Anda di halaman 1dari 6

Kanji

Bab 5

Kanji yang dibuat dari kombinasi makna.

Apakah arti kanji 日? Itu artinya “matahari”. Apa arti kanji 月? Itu artinya “bulan”.

Lalu apa yang Anda pikirkan arti mengenai kanji 明? Itu artinya “terang, bercahaya”.

Beberapa kanji dibuat dengan mengkombinasikan karakter dasar kanji. Sekarang, lihat
contoh di bawah ini dan lihat bagaimana masing-masing karakter dikombinasikan
menjadi makna baru.

Kombinasi Kanji Kun On Makna


日 + 月 明 あかーるい Mei Terang

Matahari bulan Matahari dan bulan keduanya terang.


人 + 木 休 やすーむ Kyuu Istirahat

Orang pohon Seseorang beristirahat di bawah pohon.


人 + 本 体 からだ Tai Badan, tubuh

Orang Asli Seseorang asalnya dari badan.


女 + 子 好 すーき Kou Suka, Cinta

Wanita Anak Wanita suka anak anak.


田 + 力 男 おとこ Dan Laki laki

Sawah Tenaga Laki laki bertenaga di sawah.


木 + 木 林 はやし Rin Hutan

Pohon Pohon Dua pohon menjadi hutan.


木+木+木 森 もり Shin Hutan
Pohon, pohon, pohon Tiga pohon menjadi hutan.
門 + 日 間 あいだ Kan Di antara\

Gerbang Matahari Matahari dapat dilihat di antara pintu.


火 + 田 畑 はたけ - Ladang

Api Sawah Membakar ladang membuat lahan yang ditanami.


山 + 石 岩 いわ Gan Batu Karang

Gunung Batu Batu besar di gunung adalah batu karang.

Kanji bab 5

1. 明 Arti : terang, cahaya

Kunyomi : あかーるい、あーける

Onyomi : メイ

Jumlah goresan: 8
Contoh kanji: 明「あか」るい terang

開「あ」ける membuka

2. 休 Arti : istirahat

Kunyomi : やすーむ

Onyomi : キュウ

Jumlah goresan: 6
Contoh kanji: 休「やす」む beristirahat

休日「きゅう・じつ」 hari libur

休「やす」み libur

3. 体 Arti : tubuh, badan

Kunyomi : からだ

Onyomi : タイ

Jumlah goresan: 7
Contoh kanji: 体「からだ」badan

体力「たい・りょく」kekuatan fisik

体育「たい・いく」latihan fisik

4. 好 Arti : suka, cinta, favorit

Kunyomi : すーきな、すーく

Onyomi : コウ

Jumlah goresan: 6

Contoh kanji: 好「す」きな favorit

好「す」かれる disukai, dicintai


5. 男 Arti : laki laki

Kunyomi : おとこ

Onyomi : ダン、ナン

Jumlah goresan: 7
Contoh kanji: 男「おとこ」laki laki

男子学生「だん・し・がく・せい」siswa laki laki

男「おとこ」の子「こ」anak laki laki

6. 林 Arti :hutan

Kunyomi : はやし

Onyomi : リン

Jumlah goresan: 8

Contoh kanji: 林「はやし」hutan

林業「りん・ぎょう」industri hutan

小林「こ・ばやし」nama orang Jepang


7. 森 Arti : hutan

Kunyomi : もり

Onyomi : シン

Jumlah goresan: 12
Contoh kanji: 森「もり」hutan

森林「しん・りん」hutan

森田「もり・た」nama orang Jepang

8. 間 Arti : di antara, rentang waktu

Kunyomi : あいだ、ま

Onyomi : カン

Jumlah goresan: 12

Contoh kanji: 間「あいだ」di antara

一年間「いち・ねん・かん」1 tahun

間「ま」に合「あ」う tepat waktu

時間「じ・かん」waktu
9. 畑 Arti : lahan yang ditanami

Kunyomi : はたけ、はた

Onyomi :―

Jumlah goresan: 9
Contoh kanji: 畑「はたけ」lahan yang ditanami

田畑「た・はた」ladang padi dan jagung

10. 岩 Arti : batu karang, batu besar

Kunyomi : いわ

Onyomi : ガン

Jumlah goresan: 8
Contoh kanji: 岩「いわ」batu karang

岩石「がん・せき」batu karang dan bebatuan

岩山「いわ・やま」pegunungan batu karang

Anda mungkin juga menyukai