Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH

MATA KULIAH JARINGAN KOMPUTER


I

pengantar jaringan layanan domain name


service (server DNS)

MUHAMAD IHSAN CT
(2021610034)
HALAMAN JUDUL

DAFTAR ISI

BAB I

TEORI

Pengertian DNS

Sejarah DNS

BAB II PEMBAHASAN
A.Topologi Jaringan terkait topik
B.Mekanisme Bekerja
C.Contoh Implementasi

BAB III
KESIMPULAN

BAB I
PENDAHULUAN

PENGERTIAN DNS

Domain Name System (DNS) Adalah sebuah aplikasi service di internet yang
menerjemahkan sebuah domain name ke IP address dan salah satu jenis system yang
melayani permintaan pemetaan IP address ke FQPN (Fany Qualified Domain Name)
dan dari FQDN ke IP address. DNS biasanya digunakan pada aplikasi yang
berhubungan ke internet sererti Web Browser atau e-mail, Dimana DNS membantu
memetakan host name sebuah computer ke IP address. Selain digunakan di internet
DNS juga dapat di implementasikan ke private network atau internet.Implementasi
Disconected

Sejarah DNS
Sebelum dipergunakannya DNS, jaringan komputer menggunakan HOSTS
files yang berisi informasi dari nama komputer dan IP address-nya. Di Internet, file
ini dikelola secara terpusat dan di setiap lokasi harus di copy versi terbaru dari
HOSTS files, dari sini bisa dibayangkan betapa repotnya jika ada penambahan 1
komputer di jaringan, maka kita harus copy versi terbaru file ini ke setiap lokasi.
Dengan makin meluasnya jaringan internet, hal ini makin merepotkan, akhirnya
dibuatkan sebuah solusi dimana DNS di desain menggantikan fungsi HOSTS files,
dengan kelebihan unlimited database size, dan performace yang baik. DNS adalah
sebuah aplikasi services di Internet yang menerjemahkan sebuah domain name ke IP
address. Sebagai contoh, www untuk penggunaan di Internet, lalu diketikan nama
domain, misalnya: yahoo.com maka akan di petakan ke sebuah IP mis 202.68.0.134.
Jadi DNS dapat di analogikan pada pemakaian buku telepon, dimana orang yang kita
kenal berdasarkan nama untuk menghubunginya kita harus memutar nomor telepon di
pesawat telepon. Sama persis, host computer mengirimkan queries berupa nama
komputer dan domain name server ke DNS, lalu oleh DNS dipetakan ke IP address.

BAB II
PEMBAHASAN

A.topologi jaringan DNS


Keterangan :

>> Server generic


>> Switch 2950-24
>> PC generic
>> Kabel Straight

2. Setting IP Address komputer server dengan masuk ke menu server, caranya klik
icon server → Desktop → IP Configuration. Atur IP nya seperti gambar berikut.
3. Kemudian setting DNS server. Konfigurasinya juga dilakukan di komputer server,
caranya klik icon server → Services → DNS. Setting seperti pada gambar.

Keterangan :

 DNS service On
 Name : masukkan alamat DNS yang akan dipakai
 Address : gunakan almat IP dari server yang telah kita setting DNS
 Add : untuk menambahkan DNS yang sudah kita setting

4. Selanjutnya setting semua IP komputer yang terhubung dengan server, klik


icon PC → Desktop → IP Configuration Kemudian setting IP di semua PC yang terkoneksi dengan
server. PC0: 192.168.1.2, PC1: 192.168.1.3, PC2: 192.168.1.4.
. Setelah selesai memberikan IP pada setiap PC yang terhubung dengan server.
Selanjutnya kita akan mencoba untuk melakukan tes browsing ke alamat DNS
server ninetekno.com caranya klik pada salah
satu PC → Desktop → Web Browser

B.Mekanisme Kerja DNS

User ingin mengakses www.facebook.com. Proses yang terjadi


agar user dapat menghubungi komputer www.facebook.com adalah :

 DNS client menghubungi DNS server lokal untuk mendapatkan IP


address dari www.facebook.com
 DNS server lokal memeriksa cache-nya, jika akses tersebut sudah pernah
dilakukan sebelumnya, maka DNS server lokal akan mengambil IP
address www.facebook.com dari data cache-nya.
 Jika dalam data cache tidak ditemukan informasi yang dicari, maka
kemudian DNS server lokal akan mengirimkan message failure kepada
client bahwa IP address dari alamat yang diminta tidak ditemukan.
 Kemudian client melakukan request kepada DNS server tertinggi yaitu
'.' (dot) atau root server. Dan hasilnya akan dikembalikan lagi ke
client.
 Jika tidak ditemukan lagi, maka client akan menghubungi DNS
server .com (Top Level Domain). Hasilnya juga akan dikembalikan
lagi ke client.
 Kemudian jika belum dapat ditemukan, client akan menghubungi
DNS Server www.facebook.com
 DNS server www.facebook.com memberikan IP address dari
subdomain www.facebook.com
 IP address tersebut kemudian dikirimkan kembali ke DNS server lokal
untuk diberikan kepada browser dan kemudian dicatat dalam data cache
DNS server lokal.
 Browser mengarah ke IP address yang dimaksud untuk mengakses
komputer pada IP address tersebut.
 Sehingga user sekarang dapat mengakses www.facebook.com.

C.Contoh Implementasi DNS

Contoh sederhana dari implementasi DNS misalnya, ketika ingin mengakses


website seperti Google. Dengan konfigurasi DNS server, maka cukup
mengetikkan alamat google.com, dan bukan IP 216.239.38.120, namun tetap
masih bisa akses IP diatas untuk menampilkan halaman dari google.com.
BAB III

KESIMPULAN

Domain Name System (DNS) adalah distribute database system yang


digunakan untuk pencarian nama komputer (name resolution) di jaringan yang
mengunakan TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol). DNS
biasa digunakan pada aplikasi yang terhubung ke Internet seperti web browser
atau e-mail, dimana DNS membantu memetakan host name sebuah komputer ke
IP address.
Fungsi dari DNS adalah menerjemahkan nama komputer ke IP address
(memetakan). Client DNS disebut dengan resolvers dan DNS server disebut
dengan name servers. Resolvers atau client mengirimkan permintaan ke name
server berupa queries. Name server akan memproses dengan cara mencek ke
local database DNS, menghubungi name server lainnya atau akan mengirimkan
message failure jika ternyata permintaan dari client tidak ditemukan. Proses
tersebut disebut dengan Forward Lookup Query, yaitu permintaan dari client
dengan cara memetakan nama komputer (host) ke IP address.

Anda mungkin juga menyukai