Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE

PELAKSANAAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN PROVINSI


DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) NONFISIK BIDANG KESEHATAN
PROGRAM IMUNISASI UPTD PUSKESMAS DTP LAMPAHAN
TAHUN ANGGARAN 2023

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum
1.1 Peraturan Menteri Keuangan No.48/ PMK.07/2019 Tahun 2019 TentangPengelolaan Dana
Alokasi Khusus Non Fisik

1.2 PeraturanMenteriKeuangan No.9Tahun2020 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri


Keuangan No.48/PMK.07/2019 Tentang Pengelolan Dana Alokasi Khusus Nonfisik.

1.3 Peraturan Menter I Keuangan No 197 Tahun 2020 Tentang Perubahan Kedua Atas
Peraturan Menteri Keuangan

1.4 UU NO 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan.


1.5 Peraturan Menkes RI NO 25 Tahun 2014 Tentang Upaya Kesehatan Anak
1.6 Permenkes 12 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyelenggaraa Imunisasi.
1.7 Permenkes No. 43 Tahun 2016 tentang SPM Bidang Kesehatan bagi Pemerintah Daerah
Kabupaten Kota.
2. Gambaran Umum
Tingginya cakupan saja tidak cukup untuk mencapai tujuan akhir program imunisasi yaitu
menurunkan angka kesakitan dan angka kematian terhadap PD31 cakupan yang tinggi harus
disertai dengan mutu program yang tinggi pula untuk meningkatkan mutu program pembinaan
dari atas (supervise) sangat diperlukan. Suvervisi dapat berupa suatu kegiatan evluasi, evalusi di
gunakan untuk memberikan penilaian terhadap program yang sedang berjalan atau yang telah
dilaksanakan apakah pelaksanaannya sudah sesuai dengan standart.
Cakupan Imunisasi per Desember 2022 Kec.Timang Gajah sebagai berikut :
Imunisasi Dasar Lengkap Capaian 93 % Target 95%, masih di bawah target,
Imunisasi Lanjutan Capaian 57% Target 95%, masih dibawah target.

Menguraikan masing-masing rincian menu kegiatan, milsalnya:


No Rinciaan Menu/Kompoen Uraian
UKM ESENSIAL PRIMER
3 Upaya Deteksi Dini, Preventif dan Respon Penyakit
3.1 Pelayanan Imunisasi
3.1.1 Pelayanan Imunisasi Pelayanan Imunisasi Rutin Untuk meningkatkan
Rutin kekebalan tubuh secara aktif terhadap suatu penyakit
sehingga apabila seseorang suatu saat terpajan dengan
penyakit tersebut tidak akan sakit atau hanya akan
mengalami penyakit ringan. Imusisasi Rutin dilaksanakan
di 31 Posyandu dengan sasaran Bayi dan Balita, Vaksin
yang di berikan yaitu : HB O, DPT-HIB 1 -3, Polio 1-4,
IPV dan Campak.
3.1.1 Bulan Imunisasi Anak Bulan Imunisasi Sekolah di laksanakan pada Bulan
Sekolah (BIAS) tertentu Setiap Tahunnya dengan sasaran seluruh
Sekolah Dasar / Madrasah Ibtidayah.
B. PENERIMA MANFAAT

No Nama Kegiatan (Komponen dan Jumlah Penerima


Sub Komponen) Manfaat
UKM ESENSIAL SEKUNDER

3 Upaya Deteksi Dini, Preventif dan Respon Penyakit


3.1 Pelayanan Imunisasi
3.1.1 Pelayanan Imunisasi Bayi , Batita,
1505
Rutin Baduta
3.1.1 Bulan Imunisasi Anak Anak Sekolah
Sekolah (BIAS) 2558 Dasar / Madrasah
Ibtidayah

C. STRATEGI PECAPAIAN KELUARAN


Output Metode Tahapan
No Rincian Menu/Komponen
Satuan Volume Pelaksanaan Pelaksana
UKM ESENSIAL SKUNDER
3 UPAYA DETEKSI DINI,PREVENTIF DAN RESPONS PENYAKIT
3.1 Pelayanan Imunisasi
3.1.1 Pelayanan Imunisasi Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
Rutin Laporan Administrasi
2. Pelaksanaan
Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(Januari -
Desember)
4. Pembuatan
Laporan
Akhir
3.1.1 Bulan Imunisasi Anak Dokumen 2 Swakelola 1. Persiapan
Sekolah Laporan Administrasi
2. Pelaksanaan
Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(Agustus-
Oktober)
4. Pembuatan
Laporan Akhir

D. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


Waktu yang diperlukan untuk penyelesaian kegiatan BOK Pelayanan Imunisasi Kabupaten Bener
meriah Tahun 2023, memerlukan waktu 12 bulan ( Januari – Desember) dari persiapan adminisratif,
pelaksanaan kegiatan, jadwal kegiatan dan pembuatan laporan akhir.
E. BIAYA YANG DIPERLUKAN
Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan Kabupaten
Benaer Meriah sebesar Rp45.00.000,- (Empat Puluh Lima Juta Ribu Rupiah) dengan kebutuhan
per rincian menu kegiatan sebagai berikut:

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


UKM ESENSIAL SKUNDER
3 UPAYA DETEKSI DINI,PREVENTIF DAN RESPONS PENYAKIT

3.1 Pelayanan Imunisasi dasar dan lanjutan Rp. 37.200.000

3.2 Bulan Imunisasi Anak Sekolah RP.8.000.000

3.3 Desa Kelurahan Uci RP.0

Jumlah RP.45.000.000

Rincian Anggaran Biaya (RAB) terlampir

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas DTP Lampahan

dr.FAUZAN
Nip . 19770210 200504 1 002
E. BIAYA YANG DIPERLUKAN
Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan Kabupaten
Benaer Meriah sebesar Rp67.200.000,- (Enam Tujuh Juta dua Ratus Ribu Rupiah) dengan
kebutuhan per rincian menu kegiatan sebagai berikut:

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


UKM ESENSIAL SKUNDER
3 UPAYA DETEKSI DINI,PREVENTIF DAN RESPONS PENYAKIT

3.1 Pelayanan Imunisasi dasar dan lanjutan Rp. 55.200.000

3.2 Bulan Imunisasi Anak Sekolah RP.12.000.000

3.3 Desa Kelurahan Uci RP.0

JUMLAH 67.200.000

Rincian Anggaran Biaya (RAB) terlampir

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas DTP Lampahan

dr.FAUZAN
Nip . 19770210 200504 1 002

Anda mungkin juga menyukai