Anda di halaman 1dari 23

INTELIJEN PEMASARAN

(MARKETING INTELLIGENCE)
(Pertemuan ke-1)
Senin, 6 Pebruari 2023

TANRI ABENG UNIVERSITY


Dosen : Dr. H. Paidi W.S. SE, MM,AAA.IJ,CFP
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU

Fungsi pemasaran adalah pembentukan Cherington


kontak (establishment of contact) (1920)

Pemasaran adalah kinerja aktivitas bisnis American


yang mengatur aliran barang dan jasa dari Marketing
produsen ke konsumen. Association
(1935)

Pemasaran adalah penciptaan standar Mazur (1947)


kehidupan bagi masyarakat
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran adalah proses menentukan permintaan Brech (1954)
konsumen atas sebuah produk atau jasa,
memotivasi penjualan produk/jasa dan
mendistribusikannya pada konsumen akhir
dengan memperoleh laba.

Pemasaran terdiri atas semua aktivitas yang Kotler (1972)


dirancang untuk menghasilkan dan memfasilitasi
setiap pertukaran yang dimaksudkan untuk
memuaskan kebutuhan atau keinginan konsumen.

Pemasaran merupakan proses di mana struktur Carman (1973)


permintaan terhadap produk dan jasa diantisipasi
atau diperluas dan dipuaskan melalui konsepsi,
promosi, distribusi dan pertukaran barang.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran berfokus pada upaya penciptaan dan Baker (1975)
pemeliharaan relasi untuk melakukan pertukaran
yang saling memuaskan.

Fungsi pemasaran memprakarsai, menegosiasikan Day & Wensly


dan mengelola relasi pertukaran dengan kelompok (1983)
dalam rangka mewujudkan keunggulan bersaing
di pasar secara spesifik.

Pemasaran merupakan proses perencanaan dan American


pelaksanaan konsepsi, penetapan harga, promosi Marketing
dan distribusi gagasan, barang dan jasa untuk Asssosiation
menciptakan pertukaran yang memuaskan (1985)
individu maupun organisasi.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran merupakan proses manajemen yang Chartered Institute
mengidentifikasi, mengantisipasi dan memasok of Marketing
kebuuhan pelanggan secara efisien dan (1986)
menbguntungkan.
Pemasaran bertujuan untuk menjalin, Gronroos (1987)
mengembangkan dan mengkomersialkan
hubungan dengan pelanggan untuk jangka
panjang sehingga tujuan masing-masing pihak
terpenuhi. Hal ini dilakukan melalui proses
pertukaran dan saling memenuhi janji.
Pemasaran dedefinisikan sebagai aktivitas Dibb, Simkin,
individual dan organisasi yang memfasilitasi dan Pride & Ferrel
memperlancar hubungan pertukaran yang saling (1991).
memuaskan dalam lingkungan yang dinamis
melalui pengembangan distribusi, promosi dan
penetapan harga barang, jasa dan gagasan.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran adalah mengembangkan, Gronroos (1993)
mempertahankan dan meningkatkan relasi dengan
para pelanggan dan mitra kerja lainya, dengan
mendapatkan laba, sedemikian rupa sehingga
tujuan masing-masing dapat tercapai. Hal ini
dapat diwujudkan melalui pertukaran dan
pemenuhan janji yang saling menguntungkan.

Pemasaran merupakan pengantisipasian, Evans & Berman


pengelolaan dan pemuasan permintaan melalui (1997)
pertukaran.

Pemasaran adalah penyelarasan antara kapabilitas McDonald (1999)


perusahaan dan keinginan konsumen dalam
rangka mewujudkan tujuan kedua belah pihak.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran merupakan system total aktivitas Miller & Layton
bisnis yang dirancang untuk merencanakan, (2000)
menetapkan harga, mempromosikan dan
mendistribusikan produk, dan jasa yang mampu
memuaskan keinginan pasar sasaran dalam rangka
mencapai tujuan organisasional.

