Anda di halaman 1dari 5

Nama : Putri Nadia Gisella

kelas : 64.4B.38
Nim : 64211474
Kampus : Cibitung

1. Ilmu dan seni mengatur proses pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber lainnya secara
efektif dan efisien untuk mencapai tujuan tertentu adalah ;
a. Manajemen
2. Agar organisasi atau perusahaan bertanggung jawab secara sosial dan etis terhadap kebutuhan
dan tantangan masyarakat dengan meminimalkan dampak negatifnya, disebut :
a. Tujuan Sosial
3. Sasaran formal yang dibuat untuk membantu organisasi mencapai tujuannya,
adalah ;
a. Tujuan Organisasional
4. Fokus pada cara organisasi atau perusahaan bergerak dan kondisi SDM yang ada saat ini menuju
kondisi SDM yang dikehendaki, adalah:
a. Perencanaan SDM
5. Mempertahankan kontribusi departemen Manajemen Sumber Daya Manusia
pada tingkat yang sesuai dengan kebutuhan organisasi, adalah ;
a. Tujuan Fungsional
6. Tujuan pribadi dari tiap anggota organisasi atau perusahaan yang hendak dicapai melalui
aktivitasnya dalam organisasi, adalah ;
a. Tujuan Individual
7. Merupakan aktivitas yang dirancang untuk memperoleh pelamar kerja
yang memenuhi persyaratan yang ditetapkan perusahaan dan aktivitas menyaring pelamar melalui
wawancara, tes, dan menyelidiki latar belakang
pelamar, adalah;
a. Rekruitmen dan Seleksi
8. Merupakan serangkaian aktivitas yang dirancang untuk meningkatkan
pengetahuan, kemampuan, ketrampilan, sikap dan kinerja SDM, adalah;
a. Pelatihan dan Pengembangan
9. Memberikan informasi yang akurat dari prestasi kerja karyawan yang akan
memungkinkan dilaksanakannya perencanaan karir bagi mereka;
a. Penilaian Prestasi Kerja
10. Proses pengadministrasian gaji dan upah dimana dapat meningkatkan maupun menurunkan
prestasi kerja atau memotivasi karyawan, yaitu;
a. Kompensasi

PERTEMUAN 2

1. Tujuan Analisis pekerjaan yang dipelajari dalam teori…


a. MSDM
2. Ada beberapa metode pengumpulan data untuk analisis pekerjaan, yaitu:
Wawancara, Observasi, Catatan Laporan Partisipan dan…
a. Kuesioner
3. Melakukan pengamatan secara langsung ke lapangan untuk melihat kegiatan-kegiatan yang akan
dilakukan, adalah:
a. Observasi
4. Deskripsi pekerjaan adalah: ”Dokumen yang menyediakan informasi
mengenai kewajiban,tugas, dan ………..”:
a. Tanggung jawab Pekerjaan
5. Proses Interaksi antara dua atau lebih orang dalam sebuah proses
komunikasi disebut..
a. Wawancara
6. Mengelompokkan tugas pekerjaan dan mendaftarnya secara terpisah disebut…
a. Kewajiban dan Tanggung jawab
7. Proses Interaksi antara dua atau lebih orang dalam sebuah proses
komunikasi disebut..
a. Wawancara
8. Mengelompokkan tugas pekerjaan dan mendaftarnya secara terpisah
disebut…
a. Kewajiban dan Tanggung jawab
9. Faktor Daya terdiri dari…
a. Tuntutan Fisik dan Tuntutan Mental
10. Perjalanan kerja ke berbagai kantor cabang perusahaan di berbagai kota
mulai dari empat hingga tujuh hari dalam sebulan. Perjalanan di sekitar lokasi
kerja untuk menghimpun informasi pekerjaan. Sebagian besar pekerjaan
dilakukan di dalam kantor, merupakan…
a. Kondisi Pekerjaan

