Anda di halaman 1dari 2

Choose theory

Terdapat satu buku induk, dan buku lainnya adalah aplikasi spesifik dari choose theory.

Kebanyakan psikiater hanya fokus kepada kesehatan tetapi Glasser fokus ada kesehatan mental karena
itu bisa diajarkan, kita bisa mengajarkan kesehatan mental kepada orang lain. Dan bisa juga diajarkan
kepada anak usia 4 maupun 5 tahuntahun bahkan pada orang yang sudah sangat tuatua (siapa saja)
termasuk choose theory.

Karena sepanjang hidup kita membuat pilihan, kita membuat pilihan yang membantu kita bergaul
dengan orang-orang dalam hidup. dan kita membuat pilihan yang merugikan kita saat kita merusak
hubungan kita dengan orang lain.

Asumsi dari choose theory adalah agar kita bisa membuat pilihan yang sehat secara mental. Selalu ada
hal baik untuk dipilih, dan pilihan itu disebut dengan kebiasaan yang membantu.

Teori ini mengajarkan agar orang tidak menggunakan kebiasaan yg buruk.

konsep dasar teori pilihan adalah bahwa masing masing dari kita memilih semua yang kita lakukan. Kita
hanya dapat memilih untuk diri kita sendiri

Choose theory bisa diterapkan kepada satu individu maupun dalam hubungan dua individu atau
kelompok. Karena ingin menjaga hubungan dengan orang lain

Karena satu-satunya masalah psikologis di dunia adalah Orang tidak bergaul dengan orang orang yang
penting di hidup mereka.

Meskipun terdapat hal yang tidak kita sukai, pasti ada hal lain yang menjadi sisi positifnya.
Mamalia (manusia) memiliki 4 kebutuhan dasar

1. Kebutuhan bertahan hidup

2. Mencintai dan memiliki

3. Kebebasan

4. Bersenang-senang

Glasser mengajari orang-orang bagaimana menjalani hidup mereka dan bergaul dengan baik orang-
orang penting dalam hidup mereka tanpa berusaha mengendalikan mereka atau mengubah cara hidup

Salah choose theory ada banyak yang harus dilakukan untuk membantu diri sendiri dan untuk
membantu orang lain pada saat yang sama dan dapat mengubah dunia yang sedang dihancurkan oleh
kontrol psikologi eksternal

Anda mungkin juga menyukai