Pemasaran merupakan proses manajemen yang Dayle (2000)


berupaya memaksimalkan laba bagi pemegang
saham dengan jalan menjalin relasi dengan
pelanggan Utama dan menciptakan keunggulan
kompetitif.
Pemasaran adalah proses social dan manajerial Kotler (2000)
dimana individu dan kelompok mendapatkan apa
yang mereka butuhkan dan inginkan melalui
penciptaan dan pertukaran antara produk yang
satu dengan produk lainnya.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran adalah proses bisnis yang berusaya Meldrum (2000)
menyelaraskan antara sumber daya manusia,
keuangan dan fisik organisasi dengan kebutuhan
dan keinginan para pelanggannya dalam kontek
strategi kompetitif organisasi.

Pemasaran adalah upaya mewujudkan nilai dan Kotler, Brown,


kepuasan pelanggan dngan mendapatkan laba. Adam &
Amstrong (2004).

Pemasaran adalah fungsi organisasi dan American


serangkaian proses menciptakan, Marketing
mengkomunikasikan, dan menyampaikan nilai Association (2004)
bagi pelanggan serta mengelola relasi pelanggan
sedemikian rupa sehingga memberikan manfaat
bagi organisasi dan para stakeholder nya.
DEFINISI PEMASARAN
DARI WAKTU KE WAKTU
Pemasaran adalah serangkaian aktivitas yang Venkatesh &
dilakukan perusahaan untuk menstimulasi Penaloza (2006)
permintaan atas produk atau jasa dan memastikan
bahwa produk yang dijual telah disampaikan
kepada pelanggan.
Pemasaran adalah proses social mencakup Mullins, Warker &
aktivitas yang diperlukan untuk memungkinkan Boyd (2008)
individu dan organisasi mendapat apa yang
mereka butuhkan dan inginkan melalui pertukaran
dengan pihak lain dan untuk mengembangkan
relasi pertukaran berkesinambungan.
Pemasaran adalah aktivitas, serangkaian institusi American
dan proses menciptakan, mengkomunikasikan, Marketing
menyampaikan, dan mempertukarkan tawaran Association (2009)
yang bernilai bagi pelanggan, klien, mitra dan
masyarakat luas.
PERKEMBANGAN KONSEP
PEMASARAN

Produksi Penekanan biaya Harga murah dan distribusi insentif


produksi dan merupakan dasar pertimbangan
peningkatan Utama pembelian.
ketersediaan produk
Produk Inovasi produk Karakteristik, kinerja dan kualitas
superior merupakan pertimbangan
Utama konsumen dalam melakukan
pembelian.
Penjualan Peningkatan Usaha-usaha penjualan dan promosi
penjualan harus lebih aktif dan agresif dalam
rangka mempengaruhi konsumen
agar melakukan pembelian.
PERKEMBANGAN KONSEP
PEMASARAN
Pemasaran Kepuasan Pembelian dan pembelian
Pelanggan ulang akan dilakukan apabila
pelanggan mendapatkan
kepuasan.

Pemasaran Kepuasan Pembelian dan pembelian


Sosial Pelanggan dan ulang akan dilakukan apabila
kesejahteraan pelanggan individu maupun
masyarakat social mendapatkan kepuasan
yang berkesinambungan
BAURAN PEMASARAN

1) Product (produk), yaitu kombinasi barang


dan atau jasa yang ditawarkan perusahaan ke
pasar sasaran meliputi : keragaman, kualitas,
desian, fitur, merk dan kemasan.

2) Price (harga), adalah sejumlah uang yang


harus dibayar pelanggan untuk memperoleh
produk tertentu yang meliputi : daftar harga,
potongan harga, periode pembayaran dan
pesyaratan kredit.
BAURAN PEMASARAN

3. Place (tempat), tempat kegiatan perusahaan yang


membuat produk bagi pelanggan sasaran yang
meliputi : lokasi, saluran distribusi, persediaan,
transportasi dan logistik.

