Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS JATINAGARA
Jln. Raya Jatinagara, No. 19 Kecamatan Jatinagara
e-mail : pkmjatinagara17@gmail.com Tlp. (0265) 7511108
CIAMIS
Kode Pos 46273

KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF


REFERENCE PELAKSANAAN BANTUAN
OPERASIONAL KESEHATAN PROVINSI DANA
ALOKASI KHUSUS (DAK) NONFISIK BIDANG
KESEHATAN TAHUN ANGGARAN 2023

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum

1 Undang-undang Nomor 32/2004 tentang Pemerintahan Daerah;

2 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1 thn. 2014 tentang

petunjuk teknis Bantuan Operasional Kesehatan (BOK);

3 Undang-undang Nomor 23/2013 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja

Negara Tahun Anggaran 2014;

4 PP Nomor 45/2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan

dan Belanja Negara;

5 Peraturan Presiden Nomor 5/2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Nasional tahun 2010-2014;

6 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 170/PMK.05/2010 tentang Penyelesaian

Tagihan Atas Beban APBN pada Satuan Kerja;

7 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK. 03.01/60/I/2010 tentang Rencana

Strategis Kementrian Kesehatan tahun 2010-2014;

8 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 190/PMK.05/2012 tentang Tata Cara

Pembayaran dalam Rangka Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan

Bekanja Negara;

9 Undang-Undang Nomor 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan Pusat dan

Daerah;

10 Peraturan Pemerintah Nomor 65/2005 tentang standar pelayanan Minimal;


11 Peraturan Pemerintah Nomor 7/2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas

Pembatuan; 12 Undang-undang Nomor 36/2009 Tentang Kesehatan;

13 Permendagri Nomor 13/2006 yang telah diubah dengan permendagri Nomor

59/2007 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;

14 Permenkes Nomor 741/2008 tentang standar pelayanan Minimal Bidang

kesehatan;

15 Peraturan Direktur Jenderal Bina Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak Nomor:

HK.02.03/BI.3/66/2012 tentang tata cara penyelenggaraan administrasi

keuangan Bantuan Operasional Kesehatan;

16 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2021

Tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus Nonfisik Bidang

Kesehatan Tahun Anggaran 2021;

2. Gambaran Umum

Pembangunan kesehatan merupakan bagian integral dari pembangunan

Nasional. Untuk itu kebijakan yang ditempuh kementerian kesehatan harus

sinergis dengan tujuan pembangunan nasional. Permasalahan kesehatan dari

tahun ke tahun yang semakin kompleks mendorong pemerintah khususnya

kementrian kesehatan mengembangkan pola pembangunan dengan tetap

berorientasi pada paradigma sehat.

Kendala utama yang sering menjadi tema utama dalam analisis masalah

kesehatan, khususnya di Kabupaten adalah kurangnya proporsi anggaran

operasional untuk puskesmas dan jaringannya. Sesuai dengan paradigma

pembangunan kesehatan yang mengedepankan upaya preventif dan Promotif

dengan tidak meninggalkan upaya kuratif maupun Rehabilitatif, saat ini pemerintah

melalui kementrian kesehatan telah meluncurkan program dalam bentuk Bantuan

Operasional Kesehatan (BOK).

Bantuan Operasional Kesehatan ( BOK ) adalah Bantuan dana dari

pemerintah melalui kementerian Kesehatan RI untuk meningkatkan kinerja


Puskesmas dan jaringannya serta Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat

(UKBM) dalam melaksanakan pelayanan kesehatan Promotif dan preventif sesuai

Standar Pelayanan Minimal (SPM) menuju Millenium Development Goals (MDGs).

Masalah kesehatan yang terjadi di UPTD Puskesmas Jatinagara pada tahun

2022 adalah masih adanya kasus kematian ibu yang disebabkan oleh suspek

penyakit jantung, masih adanya kasus kematian Bayi (AKB), Asfiksia dan BBLR.

Bumil KEK, balita gizi buruk, balita gizi kurang dan kasus stunting.

Di tahun 2022 untuk kegiatan PIS PK merupakan kelanjutan dari hasil

pendataan juga ada kegiatan Pendataan Keluarga Sehat (PIS PK) dengan

mendata setiap KK dan individu. Dengan tujuan untuk mengetahui indeks

kesehatan masyarakat yang ada di wilayah kerja Puksesmas Jatinagara.

Dengan adanya dana dari Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) tahun

anggaran 2022, telah memberikan kontribusi terhadap kegiatan di UPTD

Puskesmas Jatinagara.

Uraian masing-masing rincian menu kegiatan:


No Rinciaan Menu/Kompoen Uraian

4 MANAJEMEN PUSKESMAS

a Upaya penguatan perencana melalui mini lokakarya.

1 Upaya Penguatan Perencana melalui Mini Lokakarya

a Pelaksanaan Lokakarya Mini Merupakan kegiatan pertemuan koordinasi


Bulananan Puskesmas dengan lintas program
b Pelaksanaan Lokakarya Mini Merupakan kegiatan pertemuab koordinasi
Lintas Sektor dengan lintas sektor
B. PENERIMA MANFAAT

No Rinciaan Menu/Kompoen Penerima


Jumlah
Manfaat
4 MANAJEMEN PUSKESMAS

a Upaya penguatan perencana melalui mini lokakarya.


a Lokakarya Bulanan 12 bulan

b Lokakarya mini lintas sektor 4 bulan

C. STRATEGI PECAPAIAN KELUARAN

No Rincian Output Metode Tahapan


Menu/Komponen Satuan Vol Pelaksanaan Pelaksana

4 MANAJEMEN PUSKESMAS

Upaya penguatan perencana melalui mini lokakarya.

A Lokakarya Bulanan Dokumen 12 Pertemuan 1. Persiapan


laporan administrasi
2. Pelaksanaan
kegiatan
3. waktu
pelaksanaan
(bulan januari
sd desember)
4. Pembuatan
laporan akhir
B Lokakarya mini lintas Dokumen 4 Perjadin 1. Persiapan
sektor laporan administrasi
2. Pelaksanaan
kegiatan
3. Waktu
pelaksanaan
(bulan maret,
juni,
September
dan
desember)
4. Pembuatan
laporan akhir

D. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN

Satu (1) Tahun Anggaran 2023 yaitu 12 Bulan.

E. BIAYA YANG DIPERLUKAN

Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan


Provinsi sebesar Rp. 35.390.000,- (Tiga Puluh Lima Juta Tiga Ratus Sembilan Puluh
Ribu Rupiah) dengan kebutuhan per rincian menu kegiatan sebagai berikut:

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


1 Manajemen Puskesmas 35.390.000

Total 35.390.000
Rincian Anggaran Biaya (RAB) terlampir

KEPALA UPTD PUSKESMAS JATINAGARA


KABUPATEN CIAMIS

H. DIAN HAERUMAN, S.Kep.,Ners NIP.


19700101 198912 1 006

Anda mungkin juga menyukai