Anda di halaman 1dari 1

TEORI HUKUM

sosial, ketidaksetaraan sosial dan selanjutnya mungkin kemarahan sosial yang menyebabkan
runtuhnya kekokohan birokrasi. Korupsi yang hingga kini masih marak terjadi disebabkan oleh
beberapa faktor. Menurut Andi Hamzah,14 penyebab korupsi di antaranya sebagai berikut. 1.
Kurangnya gaji atau pendapatan Pegawai Negeri dibandingkan kebutuhan yang semakin meningkat
2. Latar belakang kebudayaan atau kultur Indonesia yang merupakan sumber atau sebab meluasnya
korupsi 3. Manajemen yang kurang baik dan pengendalian yang kurang efektif dan efisien 4.
Modernisasi Senada tapi tak sama, Arya Maheka juga mengungkapkan beberapa penyebab
terjadinya korupsi, yaitu sebagai berikut.15 1. Inkonsistensi penegakan hukum dengan sifat
sementara dan selalu berubah setiap pergantian pemerintahan; 2. Penyalahgunaan kekuasaan atau
wewenang; 3. Kelangkaan lingkungan yang antikorupsi, sementara sistem dan pedoman anti korupsi
hanya sebagai formalitas belaka; 4. Pendapatan penyelenggaraan negara yang rendah;

Anda mungkin juga menyukai