Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SINDANGRATU
Jl. Raya Bungbulang km 65 Pakenjeng garut - 44164
E–mail : puskesmasdtpsindangratu@gmail.com

PERATURAN INTERNAL KARYAWAN UPT PUSKESMAS SINDANGRATU


SESUAI DENGAN VISI, MISI, TATA NILAI, DAN TUJUAN PUSKESMAS

HAK PETUGAS KESEHATAN

1. Memperoleh perlindungan hukum, sepanjang sesuai dengan standar profesi dan Standar
Prosedur Operasional
2. Memberikan layanan medis menurut standar profesi dan standar prosedur operasional
3. Memperoleh informasi yang jujur lengkap dari pasien atau keluarga pasien.
4. Menerima imbalan jasa

HAK DAN KEWAJIBAN TENAGA MEDIS


1. Memberikan layanan medis menurut standar profesi (SP) dan Standar Prosedur Operasional
(SPO)
2. Merujuk pasien bila tak mampu
3. Menjamin kerahasiaan pasien.
4. Memberi pelayanan medis sesuai SP dan SPO serta kebutuhan medis
5. Menambah / mengikuti perkembangan IPTEK kedokteran.

TINDAKAN DISIPLIN

Setiap pegawai yang melakukan pelanggaran dan tata tertib Puskesmas dapat dikenakan
tindakan disiplin sebagai berikut :
1. Pemotongan tunjangan kerja, upah kerja dan /atau jasa pelayanan di sesuaikan dengan tingkat
kehadiran
2. Teguran tertulis
3. Peringatan tertulis I, II, dan III (hukuman administratif)
4. Skorsing
5. Pemutusan hubungan kerja
6. Bagi PNS tindakan disiplin diberikan sesuai ketentuan yang berlaku

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Sindangratu

A Nurjaman D, S.Kep, S.Sos, M.Si, M.Mkes


Pembina
NIP. 19660211 198803 1 004

Anda mungkin juga menyukai