Anda di halaman 1dari 3

1.

Perkenalan
2. Alasan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia
a. jatuhnya konstantinopel turki Usmani
pada tahun 1453 konstatinnopel jatuh pada turki ottoman
b. daya Tarik rempah 2 di Indonesia
bangsa Eropa masuk ke Indonesia dikarenakan bangsa Eropa membutuhkan rempah rem
pah yang digunakan untuk mendinginkan badan karena di Eropa beriklim dingin.
c. Motivasi 3G,
d. Revolusi Industri
3. Perjanjian antara bangsa Portugis dan Spanyol
Terdiri dari 2 perjanjian yaitu perjanjian Tordesillas dan perjanjian Saragoza
Isi dari perjanjian Tordesillas:
1. Portugis memiliki hak berdagang dan berlayar ke arah timur
2. Spanyol memiliki hak berdagang dan berlayar ke arah barat

Isi dari perjanjian Saragoza:


1. Portugis memiliki wilayah kekuasaan dari Brazil kea rah Timur sampai Maluku
2. Spanyol memiliki wilayah kekuasaan dari Mexico ke arah Barat sampai Filipina

Dalam kegiatan perdagangan biasanya para pedagangan memperoleh rempah dari portugis d
i Lisabon. Tetapi adanya perubahan politik, di Eropa tahun 1580 Spanyol menutup Pelabuhan
Liasabon. Dampak dari penutupan pelabuhan ini maka pedagang Eropa sulit mencari rempah
sendiri dan akhirnya mencari rempah reampah kedumia timur, seperti yang di lakukan Belan
da. Pelaut dari Belanda yang datang ke dunia timur yaitu:
1. Cornelis de Houtman
Pada tahun 1595 Cornelis de Houtman Bersama 4 buah kapal memimpin pelayaran untu
k mencari daerah asal rempah dan pada tahun 1596 Cornelis de Houtman Bersama rom
bongan nya tiba di Indonesia mendarat di Banten.

2. Abel Tasman
Pada tahun 1642 Ia berlayar mencapai perairan di sebelah tenggara Australia, setelah itu
dia menemukan sebuah pulau yang dinamakan pulau Tasmania.

Kedatangan bangsa Belanda di Jayakarta(Jakarta)


Cornelis de Houtman memimpin ekspedisi ke Indo pada 1595, armada de Houtman ini mengarungi uj
ung selatan Afrika, selanjutnya terus menuju ke arah timur melewati Samudra hindia pada tahun 159
6 armada de Houtman datang di Pelabuhan Banten melalui selat sunda. Setelah beberapa selang wa
ktu dengan banyaknya pedagang Belanda di Indo maka muncul persaingan di antara mereka. Agar ti
dak ada persaingan yang tidak sehat maka didirikan VOC(Vereenigde Oost Indiche Compagnie) ditahu
m 1602. Gurbenur jendral VOC adalah Pieter Both ia mendirikan pusat perdagangan VOC di Ambon,
Maluku. Tetapi setelah itu pusat dagang ini dipindah ke Jayakarta(Jakarta) karena VOC menganggap b
ahwa Jawa lebih strategis sebagai lalu lintas perdagangan.
Pangeran Jayawikarta ( penguasa bagian wilayah Banten ) memberi izin pada VOC utk mendirikan kan
tor dagang di Jayawikarta. Selain memberi izin kpd VOC, pangeran Jayawikarta jg membri izin utk pen
dirian kantor dagang kpd EIC ( Inggris ). Kebijkan ini membuat Belanda merasa tdk menyukai pangera
n Jayawikarta.
Pada awal kedatangan bangsa barat diterima dengan baik oleh rakyat Indonesia. Lama kelamaan hub
ungan perdagangan tsb berubah menjadi penguasaan atau penjajahan. VOC ini trs berusaha memper
oleh penguasaan yng lebih dari sekedar jual beli. Hal itu yang menyebabkan kebencian. Kekecewan, p
erlawanan fisik. Setelah itu pemerintah kerajaan Belanda, VOC diberi hak istimewa yng dikenal dngn
nama hak oktroi seperti: Hak mencetak uang, hak memiliki Angkatan perang, hak memerintah daera
h yang diduduki, hak melakukan perjanjian dengan raja raja, hak monopoli perdagangan rempah rem
pah, hak mendirikan benteng.
Penderitaan yng dialami oleh rakyat Indo terjadi diberbagai bidang kehidupan. Bahkan pihak VOC me
lakukan system politik adu domba atau devide et impera. Hal ini dilakukan utk mengadu domba berb
agai kerajaan di indonesia termasuk orang orang didalamnya. Adanya politik ado domba ini membuat
seluruh kehidupan masyarakat menjadi rusak dan kerajaan kerajaan di Indo jg melemah. Pd tahun 18
08 sampai 1811 rakyat menjadi menderita,karena bangsa Indonesia dikuasai oleh Daendels. Rakyat i
ndo dipaksa utk melakukan system kerja rodi dngn tujuan membangun jalan sepanjang pulau Jawa m
ulai dari Anyer hingga Panarukan. Pd tahun 1810,kaisar Napoleon menganggap nahwa Tindakan Dae
ndels sangat sngt otoriter. Kemudian pd tahun 1811 Daendels ditarik Kembali ke negeri Belanda dan
digantikan oleh gubernur jenderal Janssens. Ternyata jenderal Jenssens ini tdk secakap dan sekuat Da
endels dlm melaksanakan tugasnya.
Pada tahun 1828 Belanda mulai menerapakn system tanam paksa ( cultursteelsel ) dibawah kekuasaa
n gubernur jenderal hindia belanda Van Den Bosch.