4. Promotion (promosi), yaitu aktivitas yang


menyampaikan manfaat produk dan membujuk
pelanggan untuk membeli produk tersebut yang
meliputi : iklan dan promosi penjualan.
PENERAPAN STRATEGI
PEMASARAN
Segmentasi Pasar (Market Segmentation).

Adalah tindakan membagi pasar menjadi kelompok


pembeli berbeda dengan kebutuhan, karakteristik, atau
prilaku berbeda yang mungkin memerlukan produk atau
bauran produk pemasaran yang terpisah.

Target Pasar (Market Targeting).

yaitu proses mengevaluasi daya tarik masing-masing


pasar dan memilih satu atau lebih segmen yang akan
dilayani.
PENERAPAN STRATEGI
PEMASARAN
Deferensiasi dan Posisi Pasar ( Differentiation
& Positioning)
Artinya perusahaan perusahaan harus
mendiferensiasikan penawaran pasarnya untuk
setiap segmen sasaran dan posisi apa yang ingin
ditempatinya dalam segmen tersebut.
PEMBAGIAN GENERASI
DI ERA SAAT INI (ERA NOW)
1. Generasi Pre Boomer (Lahir Th 1945 &
sebelumnya).
2. Generasi Boby Boomer (Lahir 1946
-1964).
3. Generasi X (Lahir 1965 – 1980)
4. Generasi Milenial ( Y) : ( Lahir 1981 –
1996)
5. Generasi Z (Lahir 1997 -2012)
6. Post Generasi Z (Lahir 2013 &
sesudahnya)
KENDALA INTELIJEN
PEMASARAN
1. Biasanya ketidak tahuan untuk memulai.
2. Sikap tidak peduli karena merasa tdk
membutuhkan.
3. Rasa frustasi cara-cara memanfaatkan
data, padahal data banyak.
4. Adanya anggapan bahwa intilejen
pemasaran itu tidak penting.
5. Kesulitan di lapangan, karena tidak
semudah yanbg dibayangkan sebelumnya.
PEKERJAAN UTAMA INTELIJEN
PEMASARAN
1. Tahap Perencanaan. Pada tahap ini kita harus
menentukan terlebih dahulu informasi apa yang
kita butuhkan.
2. Pengumpulan data dan informasi. Data dapat
diperoleh dengan cara : 1) Komunikasi langsung
dengan para pemasok, distributor & Pelanggan;
2) Melalui Media seperti buku, laporan yang
dipbublikasi dan 3) Melakukan pertemuan
dengan para Manajer perusahaan lain untuk
saling dapat tukar informasi.
3. Menganaliis data, terutama situasi pasar,
konsumen & pesaing.
4. Sharing atau penyebaran informasi kepada unit
kerja terkait untuk minta masukan & saran
PEKERJAAN INTELIJEN
PEMASARAN DG UNIT LAIN
1. Competitor Intelligence : hasil proses yang
sitematis yang digunakan untuk mendapatkan &
menganalisa data informasi.
2. Product Intelligence : suatu system otomatis yang
dpt digunakan untuk mengumpulkan &
menganalisa Informasi.
3. Market Understanding : sebuah proses dimana
perusahaan menciptakan nilai & membangun
hunungan yang baik dengan para pelanggan.
4. Costumer Insight : yaitu sebuah cara untuk
memahami bagaimana cara pelanggan
menggunakan produk atau jasa perusahaan kita
TUJUAN INTELIJEN
PEMASARAN
1. Mengetahui kondisi pasar & pesaing saat ini.
2. Mengetahu & menghadang adanya pesaing baru.
3. Membuat keputusan yang tepat dalam
berpromosi.
4. Membuat tandingan untuk menandingi pesaing.
5. Mencegah adanya pemalsuan produk oleh
pesaing.
6. Mengubah strategi pemasaran,
7. Membuat inovasi baru untuk produk & jasa.
8. Mengubah strategi pendistribusian produk.
9. Mengubah pola penetapan harga, sehingga harga
produk kita lebih kompetitif sesuai keinginan &
kemauan pelanggan

Anda mungkin juga menyukai