Anda di halaman 1dari 58

LAPORAN PRAKTIKUM MESIN TURBIN PELTON

Diajukan Sebagai persyaratan dalam menyelesaikan Studi Mata Kuliah


Praktikum Uji Prestaasi Mesin Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik
Universitas Singaperbangsa Karawang
Dosen Pengampu:
Oleh, S.T., M.T

Dibuat Oleh:
Ibadullah 2010631150007
M. Alfi Nugraha 2010631150008
Moch Faisal 2010631150009
M. Adib Arifin 2010631150011
M. Daris Saputra 2010631150012

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN S-1


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
2023

i
DAFTAR ISI

Halaman
KATA PENGANTAR .......................................................................... Error! Bookmark not defined.
DAFTAR ISI ........................................................................................................................................... ii
DAFTAR TABEL .................................................................................................................................. iv
DAFTAR GAMBAR .............................................................................................................................. v
BAB 1 .................................................................................................................................................... vi
PERATURAN-PERATURAN DAN KEWAJIBAN ............................................................................ vi
1.1 Syarat-syarat dan Tata Tertib Pengunaan Laborat0rium ............................................................. vi
1.2 Hak- hak Pengguna Laboratorium ............................................................................................... vi
1.3 Kewajiban Pengunaan Laboratorium ........................................................................................... vi
1.4 Laranagn-larangan Terhadap Pengguna Laboratorium ............................................................... vii
1.5 Sangsi-sangsi Terhadap Tata Tertib ............................................................................................ vii
KESELAMATAN KERJA .................................................................................................................. viii
BAB II..................................................................................................................................................... 1
TEORI DASAR ...................................................................................................................................... 1
2.1 Tujuan Praktikum.................................................................................................................... 1
2.2 Turbin ...................................................................................................................................... 1
2.3 Turbin Pelton .......................................................................................................................... 1
2.3.1 Pengenalan Turbin Pelton ............................................................................................... 1
2.3.2 Prinsip Dasar Turbin Pelton ................................................................................................... 3
2.3.3 Komponen-komponen Utama Turbin Pelton ......................................................................... 3
2.3.4 Pemilihan Jenis Turbin.................................................................................................... 4
BAB III ................................................................................................................................................... 5
Prosedur Praktikum ................................................................................................................................. 5
3.1 Waktu dan Tempat Praktikum ................................................................................................ 5
3.2 Peralatan Dan Perelengapan Praktikum .................................................................................. 5
3.5 Pengujian............................................................................................................................... 10
Pengumpulan Data Percobaan .......................................................................................................... 10
2. Langkah Percobaan a. ............................................................................................................... 10

ii
3.6 Rumusan Dasar ..................................................................................................................... 12
BAB IV ................................................................................................................................................. 15
HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................................................................. 15
4.1 ..................................................................................................................................................... 15
Data Praktikum ................................................................................................................................. 15
4.1.1 Hasil Perhitungan Percobaan I ............................................................................................ 15
4.2 Tabel dan Grafik Hasil Perhitungan Nozeel Horizontal ............................................................. 19
4.3 Hasil Perhitungan Percobaan II Nozel Horizontal ...................................................................... 25
4.5 Hasil Perhitungan Percobaan III Nozel Vertical-Horizontal...................................................... 35
BAB V .................................................................................................................................................. 46
PENUTUP ............................................................................................................................................ 46
5.1 Kesimpulan ........................................................................................................................... 46
BIODATA MAHASISWA ............................................................................................................... 47
LAMPIRAN ...................................................................................................................................... 48

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Pengumpulan Data..................................................................................................10


Tabel 4.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Vertikal........................................................15
4.1.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozel Vertikal................................................18
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)......................................................................19
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)....................................................20
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)...............................................21
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)....................................22
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW).....................................................23
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin............................................................24
Tabel 4.3.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Horizontal..................................................25
4.3.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozel Horizontal.............................................28
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)......................................................................29
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)....................................................30
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)..............................................31
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)...................................32
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)....................................................33
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin...........................................................34
Tabel 4.5.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Vertical-Horizontal...................................35
4.5.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozel Vertikal – Horizontal...........................38
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)......................................................................49
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)....................................................40
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)..............................................41
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)...................................42
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)....................................................43
Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin...........................................................44

iv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Trainer Turbin Pelton ............................................................................................2


Gambar 3.1 Turbin Pelton ........................................................................................................ 5
Gambar 3.2 Rem Prony .............................................................................................................5
Gambar 3.3 Tuas Pengatur Kapasitas Air................................................................................. 6
Ganbar 3.4 Pressure Gauge....................................................................................................... 6
Gambar 3.5 Tombol Control .....................................................................................................6
Gambar 3.6 Indikator Gaya Rem ..............................................................................................7
Gambar 3.7 Pengaturan Spear Valve/Nozzle ............................................................................7
Gambar 3.8 Pulse Meter.............................................................................................................7
Gambar 3.9 Pengukuran Tekanan .............................................................................................8
Ganbar 3.10 Pompa Air .............................................................................................................8
Ganbar 3.11 Stopwatch .............................................................................................................8
Ganbar 3.12 Calculator ..............................................................................................................9
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N).....................................................................19
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)...................................................20
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s).............................................21
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)..................................22
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)....................................................23
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin..........................................................24
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N).....................................................................29
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)...................................................30
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s).............................................31
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)..................................32
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)....................................................33
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin..........................................................34

v
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N).....................................................................39
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)...................................................40
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s).............................................42
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)..................................43
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)...................................................44
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin..........................................................45

BAB 1

PERATURAN-PERATURAN DAN KEWAJIBAN

1.1 Syarat-syarat dan Tata Tertib Pengunaan Laborat0rium


1. Mengajukan surat permohonan ijin penggunaan laboratorium kepada Ketua jurusan dan
disetujui oleh Penangung jawab laboratorium.
2. Sanggup mengisi dan menandatangani Surat Pernyataan yang dikeluarkan leh Labotatorium.
3. Sangup menaati peraturan Universitas serta tata tertib yang di keluarkan laboratorium.
4. Jam kerja penggunaaan laboratorium atau praktikum disamakan dengan karyawan.
Senin s/d Jum’at : 08:30 – 17:00
Istirahat : 12:00 - 13:00

1.2 Hak- hak Pengguna Laboratorium


1. Mendapat bimbingan dan pengarahan
2. Memperoleh pelayanan peminjaman alat-alat yag digunakan.
3. Memperole fasilitas sesuai dengan rekomendasi dari ketua jurusan.

