGKAN

NIM :14221020
STATISTIK DASAR RANGKUMAN PELUANG

A. PENGERTIAN PELUANG

Apa yang di maksud dari peluang dalam matematika?sederhananya, peluang adalah kemungkinan
terjadinya sebuah peristiwa.
Selain itu peluang juga di kenal sebagai probalitas untuk mengungkapkan pengetahuan atau
kepercayaan bahwa suatu kejadian akan berlaku atau telah terjadi.

B MENENTUKAN PELUANG DIANTARANYA YAITU:


a.Percobaan

percobaan adalah suatu kegiatan yang menghasilkan nilai suatu peluang.Misalnya, proses pelemparan
dua buah dadu,pengambilan kartu dan sebagainya.

b.Ruang sampel

Ruang sampel adalah semua hasil yang mungkin terjadi dari suatu percobaan.Ruang sampel di notasikan
sebagai S dan banyaknya elemen ruang sampel di notasikan(S)Misalnya,kamu melemparkan dua buah
koin,kemungkinan hasil yang muncul adalah (A,G),(G,A),(A,A),(G,G).

c.Kejadian

Kejadian adalah hasil diharapkan terjadi pada ruang sampel.Kejadian di notasikan sebagai A. Dengan
demikian,banyaknya kejadian A dinotasikan sebagai n(A) Misalnya,berapakah banyaknya kejadian
muncul 1 A dan G pada pelemparan dua buah koin?munculnya 1 A dan G bias di peroleh dari (A,G),
(G,A).Dengan demikian,banyaknya kejadian muncul 1A dan 1 G adalah

d.Titik sampel peluang

Setiap anggota dari ruang sampel,itu dinamakan titik sampel.Atau gampangnya kamu liat aja dari
anggota himpunannya.

Kalo dari percobaan di atas,jadi titik sampelnya ada sisi angka dan gambar.Biasanya di tanyakan jumlah
titik sampel.Nah,kamu bias tulisnya gini, n(S) =2.

Untuk kondisi yang lebih kompleks,kamu bias nentuin titik sampel dengan berbagai cara.Bisa pakai
diagram pohon,tabel dan aturan pencacahan.
CONTOH:

1.Rumus titik sampel dengan diagram pohon

Menentukan titik sampel dengan Teknik diagram pohon

2. Rumus titik sampel dengan tabel

Jadi,S =((A,A), (A,G), (G,A), (G,G))

Nah,kalo ditanya berapa banyak titik sampelnya,yaudah bias kita tuli:

N(s) = 2×2=4

3. Aturan pencacahan

Untuk yang menentukan titik sampel dengan aturan pencacahan,kita bias menggunakan rumus-rumus
dari aturan permutasi dan aturan kombinasi

Masih ingat nggak perbedaan dari aturan permutasi dan kombinasi?

Aturan permutasi memperhatikan urutan atau susunan.Sedangkan kombinasi diambil secara


acak,random atau tanpa memperhatikan urutan.
Rumus permutasi

Keterangan:

Pr = Pemutasi

N = Jumlah total benda

r = Jumlah benda yang di pilih

Rumus kombinasi:

Keterangan:
˙
nCr = Jumlah kombinasi

ṅ = Jumlah total objek dalam kumpulanType equation here .

ṙ = Jumlah objek yang dipilih dari kumpulan

Keterangan:

n= total unsur keseluruhan

r= banyaknya unsur yang akan diamati

!(factorial)= perkalian semua bilangan asli yang kurang atau sama dengan n
PELUANG SUATU KEJADIAN
Peluang suatu kejadian adalah perbandingan antara jumlah suatu kejadian (n(A)) dan semua kemungkinan
yang ada (N(S)).secara matematis,rumus peluang suatu kejadian A pada ruang sampel S adalah sebagai
berikut

n( A)
P(A)
n (S)
Dengan:
P(A)=peluang terjadinya A;
n(A)=banyaknya elemen kejadian A;dan
n(S)=banyaknya elemen ruang sampel S

Peluang terjadinya suatu kejadian itu berada di rentang 0 dan 1.Nilai 0 menunjukkan kejadian yang
mustahil terjadi atau banyaknya elemen A=0 sementara itu,nilai 1 menunjukkan kejadian yang pasti
terjadi yang pasti terjadi atau banyakanya elemen A sama dengan ruang sampel.Secara matematis,bias di
nyatakan sebagai berikut.