PERTEMUAN 3

1. Sarana yang digunakan dalam memutuskan pelamar mana yang akan diterima dan tidak
diterima adalah:
a. seleksi
2. Cara-cara yang dapat digunakan oleh para pencari tenaga kerja untuk mendapatkan
karyawan yang memiliki pengetahuan dan keterampilan yang sesuai dengan jenis
pekerjaan atau jabatan yang dibutuhkan, adalah:
a. saluran rekrutmen
3. Para pencari kerja datang sendiri kepada perusahaan untuk melamar, ada kalanya mereka
tidak mengetahui apakah perusahaan yang bersangkutan ada atau tidak ada lowongan
pekerjaan yang sesuai dengan pengetahuan dan keterampilannya, adalah:
a. Walk ins
4. Salah satu ciri saluran atau sumber yang dapat digunakan untuk penarikan karyawan adalah:
a. Periklanan
5. Penarikan tenaga kerja dengan cara menarik tenaga-tenaga honorer dalam jangka waktu
tertentu. Hal ini dilakukan untuk menyesuaikan fluktasi kebutuhan personalia jangka
pendek, adalah:
a. Leasing
6. Penarikan tenaga kerja yang berasal dari anggota keluarga yang dapat dilakukan organisasi atau
perusahaan adalah:
a. Nepotisme
7. Ketentuan tentang apakah para pegawai harus bekerja penuh bagi organisasi ataukah
dimungkinkan bekerja separuh waktu, yaitu:
a. Kebijaksanaan tentang status kepegawaian
8. Penilaian kinerja memiliki berbagai manfaat antara lain evaluasi antar individu dalam
organisasi, pengembangan diri setiap individu, pemeliharaan sistem dan dokumentasi,
adalah:
a. Evaluasi kinerja
9. Surat permohonan pekerjaan melalui surat lamaran ini, pelamar menulis langsung
indentitasnya, dan lampiran yang berupa ijazah sebagai bukti telah lulus sekolah, fotocopy
ktp dan riwayat hidup, yaitu:
a. Fungsi surat lamaran kerja
10. Manfaat sistem manajemen talenta bagi perusahaan, adalah;
a. Meningkatkan komitmen terhadap karyawan bernilai tinggi

PERTEMUAN 4

1. Pemindahan karyawan dari regu yang satu ke regu yang lain, adalah dasar maksud dan tujuan
dari pemindahan......
a. Shift Transfer
2. Pemutusan hubungan kerja yang terjadi dengan sendirinya sehubungan dengan berakhirnya
jangka waktu perjanjian yang dibuat oleh majikan dan buruh. Jenis PHK tersebut adalah jenis
PHK……
a. PHK demi hukum pemutusan kerja
3. Dibawah ini bukan cara yang dilakukan dalam proses pemberhentian karyawan yaitu…..
a. Melakukan tindakan kejahatan
4.Terdapat seorang karyawan yang sering berhalang hadir dalam pertemuan dan membuat tugas
menjadi terbengkalai, sehingga karyawan lain dapat mengisi posisi yang kosong ini sementara,
merupakan pengertian pemindahan dari…..
a. Temporary Transfer (Pemindahan Sementara)
5. Apa pengaruh penting promosi karyawan untuk sebuah perusahaan…
a. Keberlangsungan hidup perusahaan dan produktivitas sumber daya manusia yang meningkat
6. Dalam UU Ketentuan mengenai Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terdapat pada nomor....
a. UU nomor 13 tahun 2003
7. Tujuan dilakukannya promosi, yaitu......
a. Sebagai bentuk apresiasi kepada karyawan
8. Menurut Sikula, demosi adalah…….
b. Rubahan jabatan menuju jenjang atau jabatan yang lebih rendah dan didasari oleh pertimbangan
turunnya prestasi dan kondite (kemampuan) kerja karyawan yang bersangkutan
9. Adapun cara yang dilakukan dalam proses pemberhentian karyawan yaitu:
a. Adakan musyawarah antara karyawan dengan perusahaan
10. Di bawah ini yang bukan tujuan diadakan nya mutasi, yaitu…...
a. Promosi akan memperbaiki status karyawan dari karyawan sementara menjadi karyawan tetap
setelah lulus
dalam masa percobaannya.