1.3 Kewajiban Pengunaan Laboratorium


1. Penguna laboratorium harus taat pada seluruh peraturan Universitas serta tata tertib yang
dikeluarkan Laboratorium.
2. Berada di laboratorium sesuai dengan jadwal yang sudah diatur.
3. Berlaku sopan, jujur, dan bertangung jawab terhadap tugas-tugas yang diberikan oleh
pembimbing.
4. Mengenakan pakaian yang telah ditentukan oleh jurusan mesin dengan rapi.
5. Mengisi look book yang telah tersedia.
6. Memberikan kabar bila berhalangan hadir atau hendak meninggalkan tempat (laboratorium).
7. Menggunakan sepatu yang aman selama didalam laboratorium.
8. Menaati pengunaan alat-alat, dan bahan-bahan yang dipakai.
9. Melaporkan dengan segera kepada petugas/pembimbing yang berwenang apabila terjadi
kerusakan atau kesalahan pengoperasian mesin.
10. Diharuskan menjaga ketenangan dan ketentraman serta keharmonisan dilingkungan
laboratorium.
11. Harus menaaati ketentuan P2K3/Keselamatan dan Kesehatan Kerja.

vi
12. Membersihkan tempat peralatan serta mengatur kembali dengan rapi apabila hendak
meninggalkan ruang laboratorium.
13. Apabila telah selesai masa pengunaan laboratoriumsupaya membuat laporan ditujukan
kepada ketua jurusan mesin dan tembusan kepada Penangung jawab. Laboratorium.

1.4 Laranagn-larangan Terhadap Pengguna Laboratorium


1. Merokok dan membuat api di dalam laboratorium, kecuali ditempat yang telah ditentukan.
2. Membawa senjata tajam, dan peralatan yang berbahaya.
3. Menerima tamu pribadi atau mengajak teman kedalam laboratorium ,kecuali seizin yang
berwenang.
4. Menggunakan bhan/alat serta memasuki ruang lain tanpa izin yang berwenang.
5. Memaksa karyawan untuk melaksanakan sesuatu hal yang bukan merupakan wewenangnya.
6. Menangani secara langsung mesin-mesin, kecuali dibawah pengawasan/bimbingan petugas
laboratorium.
7. Memperpanjang jam penggunaan laboratorium seperti yang telah ditentukan kecuali ada
persetujuan Ketua jurusan mesin.
8. Berbuat asusula di dalam lingkungan labratorium.
9. Mencuri , memiliki barang-barang atau dokuen-dokumen laboratorium.
10. Berkelahi/bertengkar baik antara teman maupun dengan karyawan.
11. Menggunakan fasilitas lain.
12. Khusus wanita/siswi tidak diperkenakan :
a. Berpakaian longgar, terurai, karena akan mengundang resiko tinggi tentang
keselamatan.
b. Memakai rok atau baju mini
c. Memakai sepatu bertumit tinggi.
d. Memakai perhiaan yang mencolok dan berharga.
e. Memakai tata rias yang berlebihan.

1.5 Sangsi-sangsi Terhadap Tata Tertib :


1. Peringatan secara lisan.
2. Peringatan secara tertulis/ penggurangan nilai Praktikum bagi praktikan.
3. Dikeluarkan dari laboratorium.

Telah dibaca dan dipahami, sangup untuk menaati peraturan- peraturan dan kewajiban selama
didalam linggungan laboratorium.

Bekasi, januari 2018

( Tim Penyusun )

vii
KESELAMATAN KERJA

Pada saat akan memulai praktikum mahasiswa diharapkan mengetahui dan memahami tentang
keselamatan kerja. Hal ini dalam pelaksanaan kegiatan praktikum tidak terjadi kecelakaan kerja, baik
pada mahasiswa atau kerusakan pada Alat Uji dan Instrument pengujian, Berikut ini hal-hal yang
harus di perhatikan selama kegiatan praktikum.

Intruksi Keselamatan Kerja :


1. Mengikuti dan memahami petunjuk keselamatan kerja.
2. Mengerti dan memahami fungisi setiap tombo; dan instrumen yang ada pada panel instrumen
pengujian.
3. Ikuti prosedur pengoprasian alat.
4. Tidak merubah instalasi penel pengjian atau memperbesar pembatas tekanan.
5. Melepaskan beban pada saat putaran idle.
6. Usahakan tidak menyentuh bagian logam, kemungkinan ada tegangan imbas.
7. Keringkan bekas limpahan air, stop mesin tekan tombol panik apabila kondisi darurat.
8. Tidak menyentuh terminal saklar atau kontrol (isntalasi perkabelan), karena panel
dioperasikan dengan tegangan 12 VDC dan 220 VAC.
9. Hendaklah menanyakan hal-hal yang kurag jelas pada teknisi laboratorium agar keselaatan
kerja tetap terjaga.

viii
ix
BAB II

TEORI DASAR

2.1 Tujuan Praktikum


Menentukan karakteristik kinerja turbin Pelton dengan menyajikan torsi, tenaga yang
disajikan sebagai fungsi kecepatan turbin dan efisiensi turbin.

2.2 Turbin

Turbin adalah mesin penggerak, dimana energi fluida kerja dipergunakan


langsung untuk memutar roda turbin. Tubin dapat bergerak apabila ada energi dari
fluida yang menggerakannya. Dari prinsip kerjanya, turbin dapat dikatakan sebagai
mesin yang digerakkan oleh fluida yang ber-density konstan.. Aliran fluida yang
terjadi pada turbin adalah aliran incompressible, yaitu aliran dengan Mach number
M ≤ 0,3. Tubin air dapat diklasifikasikan menjadi dua macam, yaitu:

1. Tubin aksi ( turbin impuls), contoh : turbin pelton


2. Turbin reaksi, contoh : turbin francis (tipe radial) dan turbin kaplan (tipe aksial)

Perbedaan antara turbin aksi dan reaksi adalah bahwa pada tubin aksi,
perubahan momentum atau ekspansi dari fluida kerjaterjadi pada nozzle atau diluar
roda sudu, sedang pada turbin reaksi terjadi pada permukaan lengkung sudunya.

2.3 Turbin Pelton

2.3.1 Pengenalan Turbin Pelton

Dalam sub bab ini meliputi sejarah dan pengembangan terakhir turbin
pelton. Bersama turbin Turgo dan turbin aliran silang (TAS), turbin pelton termasuk
dalam turbin Impuls. Karakteristik umumnya adalah pemasukan sebagian aliran air
kedalam raner pada tekanan atmosfir.

1
Pada turbin Pelton puntiran terjadi akibat pembelokan pancaran air pada
mangkok ganda raner, oleh karenanya turbin Pelton juga disebut turbin Pancaran
Bebas.