Sistem tanam paksa terjadi pd masa pemerintahan Letnan gubernur Thomas STAMFORD Raffles thn
1811 sampai 1816. Walaupun lbh ringan dr system tanam paksa, adanya sewa tanah ini ttp membera
tkan rakyat. System sewa tanah menggambarkan seakan akan rakyat tdk memiliki tanah pdhl tanah ts
b adalah milik rakyat. Kemudian hasil sewa tanah jg seluruhnya tdk digunakan utk kemakmuran rakya
t. Hasil sewa tanah ini Sebagian besar digunakan utk kepentingan penjajah. Pelaksanaan system sewa
tanah tsb dianggap memiliki banyak kelemahan sehingga gagal diterapkan di Indonesia.
Pd tanggal 20 mei 1908 DR.Sutomo mendirikan organisasi boedi oetomo ( budi utomo ) lahirnya orga
nisasi ini merupakan penanda lahirnya kebangkitan nasional utk menjadi negara yng bebas dan mer
deka. Pendirian budi utomo ini tdk terlepas dr penggagas atau pendorong lahirnya budi utomo yaitu
dr wahidirin soedirohusodo.

Setelah rakyat Indonesia lama memperjuangkan kemerdekaan, pd akhirnya seluruh pemuda pemudi
Indonesia Bersatu utk menyelenggrakan kongres pemuda 1 di Yogyakarta pd tahun 1926 yng dihadiri
berbagai organisasi kepemudaan. Setelah itu melaksanakan kongres pemuda ke 2 pd tanggal 28 okto
ber 1928. Kongres ke 2 ini dilakukan dlm 3 sesi di tempat yng berbeda oleh penggagas nya.
( dialog sumpah pemuda dan isinya )

Kedatangan jepang menjajah Indonesia


Jepang menjajah Indonesia pada january 1942 sampai agustus 1945. manusia pribumi tidak memiliki
kebebasan apapun salah satu kebijakan Jepang adalah Romusa jepang mendarat pertama kali pada
tanggal 11 january 1942 di tarakan atau diwilayah kalimantan timur. alasan jepang menjajah
Indonesia yaitu untuk mendapatkan cadangan logistik dan bahan industri perang. Kedatangan jepang
disambut baik oleh Indonesia karena membebaskan Indonesia dari jeratan Belanda. Jepang
memberikan janji kemerdekaan bagi Indonesia. Jepang membawa propaganda yaitu gerakan tiga A
yaitu jepang cahaya, pemimpin, dan pelindung asia.
Namun pada faktanya, tentara jepang memperkerjakan rakyat indonesia dengan sistem kerja paksa
atau yang disebut romusha

Anda mungkin juga menyukai