Anda di halaman 1dari 2

FORM PDSA

Topik uji coba : Kematian Pasien >48 jam Triwulan III


Cara : Meningkatkan kolaborasi dengan PPA dan bagian-bagian terkait
Siklus : Triwulan III (Juli s/d September 2023)

PLAN :
Saya berencana : Menurunkan angka capaian kematian pasien >48 jam di Ruang Perawatan
Cardiologi (RPC) sesuai standar <0,24%

Saya berharap :
Adanya penurunan tingkat kematian >48 Jam di Ruang Perawatan Cardiologi (RPC) hingga
mencapai target <0,24%

Tindakan yang akan dilakukan :


1. Meningkatkan kolaborasi dengan PPA dan bagian-bagian terkait
2. Memanfaatkan dan meningkatkan penggunaan form pemantauan EWS (Early Warning System)
bagi perawat di ruangan
3. Monitoring dan evaluasi

DO
Apa yang diamati :
1. Masih kurangnya respon PPA untuk tanggap pada pasien darurat
2. Masih di jumpai form EWS yang tidak terisi

STUDY
Apa yang dapat dipelajari : hasil monitoring menunjukkan masih belum tercapainya target yang
diinginkan

Apakah sesuai dengan measurement goal : hasil yang dicapai belum sesuai dengan measurement
goal yang ditetapkan

ACTION :
Apa yang dapat anda simpulkan dari siklus ini :
Kematian pasien >48 jam membutuhkan kolaborasi antar PPA yang cepat, tanggap dan efesien
untuk menurunkan angka capaian dibawah standar yang ditetapkan yaitu <0,24%
FORM PDSA

Topik uji coba : Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Edukasi Intervensi Pasien Risiko Jatuh di
Ruang Rawat Inap
Cara : Meningkatkan kepatuhan perawat dalam melakukan edukasi intervensi pasien
risiko jatuh di Ruang Perawatan Cardiologi sesuai dengan SPO
Siklus : Triwulan III (Juli s/d September 2023)

PLAN :
Saya berencana : Meningkatkan angka capaian Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Edukasi
Intervensi Pasien Risiko Jatuh di Ruang Perawatan Cardiologi (RPC) sesuai standar 100%

Saya berharap :
Adanya peningkatan angka capaian Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Edukasi Intervensi
Pasien Risiko Jatuh di ruang RPC sesuai standar 100%

Tindakan yang akan dilakukan :


1. Melakukan re-edukasi perawat tentang kepatuhan terhadap edukasi intervensi pasien risiko jatuh
di Ruang Perawatan Cardiologi (RPC)
2. Melakukan supervisi pelaksanaan edukasi intervensi pasien risiko jatuh
3. Monitoring dan evaluasi

DO
Apa yang diamati :
Masih ada perawat yang kurang patuh dan kurang paham dengan pentingnya edukasi intervensi
pasien risiko jatuh

STUDY
Apa yang dapat dipelajari : hasil monitoring menunjukkan masih belum tercapainya target yang
diinginkan

Apakah sesuai dengan measurement goal : hasil yang dicapai belum sesuai dengan measurement
goal yang ditetapkan

ACTION :
Apa yang dapat anda simpulkan dari siklus ini :
Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Edukasi Intervensi Pasien Risiko Jatuh di Ruang Rawat Inap
belum sesuai dengan standar. Perlu dilakukan sosialisasi ulang SPO serta tata cara mengkaji pasien
risiko jatuh sehingga dapat diberikan edukasi dan intervensi yang tepat.

Anda mungkin juga menyukai