Anda di halaman 1dari 13

IMPLEMENTASI METODE BIL QOLAM DALAM

PEMBELAJARAN ILMU TAJWID DI PONDOK PESANTREN


MANARUL HUDA PANGGUNG PAKAMBAN DAYA

SKRIPSI

Oleh :

KHAIRUL ANWAR
NIM: 20209603041

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


FAKULTAS TARBIYAH
INSTITUT DIROSAT ISLAMIYAH AL-AMIEN PRENDUAN
SUMENEP MADURA JAWA TIMUR

TAHUN 2023
IMPLEMENTASI METODE BIL QOLAM DALAM
PEMBELAJARAN ILMU TAJWID DI PONDOK PESANTREN
MANARUL HUDA PANGGUNG PAKAMBAN DAYA

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat


Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Pada
Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah
Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien (IDIA) Prenduan
Sumenep Madura Jawa Timur

Oleh :

KHAIRUL ANWAR
NIM: 20209603041

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


FAKULTAS TARBIYAH
INSTITUT DIROSAT ISLAMIYAH AL-AMIEN PRENDUAN
SUMENEP MADURA JAWA TIMUR

TAHUN 2023

ii
PERSETUJUAN

Skripsi Saudara Indana Zulfa telah disetujui


Pada tanggal ……………………… 2023

Oleh:

Pembimbing

Mohammad Firdaus S.Pd.I., MA

iii
PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan di depan sidang majlis munaqasyah skripsi Institut
Dirosat Islamiyah Al-Amien Prenduan Sumenep Madura, dan diterima sebagai
salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata-1 pada Fakultas Tarbiyah
Program Studi Pendidikan Agama Islam pada:

Prenduan : ........................... 2023 M


........................... 1445 H

TIM PENGUJI

1. ....................................................... (Penguji I) (________________)

2. ....................................................... (Penguji II) (________________)

3. ....................................................... (Penguji III) (________________)

Mengesahkan
Dekan Fakultas Tarbiyah

Dr. Yusfar Ramadhan, M.Pd.I


NIDN. 2101068502

iv
SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Khairul Anwar


Tetala : Sumenep,
NIM : 20209603041
Program Studi : Pendidikan Agama Islam (PAI)
Judul Skripsi : Implementasi Metod Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid di Pondok Pesantren Manarul Huda Panggung
Pakamban Daya

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi ini benar-benar hasil karya sendiri,
kecuali kutipan-kutipan yang saya sebutkan sumbernya. Segala kesalahan dan
kekurangan di dalamnya sepenuhnya menjadi tanggung jawab saya.

Prenduan, 31 Agustus 2023

Mahasiswa,

KHAIRUIL ANWAR

v
PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan kepada:

❖ Ayahanda dan Ibunda tercinta


❖ Istriku tercinta
❖ Anak-anakku tercinta
❖ Sahabat karib

vi
MOTTO

ُ ََ َ َ ٰ َ ُّ َ َ َ َ ْ َ
ْ ‫ن َبن ْي ا َد َم م ْن ُظ ُه ْوره ْم ُذرَّي َت ُه ْم َوا ْش َه َد ُه ْم َعلٰٓى ا ْن ُفسه ْم ال ْس ُت ب َربك‬
‫م‬ ْ‫كم‬
ْۗ ِ ِ ْۚ ِ ِ ِ ِ ِ ِ ْٓ ِ ِ ‫واِ ذ اخذ رب‬
ْۢ
َ ْ ٰ َ ٰ ْ َ َُّ َّ َ ٰ ْ َ ْ َ ْ ُ ْ ُ َ ْ َ َ ْ َ ٰ َ ْ ُ َ
‫قالوا بلىۛ ش ِهدناۛان تقولوا يوم ال ِقيم ِة ِانا كنا عن هذا غ ِف ِلين‬

Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu mengeluarkan dari sulbi (tulang belakang) anak
cucu Adam keturunan mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap roh
mereka (seraya berfirman), “Bukankah Aku ini Tuhanmu?” Mereka menjawab,
“Betul (Engkau Tuhan kami), kami bersaksi.” (Kami lakukan yang demikian itu)
agar di hari Kiamat kamu tidak mengatakan, “Sesungguhnya ketika itu kami
lengah terhadap ini.”
(QS. Al-A’raf : 172)

vii
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT pemilik jagad raya dan seluruh isinya, maha
pengasih dan penyayang yang maha kuat dan lagi maha perkasa, rasa syukur yang
sedalam-dalamnya penulis panjatkan kehadirat Allah, yang berkat taufiq, hidayah,
dan rahmat-Nya penulis baru mampu menyelesaikan tugas akhir di Institut Dirosat
Islamiyah Al-Amien (IDIA) Prenduan Sumenep Madura. Berupa penyusunan
Skripsi yang berjudul: Implementasi Metode Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid di Pondok Pesantren Manarul Huda Panggung Pakamban Daya.

Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepada pembawa risalah kebenaran


yakni Nabi Muhammad SAW. Beliaulah penyelamat umat manusia dari zaman
yang penuh dengan kegelapan menuju zaman yang penuh indahnya kedemaian
islam, iman, dan penuh ilmu pengatahuan sehingga kita dapat membedakan mana
yang hak dan mana yang bathil.