PERTEMUAN 5

1. Proses pembelajaran yang melibatkan perolehan keahlian,konsep, peraturan, sikap


untuk meningkatkan kinerja karyawan, adalah;
a. Pelatihan
2. Meningkatkan karier seseorang pegawai dalam seuatu organisasi, yaitu;
a. Pengembangan sumber daya manusia
3. Perkembangan jabatan dan pangkat secara individu yang dapat dicapai selama masa kerja
didalam suatu perusahaan;
a. Karier
4. Seorang pegawai dipengaruhi oleh pengetahuan, sikap , dan meningkatkan keterampilan;
a. Keberhasilan karier
5. Suatu diagnosa untuk menetukan masalah yang dihadapi saat ini dan tantangan dimasa
mendatang yang harus dapat dipenuhi oleh program pelatihan dan pengembangan;
a. Penilaian kebutuhan
6. Memuthahirkan keahlian para karyawan sejalan dengan kemajuan teknologi melalui pelatihan
karyawan dapat mengaplikasikan teknologi baru secara efektif:
a. Tujuan pelatihan
7. Suatu urutan instruksional yang dikembangkan secara khusus yang umumnya disajikan dalam
satu kali pertemuan kelas. Rencana ini dibutuhkan bagi pelatih;
a. Lesson plan
8. Disusun dari estimasi kebutuhan dan tujuan pelatihan. Kebutuhan dalam bentuk keahlian khusus,
menyajikan pengetahuan yang diperlukan atau berusaha untuk mempengaruhi sikap, adalah;
a. Materi program
9. Suatu pedoman dimana proses belajar akan berjalan dengan efektif, prinsip ini direfleksikan
dalam pelatihan, adalah;
a. Prinsip pembelajaran
10. Pelatihan dengan intruksi pekerjaan sebagai suatu metoda pelatihan dengan cara para pekerja
atau calon pekerja ditempatkan dalam kondisi pekerjaan yang rill, dibawah bimbingan supervisi
atau pegawai yang berpengalaman adalah;
a. On the job training

PERTEMUAN 6

1. “Aktivasi kepegawaian yang membantu pegawai merencanakan karier masa depan mereka di
perusahaan agar perusahaan dan pegawai yang bersangkutan dapat mengembangkan diri secara
maksimum” merupakan pengertian dari:
a. Pengembangan karier
2. “Serangkaian posisi atau pekerjaan yang dijalani seseorang selama hidupnya“ merupakan
pengertian:
a. Karier
3. Disebut apakah tahapan pengembangan karier sebelum mendapatkan pekerjaan tetap:
a. Exploration
4. Dibawah ini hal-hal yang memengaruhi keberhasilan karier seseorang adalah:
a. Prestasi kerja, pendidikan formal, pengalaman kerja
5. “Proses mendefinisikan tujuan organisasi , membuat strategi untuk mencapai tujuan itu,
dan mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi“ merupakan pengertian:
a. Perencanaan karier
6. Tips sukses pengembangan karier pada tahap Mid Career antara lain, kecuali:
a. Menurunkan perputaran kayawan turnover
7.Apa manfaat dalam perencanaan karier....
a. Memuaskan kebutuhan karyawan
8. Yang tidak termasuk hal-hal yang dipengaruhi dalam keberhasilan karier seseorang
adalah…
a. Sikap pegawainya
9. Tahap penekanan pada perhatian untuk memperoleh jaminan terpenuhnya kebutuhan
ditahun awal pekerjaan nya, merupakan pengertian dari:
a. Karier awal ( tahap pembentukan )
10. Pengembangan karier pada seseorang dapat dikatakan berhasil jika:
a. Jika ia dapat memenuhi tugas dalam tahap karier serta mencapai tujuan yang telah di tetapkan

Anda mungkin juga menyukai