Gambar 2.1 Trainer Turbin Pelton

a) Turbin Pelton 16 Bucket


b) Putaran 1800 Rpm, Tanpa beban
c) Diameter 140 mm
d) Nozel Vertical
e) Nozel Horizontal
f) Katup Pengatur
g) Tekanan Maximum Nozel 2.2 Kg/Cm2
h) Venturi D ; 32 Mm D ; 20 Mm

2
Turbin ini ditemukan sekitar tahun 1880 oleh seorang Amerika yang namanya
dikenal sebagai nama turbin ini. Penyempurnaan terbesar yang dilakukan Pelton
yakni dengan menerapkan mangkok ganda simetris. Bentuk ini hingga sekarang
pada dasarnya tetap berlaku. Punggung pembelah membagi jet menjadi dua paruh
yang sama, yang dibelokkan menyamping.

2.3.2 Prinsip Dasar Turbin Pelton

Turbin Pelton merupakan turbin impuls, yang prisip kerjanya mengubah


energi potensial air menjadi energi kinetik dalam bentuk pancaran air. Pancaran air
yang keluar dari mulut nozzle diterima oleh sudu-sudu pada roda jalan sehingga
roda jalan berputar. Dari putaran inilah menghasilkan energi mekanik yang
memutar poros generator sehingga menghasilkan energi listrik

2.3.3 Komponen-komponen Utama Turbin Pelton

Turbin Pelton mempunyai tiga komponen utama yaitu :

1. Sudu turbin.
Sudu turbin ini berbentuk mangkok, yang dipasang disekeliling roda jalan
(raner). Setiap pemotongan pancaran air oleh mangkok pada umumnya gangguan
atas pancaran tersebut. Mendadak dan tanpa diinginkan sebagian aliran membentur
dan terbelokkan. Untuk menambah panjangnya usia raner, digunakan bahan
mangkok yang lebih baik mutunya, misalnya baja tahan karat.
2. Nozzle.
Nozzle ini berfungsi untuk mengarahkan pancaran air ke sudu-sudu turbin dan
mengatur kapasitas air yang masuk ke turbin. Pada turbin pelton mungkin
dikonstruksikan dengan nozzle lebih dari satu buah. Pada poros mendatar
dilengkapi satu atau dua nozzle, sedang yang berporos tegak mempunyai sampai 6
buah.
3. Rumah Turbin.
Rumah Turbin ini berfungsi sebagai tempat kedudukan roda jalan dan penahan air
yang keluar dari sudu-sudu turbin. Agar raner tidak terendam, rumah turbin harus
cukup tinggi diatas muka air pacu-buri. Konstruksinya harus cukup kuat untuk
perlindungan seputar dari kemungkinan mangkok atau raner rusak dan terlempar
saat turbin beroperasi.

3
2.3.4 Pemilihan Jenis Turbin

Faktor penting yang harus dipikirkan dalam pemilihan jenis turbin ini adalah :

1. Tinggi jatuh air (H).

Tinggi jatuh air total diambil dari selisih tinggi permukaan air di kolam tando
dengan tinggi air dipembuangan. Pengaruh tinggi jatuh air (H) terhadap parameter
lain turbin pelton adalah :
a. Berbanding lurus dengan daya teoritis (Pt).
b. Berbanding lurus dengan daya efektif (Pe).
c. Hampir tidak berpengaruh terhadap efisiensi.

2. Debit aliran (Q).

Debit aliran adalah jumlah air yang mengalir melalui turbin dalam m³/det.
a. Berbanding lurus dengan daya teoritis (Pt).
b. Berbanding lurus dengan daya efektif (Pe).
c. Mempengaruhi efisiensi dalam bentuk hubungan parabola.

3. Kecepatan putar (n).

Kecepatan poros turbin (dalam rpm) harus disesuaikan dengan kecepatan generator
yang akan dibangkitkannya. Pengaruh putaran (n) terhadap parameter lain turbin
pelton adalah :
a. Tidak berpengaruh terhadap daya teoritis (Pt).
b. Mempengaruhi daya efektif (Pe) dalam bentuk parabola samapai
mencapai harga nol

4
BAB III

Prosedur Praktikum

3.1 Waktu dan Tempat Praktikum

Pelaksanaan praktikum dilaksanakan di Laboratorium Teknik Mesin


Universitas Islam “45” Bekasi. Waktu pelaksanaan praktikum adalah Jumat 22
Desember 2017.

3.2 Peralatan Dan Perelengapan Praktikum

1) Turbin pelton : Alat yang akan diamati unjuk kerjanya.

Gambar 3.1 Turbin Pelton

2) Rem prony. : Digunakan untuk mengerem putaran turbin

Gambar 3.2 Rem Prony


5
3) Indikator kapasitas : Digunakan untuk mengukur besarnya volume yang
masuk dalam bak air

Gambar 3.3 Tuas Pengatur Kapasitas Air

4) Indikator tekanan : Digunakan untuk mengukur tekanan pada turbin

Ganbar 3.4 Pressure Gauge

5) Sakelar On/Off : Digunakan untuk mematikan dan menyalaka pompa

Gambar 3.5 Tombol Control

6
6) Pengukur gaya rem : Digunakan untuk mengukur besarnya gaya rem pada
turbin

Gambar 3.6 Indikator Gaya Rem

7) Spear : Digunakan untuk mengatur kapasitas fluida yang menuju

Ganbar 3.7 Pengaturan Spear Valve/Nozzle

8) Tachometer digital : Digunakan untuk menghitung putaran turbin

Ganbar 3.8 Pulse Meter

7
9) Penggaris : Digunakan untuk mengukur naik turunya Tekanan

Ganbar 3.9 Pengukuran Tekanan

10) Pompa : Sebagai penyuplai air ke turbin

Ganbar 3.10 Pompa Air

11) Stopwatch

Ganbar 3.11 Stopwatch

8
12) Calkulator : untuk menghitung data praktikum

Ganbar 3.12 Calculator

3.3 Prosedur Praktikum

1) Tekan tombol emergency


2) Hubungkan sumber listrik
3) Buka katup bola (Ball Valve)
4) Atur katup spear valve pada nozel sampai jarum tidak tampak
5) Kedua spear valve tidak boleh tertutup
6) Pengatur beban terbuka
7) Putar atau lepaskan tombol emergency
8) Nyalakan pompa, putar saklar ke kanan
9) Lakukan pengaturan sesuai kebutuhan, berikan beban secukupnya
10) Setelah pengambilan data tekanan dapat diturunkan dengan mengatur
katup bola by pass
11) Mematikan, turunkan tekanan
12) Tekan tombol emergency

3.4 Petunjuk Keamanan

Pada saat akan memulai praktikum harus mengetahui dan memahami


tentang keselamatan kerja. Hal ini agar dalam pelaksanaan praktikum tidak terjadi
kecelakaan kerja, baik kepada mahasiswa maupun kerusakan pada alat uji dan
Instrument pengujian, berikut ini hal-hal yang harus diperhatikan selama kegiatan
praktikum.