0 n( A) n (S )
≤ ≤
n(S) n (S) n (S )

n( A)
↔0≤ ≤1
n (S )
Contoh peluang 0 dan 1 adalah sebagai berikut.
P(A)=0 atau kejadian yang mustahil terjadi,misalnya laki-laki melahirkan
P(A)=1 atau kejadian yang pasti terjadi,misalnya matahari terbit dari timur.

CONTOH SOAL
Terdapat sebuah kantong berisi 3bola merah,4bola biru,dan 2bola ungu.Kakak akan mengambil 3bola
sekaligus dari kantong ini.Maka peluang terambilnya ketiga bola biru adalah?
Pembahasan:
Soal ini termasuk dalam peluang teoritas,kita sudah tau dari peluang teoritas adalah….

n( A)
P(A) = jadi kita cari dulu n (A) dan n(S)nya,yuk!
n (S)
Total bola yang ada dalam kantong adalah 3+4+2=9.
Dari soal diketahui kakak akan mengambil 3 bola dari 9 bola.
Kita bias pakai rumus kombinasi ya,karena nggak memperhatikan susunan.
Jadi banyak titik sampel atau (n(S)):

Udah dapet nih n(S)=84

Sekang kita cari n(A)atau kejadian terambil ketiganya bola biru.Tetap pakai rumus kombinasi ya!

Maka peluang kejadian A:

n( A) 4 1
P(A) = = kita sederhanakan menjadi
n (S) 84 21

APA ITU DISTRIBUSI PELUANG DAN JENISNYA?


Distribusi peluang adalah sebuah daftar yang berisi seluruh hasil yang mungkin dari suatu percobaan dan
peluang yang berkaitan dengan setiap hasil tersebut.Selang nilai peluang suatu kejadian adalah dari 0-
1.Sedangkan,jumlah dari seluruh peluang hasil harus sama dengan 1.
Contoh:Dalam eksperimen pelemparan dua buah dadu secara bersamaan.Misalkan X? jika dadu
dilemparkan sebanyak 240 kali,berapakah harapan munculnya mata dadu 6?

Penyelesaian:
Peluang untuk X dituliskan dalam tabel berikut ini:

Nilai harapan munculnya mata dadu 6 adalah 1/6 × 240 = 40 kali

JENIS DISTRIBUSI PELUANG TERBAGI MENJADI 2 JENIS DIANTARANYA


1. Distribusi binormal
Ketika melakukan percobaan terkadang hasil yang terjadi berupa percobaan yang sukses atau percobaan
yang gagal.contohnya,ketika pengujian barang hasil produksi hasilnya dapat berupa barang cacat atau
barang tidak cacat.Proses ini dikenal sebagai proses Bernoulli.
Banyak X yang sukses pada “n” usaha benoulli disebut variable acak binomial,sedangkan distribusi
binomial memiliki beberapa syarat:
a.percobaan dilakukan dengan n pengulangan
b setiap hasil percobaan adalah sukses atau gagal
c .peluang sukses dinyatakan dengan p,sedangkan dengan q.Keduanya memiliki peluang yang sama
di setiap pengulangan percobaan.
d.pengulangan-pengulangan percobaan bersifat bebas satu sama lainya hasil pengulangan kedua tidak
mempengaruhi hasil hasil pengulangan ketika dan seterusnya.

CONTOH SOAL:
Dalam pelemparan tiga buah uang logam sekaligus,berapakah peluang muncul dua gambar?
Penyelesain:
Misalkan x adalah banyak muncul sisi gambar yang merupakan kejadian sukses maka:
1
Peluang muncul P =
2
Peluang muncul bukan gambar
1 −1
Q=1- =
2 2

Banyak uang logam :n =3

Maka, peluang untuk mendapatkan dua gambar adalah 3/8

2.Distribusi normal
Distribusi peluang kontinu yang banyak di pakai dalam statistika normal berbentuk seperti lonceng yang
simetis.Persamaan matematika distribusi normal bergantung pada dua paramenter,yaitu rataan ( μ) dan
simpanan baku (θ ¿ adapun distribusi normal adalah sebagai berikut:

Adapun sifat-sifat penting dari distribusi normal adalah sebagai beriku:


a. Seluruh luas kurva di atas sumbu daftar (x) sama dengan 1
b. Mempunyai satu buah modus yaitu pada x= μ
c. Kurva mempunyai titik belok pada x= μ ± σ

Anda mungkin juga menyukai