Anda di halaman 1dari 4

11.

Peserta didik menyampaikan hasil diskusi tentang materi (berupa


kesimpulan) berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media
lainnya dan Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
secara klasikal. (Sub elemen Saling-ketergantungan positif pada
Dimensi Bergotong Royong).

12. Peserta didik dapat mengemukakan pendapat atas presentasi yang


dilakukan.

13. Peserta didik dapat saling bertanya tentang materi replikasi virus, dan
peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

14. Peserta didik menyimpulkan pelajaran yang sudah dibahas bersama


Guru (Guru dapat mengkonfirmasi apabila terdapat pemahaman
konsep yang belum tepat atau dapat menggunakan pertanyaan diskusi
pada lampiran pertemuan 2).

Pertemuan 3

Peserta didik diberikan gambaran tentang


manfaat mempelajari materi peranan virus.
Guru mengaitkan materi pembelajaran dengan
kehidupan sehari-hari.

Tahukah kamu, bahwa sebuah negara dapat terganggu stabilitas


sosialnya karena disebabkan oleh wabah virus. Virus dapat menyebabkan
pandemik global yang berimbas kepada seluruh sektor di dalam pemerintahan
tersebut. Tak heran jika para ilmuwan dan peneliti berlomba-lomba untuk

10
menghasilkan vaksin ataupun membuat obat untuk menanggulangi virus
tersebut. Di dunia ini hampir semua virus merugikan bagi manusia karena
bersifat parasit. Virus yang merugikan tersebut dapat menyebabkan berbagai
jenis penyakit seperti rubella, AIDS, flu burung, dan influenza. Setiap jenis
penyakit memiliki gejala dan cara penanganan yang berbeda-beda. Untuk
memperdalam salah satu jenis penyakit akibat virus, lakukan kegiatan berikut:

3. Peserta didik diberikan apersepsi untuk memusatkan perhatian


pada topik materi: Peranan Virus dengan membaca artikel.

Contoh artikel:

Penyakit Rubella
Rubella merupakan penyakit akut yang bisa menginfeksi
anak dan dewasa. Penyakit rubella kerap terjadi pada wanita yang
disertai gejala demam tinggi, bercak kemerahan atau ruam pada
kulit yang biasanya di bagian telinga belakang yang disertai dengan
pilek dan batuk.
"Jika wanita hamil terserang rubella, wanita tersebut dapat
mengalami keguguran atau melahirkan bayi yang memiliki kelainan
pada jantung, mata, pendengaran, dan pada sistem saraf pusat,"
kata Lely, seorang bidang di Kelurahan Pengadegan, Jakarta
Selatan dalam keterangannya, Jumat (11/8/2017).
Sumber: https://www.tribunnews.com/kesehatan/2017/08/12/kasus-
rubella-terus-mengalami-peningkatan-setiap-tahun. diakses pada 26 Juni
2022, Pukul: 16:45 WIB

11
4. Guru mengelompokkan 3 – 4 Peserta didik setiap kelompok, kemudian
memberikan kesempatan kepada Peserta didik untuk mengidentifikasi
sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan peranan virus.
(Sub elemen Mengajukan Pertanyaan pada Dimensi Bernalar
Kritis)

Catatan untuk Guru: guru dapat mengarahkan pertanyaan yang berkaitan


dengan peranan virus sesuai dengan artikel yang dibaca dan pertanyaan
mengenai peranan virus lainnya. Contoh pertanyaan yang dapat diajukan:
1. Virus apakah yang menyebabkan penyakit rubella?
2. Bagaimana cara yang dapat dilakukan untuk menyembuhkan/mencegah
penyakit rubella?
3. Adakah peranan virus lainnya?

5. Peserta didik mencari dan membaca referensi dari berbagai sumber


untuk menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi untuk
menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan. (Sub elemen
Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan
gagasan pada Dimensi Bernalar Kritis).

6. Peserta didik Berdiskusi tentang materi peranan virus. (Sub elemen


Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama pada Dimensi
Bergotong Royong)

7. Peserta didik membuat daftar peranan virus yang menguntungkan dan


merugikan pada lembar kerja peranan virus pada lampiran
pertemuan 3.

8. Menyampaikan hasil diskusi tentang materi (berupa kesimpulan)


berdasarkan hasil analisis secara lisan atau tertulis.

9. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal. (Sub elemen


Saling-ketergantungan positif pada Dimensi Bergotong
Royong)

12
10. Guru memberikan konfirmasi mengenai materi yang telah dipelajari
dengan memberikan pertanyaan diskusi pada lampiran
pertemuan.

C. Asesmen
Bentuk kegiatan asesmen:

1. Asesmen awal: dapat dilakukan sebelum kegiatan pembelajaran atau pada


pertemuan pertama sebelum kegiatan pembelajaran Guru memberikan
soal refleksi diri peserta didik berupa lembar ceklis.
2. Pada saat pembelajaran Guru memberikan LK, Tabel Identifikasi, dan
pertanyaan diskusi dalam setiap kelompok. (contoh ada pada lampiran)
3. Asesmen akhir: Dengan cara Guru memberikan soal tertulis (poin D) yg
meliputi soal deskripsi dan analisis.
Contoh bentuk soal tertulis untuk Asesmen Akhir

13

Anda mungkin juga menyukai