9
2) Instruksi keselamatan kerja
(1) Mengerti dan memahami petunjuk keselamatan kerja
(2) Mengerti dan memahami fungsi setiap tombol dan Instrument yang ada
pada panel instrument pengujian.
(3) Ikuti prosedur pengoperasian alat
(4) Tidak merubah instalasi panel pengujian atau memperbesar pembatas
tekanan
(5) Melepaskan beban pada saat putaran idle
(6) Usahakan tidak menyentuh bagian logam, kemungkinan ada tegangan
imbas
(7) Keringkan bekas limpahan air, stop mesin tekan tombol emergency
apabila terjadi kondisi darurat
(8) Tidak menyentuh terminal saklar atau control (instalasi perkabelan)
karena panel dioperasikan dengan tegangan 12 VDC dan 220 VAC
(9) Hendaklah menanyakan hal-hal yang kurang jelas kepada teknisi
laboratorium, agar keselamatan kerja tetap terjaga.

3.5 Pengujian

Pengumpulan Data Percobaan

Tabel 3.1 Pengumpulan Data

No. P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran


(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm)
1 1.0
2 1.2
3 1.4
4 1.6
5 1.8
6 2.0
7 2.2

2. Langkah Percobaan
a. Percobaan 1
(2) Tutup Penuh spear nozzle vertical

10
(3) Buka penuh spear valve nozzle horizontal
(4) Buka penuh ball valve
(5) Jalankan pompa
(6) Tutup perlahan ball valve sampai penuh
(7) Atur spear valve nozzle horizontal dan tuas beban sesuai
kebutuhan sampai menunjukan 1 Kg/cm²
(8) Catat, ΔH Venturi, F Beban, n Putaran pada table
(9) Lanjutkan atur tekanan nozzle 1.2 Kg/cm², beban tidak
dilakukan perubahan
(10) Ulangi langkah 7 sampai tekanan nozzle 2.2 Kg/cm²

b. Percobaan II

Percobaan II sama dengan percobaan I namun katup nozzle horizontal tertutup


dan nozzle vertical terbuka
(1) Buka Penuh spear nozzle vertical
(2) Tutup penuh spear valve nozzle horizontal
(3) Buka penuh ball valve
(4) Jalankan pompa
(5) Tutup perlahan ball valve sampai penuh
(6) Atur spear valve nozzle horizontal dan tuas beban sesuai
kebutuhan sampai menunjukan 1 Kg/cm²
(7) Catat, ΔH Venturi, F Beban, n Putaran pada table
(8) Lanjutkan atur tekanan nozzle 1.2 Kg/cm², beban tidak
dilakukan perubahan
(9) Ulangi langkah 7 sampai tekanan nozzle 2.2

Kg/cm² c. Percobaan III

(1) Tutup Penuh spear nozzle vertical dan spear valve nozzle
horizontal
(2) Buka kedua katup dengan menghitung putaran yang sama
sampai penuh
(3) Buka penuh ball valve

11
(4) Jalankan pompa
(5) Tutup perlahan ball valve sampai penuh
(6) Atur spear valve nozzle horizontal dan tuas beban sesuai
kebutuhan sampai menunjukan 1 Kg/cm²
(7) Catat, ΔH Venturi, F Beban, n Putaran pada table
(8) Lanjutkan atur tekanan nozzle 1.2 Kg/cm², beban tidak
dilakukan perubahan
(9) Ulangi langkah 7 sampai tekanan nozzle 2.2 Kg/cm²

3.6 Rumusan Dasar

a. Daya Mekanik Turbin


Pmekanik = ɷ.T
Dimana:
T : torsi (Nm)
Pmekanik = 2. 𝜋 . n. T
Dimana :
n : Putaran (rpm)
T = L.d
Dimana :
L : beban terukur dari Brake Load cell (N)
d : Jarak lengan beban gesek load cell terhadap sumbu rotor (m)
d = 0,02 m

b. Kecepatan Bucket :

VB = R ɷ
Dimana :
R = Jarak Bucket terhadap sumbu rotor (m)

Rhorizontal = 0,06 m
Rvertical = 0,07 m
ɷ = 2. 𝜋 . n

12
c. Kecepatan Semburan Air :

VJ = k ρ [2P/ρ]
Dimana :
K : Koefisien Nozle (1,0 -1,8)
ρ : Density Air (1000 kg/cm3)
P : Tekanan pada Nozle (kg/cm2)

d. Daya Hidrolik

Phidrolik = Q.H
Dimana :
Q : Aliran yang masuk ke Nozle
H : Head pada Nozle

e. Efisiensi Turbin

η =Pmekanik . 100 %

ℎ Phidrolik

f. Persamaan Venturi

√2.𝑔.∆H
Q= 𝐶𝑑 . A1 =
(X. 2 −1)

Gambar 5. Venturi

Dimana :
𝐶𝑑 𝐶𝑑 : Koefisien Venturi
A1 : Luas saluran masuk Venturi (D = 0,032 m)

g : Gravitasi

13
∆H : Selisih h1 dan h2
X : A1/A2
A2 : Luas saluran leher Venturi (d = 0,020m)

14
BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Data Praktikum

Hari Tanggal praktikum : Jumat, 22 Desember 2017


Kelompok : 4 (Empat)

4.1.1 Hasil Perhitungan Percobaan I

Tabel 4.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Vertikal

No. P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran


(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm)
1 1.0 62 10 472
2 1.2 63 10 603
3 1.4 64 10 602
4 1.6 61 10 873
5 1.8 66 10 1024

P Nozzel = 1,0 kg/𝑐𝑚3


∆𝐻 𝑉𝑒𝑛𝑡𝑢𝑟𝑖 = 62 mmHg x 0,00136 kg/𝑐𝑚3 = 0,08432 kg/𝑐𝑚3
F Beban = 10N \
n (putaran) = 472 rpm

a. Daya Mekanik Turbin

Pmekanik = 𝜔. 𝑇

T =L.d
Pmekanik = 2.𝜋.𝑛.𝑇
= 10 N x 0,02 m
= 0,2 Nm (Joule)
2 x 3,14 x 472 x 0,2
=
60
= 9,8 watt

