LAPORAN PENGENDALIAN AKTUALISASI Minggu Ke 2

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PENGENDALIAN AKTUALISASI

MINGGU 2

Nama : Tien Afrila Adha


NIP : 199604282022032002
Unit Kerja : BNNK Pangkalpinang
Jabatan : Penyuluh Narkoba
Isu : Belum Optimalnya Pemanfaatan Website Dalam Penyampaian
Informasi Terkait P4GN di BNN Kota Pangkalpinang
Gagasan Isu : Mengaktifkan dan Mengoptimalkan Kembali Pemanfaatan Halaman
Website BNN Kota Pangkalpinang Sebagai Sarana Berbagi Informasi
Terkait P4GN dengan Sajian Konten Lebih Menarik
Kegiatan 2 : Melakukan Penyusunan Konten yang akan disampaikan di Website
BNN Kota Pangkalpinang

Penyelesaian Kegiatan Catatan Mentor Paraf Mentor


1. Berdiskusi kepada mentor dan
atasan/ tim medsos untuk
menentukan konten/ berita
yang akan disampaikan,
2. Menyiapkan peralatan yang
dibutuhkan,
3. Menyusun materi
konten/berita yang akan
dibuat secara singkat, padat,
jelas dan menarik untuk
diposting nantinya,
4. Membuat konten/berita
Bersama tim medsos yang
akan diajukan untuk pemilihan
sebelum diposting pada
halaman website
B. Output Kegiatan Terhadap
Pemecahan Isu:
1. Konten yang akan di
posting di website BNN
Kota Pangkalpinang
C. Ketertarikan Substansi Mata
Pelatihan:
1. Harmonis: Berdiskusi
bersama untuk mencapai
kesepakatan
2. Kompeten: saya disini
dituntut untuk mengeksplor
diri lebih lagi untuk
menyiapkan konten
3. Akuntabel: menggunakan
fasilitas kantor dengan
efektif dan efisien untuk
pembuatan konten
D. Kontribusi Terhadap Visi
dan Misi Organisasi:
1. Melakukan pencegahan
P4GN melalui konten dan
berita yang akan diupload
melalui situ website BNN
Kota Pangkalpinang
E. Penguatan Nilai Organisasi:
1. Responsif: saya
melakukan diskusi
bersama mentor dan
atasan/ tim medsos untuk
menentukan konten
2. Inovatif: saya melakukan
perubahan pada diri saya
sendiri untuk dapat
beradaptasi dengan baik

Anda mungkin juga menyukai