Anda di halaman 1dari 1

PENANGANAN PASIEN BILA TIDAK TERSEDIA TEMPAT

TIDUR PADA UNIT YANG DITUJU

No. Dokumen : No Revisi : 01 Halaman : 1/1


RUMAH SAKIT
KHUSUS DAERAH
1082/SPO AKP/RSKD/X/2021
Ditetapkan oleh
Direktur,
Tanggal terbit :
SPO 05 Oktober 2021

dr. Sherly Yakobus, Sp.,KJ


NIP. 19770923 201001 2 004
PENGERTIAN Prosedur yang mengatur langkah-langkah petugas dalam
memberikan pelayanan pasien yang memerlukan rawat inap
tetapi ruang perawatan penuh.
TUJUAN Sebagai acuan petugas dalam memberikan pertolongan
pasien yang memerlukan rawat inap, tetapi Tempat Tidur
yang dituju penuh
KEBIJAKAN Keputusan Direktur tentang Kebijakan Pelayanan Akses ke
Rumah sakit dan Kontinuitas Pelayanan Nomor : 871/908
PROSEDUR 1. Informasikan kepada pasien dan keluarganya bila
tempat tidur yang dituju tidak dalam kondisi kosong
2. Apabila kondisi pasien stabil, maka petugas akan
memberikan alternatif ke keluarga pasien yaitu
pulang ke rumah terlebih dahulu dan meninggalkan
identitas yang dapat dihubungi, sehingga apabila
kelas kamar yang diinginkan sudah ada yang kosong
maka petugas TPPRI akan menghubungi pasien /
keluarga pasien. Alternatif lain pasien dipersilahkan
ke RS lain.
3. Apabila kondisi pasien tidak stabil, maka petugas IGD
akan melakukan penanganan sesuai standar gawat
darurat di IGD. Bila kondisi pasien sudah stabil dan
rawat inap masih penuh, keluarga akan diberikan
penjelasan oleh petugas agar pasien dirujuk ke RS
lain.
UNIT TERKAIT 1. Unit ambulance
2. IGD
3. Instalasi rawat inap
4. Instalasi rawat jalan
5. Rekam medis

Anda mungkin juga menyukai