15
Keterangan :
𝜌mekanik :Daya Mekanik Turbin
n : putaran (rpm)
T : torsi (Nm)
L : beban terukur dari brake load cell (N)
d Jarak lengan beban gesek load cell terhadap sumbu rotor ( d = 0,02 m)

b. Kecepatan Bucket :
Keterangan :
VB = Rvertical . ɷ VB : Kecepatan Bucket
R : Jarak Bucket terhadap sumbu rotor (m)
= 𝑅𝑣𝑒𝑟𝑡𝑖𝑐𝑎𝑙 .2. 𝜋. n
𝑅𝑣𝑒𝑟𝑡𝑖𝑐𝑎𝑙 : 0,06 m
= 0,07 m x 2 x 3,14 x 472 rpm ɷ : 2. 𝜋. n
n :putaran (rpm)
= 264,63 m/s

c. Kecepatan Semburan Air :

VJ = k ρ [2P/ρ]

= 0,96 x 1000 kg/cm3 x [ 2𝑥1𝑘𝑔/c𝑚2


1000𝑘𝑔/c𝑚2
]
= 1,92 m/s
Keterangan :
VJ : Kecepatan semburan air
K : Koefisien Nozel (0,95-0,98)
Ρ : Density air (1000 kg/cm3)
P : Tekanan pada nozel( 𝑘𝑔/c𝑚2 )

d. Daya Hidrolik

Phidrolik = Q. ρ.g. H A1 = л. r 2 A2 = л. r 2
= 3,14 x 0,0162 = 3,14 x 0,0102
= 0,000803 m2 = 0,000314 m2

2
X= 𝐴1
𝐴2
= 0,000803 𝑚
0,000314 𝑚2
= 6,556 𝑚2

16
√2.𝑔.∆𝐻
Q = 𝐶𝑑 . A1 𝑥
(X. 2 −1)

2 2
X √2x 10 m/𝑠 x0,08432 kg /𝑐𝑚
= 0.975 x 0.000803 m2
(6.556 𝑚2 −1)
= {(
0,000803
0,000314
)2 − 1}
= 0,000782925 𝑥 0,285033943 = 5,556 𝑚2

= 0,000223160 𝑚3 /𝑠

Phidrolik = 0.000223160 m3/s x 1000 kg/cm3 x 10 m/s2 x 50 m

= 111,58 watt

Keterangan :
Q : Aliran yang masuk nozel
H : Head pada nozel (50m)
𝐶𝑑 : Koefisien Venturi
A1 : Luas Saluran Venture ( D= 0,032m)
g : Gravitasi (10 m/s2)
∆𝐻 : Selisih h1 dan h2
X : A1/A2
A2 : Luas saluran leher venturi ( d = 0,020 m)

e. Efisiensi Turbin
Keterangan :
𝑃𝑚𝑒𝑘𝑎𝑛𝑖𝑘
η= 𝑃ℎ𝑖𝑑𝑟𝑜𝑙𝑖𝑘
.100% η : Efisiensi Turbin
10
= 111,58 .100% 𝑃𝑚𝑒𝑘𝑎𝑛𝑖𝑘 : 59,28 watt

=10,7 % 𝑃ℎ𝑖𝑑𝑟𝑜𝑙𝑖𝑘 : 111,58 watt

17
4.1.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozel Vertikal

P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran Daya mekanik Kecepatan Kecepatan Daya hidrolik Efisensi turbin
No.
(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm) (watt) Bucket m/s semburan Air m/s (watt) (%)
1 1 62 10 472 9,880533 385,3408 1,92 91,76319718 10,76742489
2 1,2 63 10 603 12,6228 492,2892 2,304 92,50026281 13,6462315
3 1,4 59 10 602 12,60187 491,4728 2,688 93,23150156 13,51674751
4 1,6 61 10 823 18,2748 712,7172 3,072 91,02016311 20,07774912
5 1,8 66 10 1024 21,43573 835,9936 3,456 94,6770374 22,64089997

18
4.2 Tabel dan Grafik Hasil Perhitungan Nozzle Vertikal
4.2.1 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

n, Putaran
No. F, Beban (N)
(rpm)
1 472 10
2 603 10
3 602 10
4 823 10
5 1024 10

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

C. Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)


Pada Tabel Grafik Putaran mesin (n) terhadp Beban (Nm) diberikan gaya yaitu
pada putaran 472 rpm sampai 1024 rpm gaya masih tetap konstan yaitu
menunjukkan angka 10 Newton

19
4.2.2 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya
Mekanik (watt)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)

Daya
n, Putaran
No. mekanik
(rpm) (watt)
1 472 9,880533
2 603 12,6228
3 602 12,60187
4 823 18,2748
5 1024 21,43573

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)

20
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)
Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Daya mekanik (watt) pada 472 rpm
menunjukkan daya mekanik 9,8 watt. Peningkatan yang sanggat pesat terjadi di
1024 rpm deya mekanik mencapai 21,4 watt.

4.2.3 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
Bucket (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

n, Putaran Kecepatan
No. Bucket (m/s)
(rpm)
1 472 385,3408
2 603 492,2892
3 602 491,4728
4 823 712,7172
5 1024 835,9936
B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

21
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)
Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Kecepatan Bucket m/s pada 472 rpm
menunjukkan Kecepatan Bucket 385,3408m/s. Pada putaran mesin tertinggi yaitu
1024 rpm menunjukkan Kecepatan Bucket 835,9936 m/s.

4.2.4 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
semburan Air (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Kecepatan
n, Putaran
No. semburan Air
(rpm) m/s
1 472 1,92
2 603 2,304
3 602 2,688
4 823 3,072
5 1024 3,456

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air


(m/s)
4
3,456
Kecepatan semburan Air m/s

3,5 3,072
3 2,688
2,304
2,5
1,92
2
1,5
1
0,5
0
472 603 602 823 1024
Putaran (rpm)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

22
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)
Pada grafik putara mesin terhadap kecepatan semburan air rata-rata di setiap
kenaikan putaran mesin menungukan kenaikan pula pada kecepatan semburan air
dan yang tertinggi pada 1024 rpm menunjukan kecepatan semburan air 3.456 m/s

4.2.5 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Daya Hidrolik(watt)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

n, Putaran Daya hidrolik


No. (watt)
(rpm)
1 472 91,76319718
2 603 92,50026281
3 602 93,23150156
4 823 91,02016311
5 1024 94,6770374

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

`
Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)

23
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)
Pada grafik putaran mesin (rpm) terhadap daya mesin (watt) pada 472 rpm
Menunjukan daya 111,58 watt pada 602 rpm terjadi penurunan daya yaitu 108,97
watt , Akan tetapi kenaikan daya yang paling besar terjadi di 1024 rpm yaitu
115,123 watt.

4.2.6 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Efisiensi Turbin (%)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin (%)

n, Putaran Efisensi
No. turbin (%)
(rpm)
1 472 10,76742489
2 603 13,6462315
3 602 13,51674751
4 823 20,07774912
5 1024 22,64089997

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

24
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

Pada grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin pada kecepatan 472
rpm Menunjukkan Efisiensi 10,7 % . Terjadi kenaikan yang sangat segifikan pada
kecepatan 823 yaitu 20 % .dan yang paling tinggi efisiensinya pada kecepatan
putaran 1024 rpm yaitu 22 %.

4.3 Hasil Perhitungan Percobaan II Nozel Horizontal

Tabel 4.3.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Horizontal

No. P Nozzel H, Venturi F, Beban n, Putaran


(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm)
1 1,0 79 10 851

2 1,2 117 10 1347

3 1,4 120 10 1386

4 1,6 129 10 1406

5 1,8 152 10 1637

P Nozzel = 1,0 kg/𝑐𝑚3


∆𝐻 𝑉𝑒𝑛𝑡𝑢𝑟𝑖 = 79 mmHg x 0,00136 kg/𝑐𝑚3 = 0,10744 kg/𝑐𝑚3
F Beban = 10 N
n (putaran) = 851 rpm

a. Daya Mekanik Turbin

Pmekanik = 𝜔. 𝑇

T =L.d
Pmekanik = 2.𝜋.𝑛.𝑇
= 10 N x 0,02 m
2 x 3,14 x 851 rpm x 0,2
= 0,2 Nm (Joule)
=
60
= 17,8 watt

Keterangan :
𝜌mekanik :Daya Mekanik Turbin
n : putaran (rpm)
T : torsi (Nm)
L : beban terukur dari brake load cell (N)
d Jarak lengan beban gesek load cell terhadap sumbu rotor d = 0,02 m

25
b. Kecepatan Bucket :

VB = Rhorizontal .ɷ Keterangan :
VB : Kecepatan Bucket
=
𝑅ℎ𝑜𝑟𝑖𝑧𝑜𝑡𝑎𝑙 .2. 𝜋. N R : Jarak Bucket terhadap sumbu rotor (m)
𝑅ℎ𝑜𝑠𝑖𝑧𝑜𝑛𝑡𝑎𝑙 : 0,06 m
= 0,06 m x 2 x 3,14 x 851 rpm ɷ : 2. 𝜋. n
n :putaran (rpm)
= 320,65 m/s

c. Kecepatan Semburan Air :


Keterangan :
VJ = k ρ [2P/ρ]
VJ : Kecepatan semburan air
= 0,96 x 1000 kg/cm3 x [ 2𝑥1,0/c𝑚2
1000𝑘𝑔/c𝑚2
] K : Koefisien Nozel (0,95-0,98)
Ρ : Density air (1000 kg/cm3)
P : Tekanan pada nozel( 𝑘𝑔/c𝑚2 )
= 1,92 m/s

d. Daya Hidrolik

Phidrolik = Q. ρ. g. H A1 = л. r 2 A2 = л. r 2
= 3,14 x 0,0162 = 3,14 x 0,0102
= 0,000803 m2 = 0,000314 m2

2
Q = 𝐶𝑑 . A1 .
√2.𝑔.∆𝐻 X= 𝐴1
𝐴2
= 0,000803 𝑚
0,000314 𝑚2
= 6,556 𝑚2
(X. 2 −1)

2 2
. √2x10 m/𝑠 x 0,10744 kg /𝑐𝑚
= 0.975 . 0.000803 m2
(6.556 𝑚2 −1)
= {(
0,000803
0,000314
)2 − 1}
= 0,000782925 . 0,321746834 = 5,556 𝑚2

= 0,000251903 𝑚3 /𝑠

26
Phidrolik = 0,000251903 𝑚3 /𝑠 x 1000 kg/cm3 x 10 m/s2 x 50m

= 125,95 watt

Keterangan :
Q : Aliran yang masuk nozel
H : Head pada nozel (50m)
𝐶𝑑 : Koefisien Venturi
A1 : Luas Saluran Venture ( D= 0,032m)
g : Gravitasi (10 m/s2)
∆𝐻 : Selisih h1 dan h2
X : A1/A2
A2 : Luas saluran leher venturi ( d = 0,020 m)

e. Efisiensi Turbin
𝑃𝑚𝑒𝑘𝑎𝑛𝑖𝑘
η= 𝑃ℎ𝑖𝑑𝑟𝑜𝑙𝑖𝑘
.100%

1,78
= 125,95
.100%

= 14,1 %

27
4.3.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozzel Horizontal

P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran Daya mekanik Kecepatan Bucket Kecepatan Daya hidrolik efisiensi turbin
No.
(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm) (watt) m/s semburan Air m/s (watt) (%)

1 1 79 10 851 17,81427 694,7564 1,92 103,582464 17,19814917


2 1,2 117 10 1347 28,1972 1099,691 2,304 126,0566098 22,36868027
3 1,4 120 10 1386 29,0136 1131,53 2,688 127,6624912 22,72680075
4 1,6 129 10 1406 29,43227 1147,858 3,072 132,3632881 22,23597426
5 1,8 152 10 1637 34,26787 1336,447 3,456 143,6793934 23,8502306

28
4.4 Tabel dan Grafik Hasil Perhitungan
4.4.1 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)

A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

n, Putaran
No. F, Beban (N)
(rpm)
1 851 10
2 1347 10
3 1386 10
4 1406 10
5 1637 10

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)

Grafik Putaran Mesin (rpm)


Terhadap Beban (N)
12

10

8 10 10 10 10 10
Gaya (n)

0
851 1347 1386 1406 1637
Putaran Mesin (rpm)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

29
C. Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)
Pada Tabel Grafik Putaran mesin (n) terhadp Beban (Nm) diberikan gaya yaitu
pada putaran 130 rpm sampai 220 rpm gaya masih tetap konstan yaitu menunjukkan
angka 100 Newton dan pada putaran 380 rpm mengalami peningkatan beban yang
ditunjukkan oleh anggka 200 Newton.

4.4.2 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya
Mekanik (kW)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)

Daya
n, Putaran
No. mekanik
(rpm) (watt)
1 851 17,81427
2 1347 28,1972
3 1386 29,0136
4 1406 29,43227
5 1637 34,26787

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)

30
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)
Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Daya mekanik (watt) pada 130 rpm
menunjukkan daya mekanik 21,21 %. Peningkatan yang sanggat pesat terjadi di 350
rpm deya mekanik mencapai 146,153 watt.

4.4.3 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
Bucket (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

n, Putaran Kecepatan
No. Bucket (m/s)
(rpm)
1 851 694,7564
2 1347 1099,691
3 1386 1131,53
4 1406 1147,858
5 1637 1336,447
B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

31
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)
Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Kecepatan Bucket m/s pada 851 rpm
menunjukkan Kecepatan Bucket 694,7564m/s. Pada putaran mesin tertinggi yaitu
1637 rpm menunjukkan Kecepatan Bucket 1336,447m/s.

4.4.4 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
semburan Air (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Kecepatan
n, Putaran
No. semburan Air
(rpm) m/s
1 851 1,92
2 1347 2,304
3 1386 2,688
4 1406 3,072
5 1637 3,456

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air


(m/s)
4
3,456
Kecepatan semburan Air m/s

3,5 3,072
3 2,688
2,304
2,5
1,92
2
1,5
1
0,5
0
851 1347 1386 1406 1637
Putaran (rpm)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

32
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)
Pada grafik putara mesin terhadap kecepatan semburan air rata-rata di setiap
kenaikan putaran mesin menungukan kenaikan pula pada kecepatan semburan air
dan yang tertinggi pada 470 rpm menunjukan kecepatan semburan air 3.456 m/s

4.4.5 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Daya Hidrolik(watt)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

n, Putaran Daya hidrolik


No. (watt)
(rpm)
1 851 103,582464
2 1347 126,0566098
3 1386 127,6624912
4 1406 132,3632881
5 1637 143,6793934

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (kW)

33
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)
Pada grafik putaran mesin (rpm) terhadap daya mesin (kW) pada 851 rpm yaitu
103,582464 dan kenaikan daya yang paling besar terjadi di rpm 1637 yaitu
143,6793934 watt.

4.4.6 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Efisiensi Turbin ( % )
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin ( % )

n, Putaran efisiensi
No. turbin (%)
(rpm)
1 851 17,19814917
2 1347 22,36868027
3 1386 22,72680075
4 1406 22,23597426
5 1637 23,8502306

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin ( % )

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

34
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

Pada grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin pada kecepatan
851 rpm Menunjukkan Efisiensi 17,19814917% Terjadi penurunan efisiensi pada
kecepatan 1406 yaitu 22,23597426 % .dan yang paling tinggi efisiensinya pada
kecepatan putaran 1637 rpm yaitu 23,8502306 %.

4.5 Hasil Perhitungan Percobaan III Nozel Vertical-Horizontal


Tabel 4.5.1 Pengumpulan Data Praktikum Nozel Vertical-Horizontal

No. P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran


(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm)
1 1.0 93 10 302
2 1.2 110 10 504
3 1.4 146 10 739
4 1.6 114 10 813
5 1.8 189 10 989

P Nozzel = 1,0 kg/𝑐𝑚3


∆𝐻 𝑉𝑒𝑛𝑡𝑢𝑟𝑖 = 93 mmHg x 0,00136 kg/𝑐𝑚3 = 0,12648 kg/𝑐𝑚3
F Beban = 10 N
N = 320 rpm

a. Daya Mekanik Turbin

Pmekanik = 𝜔. 𝑇
T =L.d
= 10 N x 0,2 m
Pmekanik = 2.π.n.T = 0,2 Nm (Joule)
2 x 3,14 x 302 x 0,2
=
60
= 6,32 watt

Keterangan :
𝜌mekanik :Daya Mekanik Turbin
n : putaran (rpm)
T : torsi (Nm)
L : beban terukur dari brake load cell (N)
d Jarak lengan beban 35
gesek load cell terhadap sumbu rotor d = 0,02 m
b. Kecepatan Bucket : Keterangan :
VB Kecepatan Bucket
VB = R .ɷ
:
R : Jarak Bucket terhadap sumbu rotor (m)
= Rvertikal-horizontal . 2 . 𝜋 . n 𝑅𝑣𝑒𝑟𝑡𝑖𝑐𝑎𝑙−ℎ𝑜𝑟𝑖𝑧𝑜𝑛𝑡𝑎𝑙 : 0,13 m
ɷ : 2. 𝜋. n
= 0,13 m x 2 x 3,14 x 302 rpm n :putaran (rpm)
= 136,657 m/s

c. Kecepatan Semburan Air : Keterangan :


VJ : Kecepatan semburan air
VJ = k ρ [2P/ρ] K : Koefisien Nozel (0,95-0,98)
= 0,96 x 1000 kg/cm3 x [
2𝑥1,0𝑘𝑔/c𝑚2
1000𝑘𝑔/c𝑚2
] Ρ : Density air (1000 kg/cm3)
P : Tekanan pada nozel( 𝑘𝑔/c𝑚2 )
= 1,92 m/s

d. Daya Hidrolik

Phidrolik = Q. ρ. g. H A1 = л. r 2 A2 = л. r 2
= 3,14 x 0,0162 = 3,14 x 0,0102
= 0,000803 m2 = 0,000314 m2

2
Q = 𝐶𝑑 . A1 =
√2.𝑔.∆𝐻 X= 𝐴1
𝐴2
= 0,000803 𝑚
0,000314 𝑚2
= 6,556 𝑚2
(X. 2 −1)

2 2
x √2x10 m/𝑠 x0,12648 kg /𝑐𝑚
= 0,975x0.000803 m2
(6.5399 𝑚2 −1)
= {(
0,000803
0,000314
)2 − 1}
= 5,556 𝑚2
= 0,000782925 x 0,034909386044

= 0,000273314 𝑚3 /𝑠

36
Phidrolik = 0,000273314 m3/s x 1000 kg/cm3 x 10 m/s2 x 50 m

= 136,657 W

Keterangan :
Q : Aliran yang masuk nozel
H : Head pada nozel (50m)
𝐶𝑑 : Koefisien Venturi
A1 : Luas Saluran Venture ( D= 0,032m)
g : Gravitasi (10 m/s2)
∆𝐻 : Selisih h1 dan h2
X : A1/A2
A2 : Luas saluran leher venturi ( d = 0,020 m)

e. Efisiensi Turbin
Keterangan :
𝑃𝑚𝑒𝑘𝑎𝑛𝑖𝑘
η = 𝑃ℎ𝑖𝑑𝑟𝑜𝑙𝑖𝑘 .100%
η : Efisiensi Turbin
37,93
= .100% 𝑃𝑚𝑒𝑘𝑎𝑛𝑖𝑘 : 37,93 watt
136,65
𝑃ℎ𝑖𝑑𝑟𝑜𝑙𝑖𝑘 : 136,65 watt
= 27 %

37
4.5.2 Tabel Hasil Perhitungn Data Praktikum Nozel Vertikal – Horizontal

P Nozzle H, Venturi F, Beban n, Putaran Daya mekanik Kecepatan Bucket Kecepatan Daya hidrolik efisiensi turbin
No.
(Kg/cm²) (mmHg) (N) (rpm) (watt) m/s semburan Air m/s (watt) (%)

1 1 93 10 302 6,321867 246,5528 1,92 112,3865051 5,625111894


2 1,2 110 10 504 10,5504 411,4656 2,304 122,2275297 8,631770621
3 1,4 146 10 739 15,46973 603,3196 2,688 140,8150649 10,98585108
4 1,6 114 10 813 17,0188 663,7332 3,072 124,4300047 13,67740847
5 1,8 189 10 989 20,70307 807,4196 3,456 160,2151549 12,92204017

38
4.6 Tabel dan Grafik Hasil Perhitungan
4.6.1 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)

A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

n, Putaran
No. F, Beban (N)
(rpm)
1 302 10
2 504 10
3 739 10
4 813 10
5 989 10

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Gaya (N)

C. Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Beban (N)


Pada Tabel Grafik Putaran mesin (n) terhadp Beban (Nm) diberikan gaya yaitu
pada putaran 302 rpm sampai 989 rpm gaya masih tetap konstan yaitu
menunjukkan angka 10 Newton

39
4.6.2 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya
Mekanik (kW)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)

Daya
n, Putaran
No. mekanik
(rpm) (watt)
1 302 6,321867
2 504 10,5504
3 739 15,46973
4 813 17,0188
5 989 20,70307

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (kW)

C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Mekanik (watt)


Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Daya mekanik (watt) pada 302 rpm
menunjukkan daya mekanik 6,321867watt. Peningkatan yang sanggat pesat terjadi
di 989 rpm daya mekanik mencapai 20,70307watt.

40
4.6.3 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
Bucket (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

n, Putaran Kecepatan
No. Bucket (m/s)
(rpm)
1 302 246,5528
2 504 411,4656
3 739 603,3196
4 813 663,7332
5 989 807,4196
B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)


C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Bucket (m/s)
Pada tabel Putaran Mesin (n) terhadap Kecepatan Bucket m/s pada 302 rpm
menunjukkan Kecepatan Bucket 246,55 m/s. Pada putaran mesin tertinggi yaitu 989
rpm menunjukkan Kecepatan Bucket 807,41 m/s.

41
4.6.4 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan
semburan Air (m/s)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Kecepatan
n, Putaran
No. semburan Air
(rpm) m/s
1 302 1,92
2 504 2,304
3 739 2,688
4 813 3,072
5 989 3,456

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air


(m/s)
4
3,456
Kecepatan semburan Air m/s

3,5 3,072
3 2,688
2,304
2,5
1,92
2
1,5
1
0,5
0
302 504 739 813 989
Putaran (rpm)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)

C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Kecepatan Semburan Air (m/s)


Pada grafik putara mesin terhadap kecepatan semburan air rata-rata di setiap
kenaikan putaran mesin menunjukan kenaikan pula pada kecepatan semburan air
dan yang tertinggi pada 989 rpm menunjukan kecepatan semburan air 3.456 m/s

42
4.6.5 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Daya Hidrolik(watt)
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

n, Putaran Daya hidrolik


No. (watt)
(rpm)
1 302 112,3865051
2 504 122,2275297
3 739 140,8150649
4 813 124,4300047
5 989 160,2151549

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (KW)

43
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Daya Hidrolik (watt)
Pada grafik putaran mesin (rpm) terhadap daya mesin (watt) pada 302 rpm
menunjukkan daya hidrolik 112,3865051watt. Dari grafik tersebut daya hidrolik
mengalami kenaikan daya yang paling besar terjadi di 989 rpm yaitu
160,2151549watt.

4.6.6 Tabel, Grafik, dan Analisis Putaran Mesin (rpm) Efisiensi Turbin ( % )
A. Tabel Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin ( % )

n, Putaran efisiensi
No. turbin (%)
(rpm)
1 302 5,625111894
2 504 8,631770621
3 739 10,98585108
4 813 13,67740847
5 989 12,92204017

B. Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin ( % )

Grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

44
C. Analisa Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin

Pada grafik Putaran Mesin (rpm) Terhadap Efisiensi Turbin pada kecepatan 302
rpm Menunjukkan Efisiensi 5,625111894 % .dan yang paling tinggi efisiensinya
pada kecepatan putaran 813 rpm yaitu12,92204017%.

45
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Setelah Menganalisa Dan Mengumpulkan data-data dari pengukuran yang


kemudian diteruskan dengan pembahasan dan perhitungan dari data-data hasil
pengukuran maka penguji mendapatkan beberapa kesimpulan yaitu :

1. Pada saat percobaan di nozzle vertical rpm terendah adalah 472 dan rpm
tertinggi adalah 1024 , dan terjadi penurunan rpm sesaat pada P Nozzel 1,4
Dari 603 ke 602.
2. Pada saat percobaan di nozzle horizontal rpm terendah adalah 851 dan rpm
tertinggi adalah 1637.
3. Pada saat percobaan di nozzle gabungan rpm terendah adalah 302 dan rpm
tertinggi adalah 989.

Sesuai dari hasil kesimpulan yang didapat maka dapat di sadari bahwa hasil
penelitian instalasi turbin pelton ini belun dapat di gunakan sebagai standar kinerja
dari turbin pelton, oleh karena itu memerlukan perbaikan – perbaikan dalam
pembuatan dan penelitian lanjutan sehingga kinerja turbin pelton menjadi lebih baik
dan lebih akurat untuk mendapatkan nilai sesuai dengan standar yang ada.

46
BIODATA MAHASISWA

Nama : Ridho Dwi Sasongko


NPM : 41187001140040
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : dwisridho@gmail.com

Nama : Ito Suteja


NPM : 41187001140013
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : itosuteja@outlook.co.id

Nama : Iqbal Hamdi


NPM : 41187001140059
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : 11iqbale@gmail.com

Nama : Yudhi Yulian


NPM : 41187001130005
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : lianyulian73@gmail.com

Nama : Fadilah Hidayat


NPM : 41187001140099
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : fadilahhidayat08@gmail.com

Nama : Amir Mahmud Siregar


NPM : 41187001140005
Prodi : Teknik Mesin S1
Email : amirsiregar434@gmail.com

47
LAMPIRAN

( Foto Bareng Dosen Praktikum turbin pelton )

48
(Foto saat pembuatan laporam praktikkum)

49

Anda mungkin juga menyukai