Maka dengan selesainya penyusunan skripsi ini, penulis juga tidak dapat
memungkiri keberadaan motivator dari beberapa pihak yang telah ikut serta
membantu memberikan jalan, menuntun, membimbing, dan mengarahkan penulis
hingga pada batas penulisan skripsi ini. Selain hanya sebatas untaian doa dan
memohonkan kepada Allah SWT, agar jasa dan pertolongan mereka dapat balasan
yang setimpal dari Allah SWT. Maka mendahului dari itu semua tak lupa penulis
haturkan terima kasih kepada:

1. Dr. KH. Ahmad Muhammad Tidjani, MA. Selaku Pimpinan dan Pengasuh
Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan
2. KH. Moh. Fikri Husein, Lc., MA. Sebagai Pengasuh Ma’had IDIA Prenduan
3. Dr. KH. Muhtadi Abd. Mun’im, MA Selaku Rektor Institut Dirosat Islamiyah
Al-Amien (IDIA) Prenduan Sumenep Madura.
4. Dr. Yusfar Ramadhan, M.Pd.I. Selaku Dekan Fakultas Tarbiyah Institut
Dirosat Islamiyah Al-Amien (IDIA) Prenduan Sumenep Madura

viii
5. Dr. Ach. Nurholis Majid, M.Pd. Selaku Kaprodi Pendidika Agama Islam
(PAI) Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien (IDIA) Prenduan Sumenep
Madura
6. Mohammad Firdaus S.Pd.I., MA selaku dosen pembimbing yang telah
banyak memberikan bantuan pemikiran, petunjuk, dan bimbingan sehingga
selesainya Skripsi ini.
7. Rekan-rekan dewan guru yang telah memberikan masukan-masukan demi
selesainya Skripsi ini.
Akhirnya dengan penuh kesadaran dan kerendahan hati penulis mohon maaf
kepada para pembaca apabila menemukan kekurangan-kekurangan masih jauh
dari harapan-harapan dan kesempurnaan di dalam penulisan skripsi ini. Maka dari
itu penulis mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan dalam penulisan
ini selanjutnya.

Sumenep, 31 Agustus 2023


Penulis

Khairul Anwar

ix
DAFTAR ISI

Halaman Sampul ………………………………………………………………


Halaman Judul …………………………………………………………………. ii
Halaman Persetujuan …………………………..………………………………. iii
Halaman Pengesahan ………..………………………………………………… iv
Halaman Pernyataan Keaslian ………………………………………………… v
Halaman Persembahan ………………………………………………………… vi
Halaman Motto………………………………………………………………… vii
Kata Pengantar ………………………………………………………………… viii
Daftar Isi……………………………………………………………………….. x
Daftar Lampiran ………………………………………………………………. xiii
Abstrak ………………………………………………………………………… xiv
BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………. 1
A. Konteks Penelitian …….……………………….……………….. 1
B. Fokus Penelitian ……………………………………………….… 6
C. Tujuan Penelitian …………………………………….……….… 6
D. Kegunaan Penelitian ……………………...………..…………… 6
E. Definisi Istilah ………….………………………….…………… 7
F. Sistematika Pembahasan …………………….………………….. 9
BAB II KAJIAN PUSTAKA ………………………………………………. 10
A. Kajian Teori tentang Metode Bil Qolam…..…………………….. 10
1. Dasar Pemikiran Metode Bil qolam……………..……….…….. 10
2. Pengertian Metode Bil Qolam …..……………..…….…..…… 12
3. Keunggulan Metode Bil Qolam………………………….…… 13
4. Langkah-langkah Pembelajaran Metode Bil Qolam…….……. 15
B. Kajian Teori tentang Pembelajaran Ilmu Tajwid ………....……. 16
1. Pengertian Pembelajaran …….………………………………. 16
2. Pengertian Ilmu Tajwid …………………………….……..….. 17
3. Hukum Mempelajari Ilmu Tajwid …………………..……….. 19
4. Konsep Dasar Ilmu Tajwid ……………….………………….. 21
C. Kajian Penelitian Terdahulu ……………….……………………. 23

x
BAB III METODE PENELITIAN …………..………………………………. 29
A. Pendekatan dan Jenis penelitian ..…………………….……..….. 29
B. Kehadiran Peneliti ………………………………………………. 30
C. Lokasi Penelitian …..………..……….………………………….. 31
D. Sumber Data …………..………………………………………… 32
E. Prosedur Pengumpulan Data …..………….………..…………… 32
F. Analisis Data …………………………………………………….. 36
G. Pengecekan Keabsahan Data …….……………………………… 37
H. Tahap-tahap Penelitian ………………………………………….. 40
BAB IV PAPARAN DATA, TEMUAN PENELITIAN, DAN PEMBAHASAN
…………………………….…………..…….………………………. 43
A. Sekilas tentang Pondok Pesantren Manarul Huda……………….. 43
B. Paparan Data ……………………………………………………. 44
1. Implementasi Metode Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid ……………………………………………….……….. 44
2. Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat Implementasi Metode
Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu Tajwid ………………... 54
C. Temuan Penelitian ………….…..……………………………….. 57
1. Implementasi Metode Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid ……………………………………………….……….. 57
2. Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat Implementasi Metode
Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu Tajwid ………………... 59
D. Pembahasan …………….……..………………………………… 59
1. Implementasi Metode Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid ………………………………………………………... 59
2. Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat Implementasi Metode
Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu Tajwid ………………… 71
BAB V PENUTUP ………………….………..…….………………………. 75
A. Kesimpulan …….………………………….…………………….. 75
B. Saran ……………………………………………………………. 76
Daftar Rujukan
Lampiran-Lampiran

xi
DAFTAR LAMPIRAN

NO KETERANGAN LAMPIRAN

1 Permohonan Izin Penelitian 1

2 Pedoman Wawancara, Observasi dan Dokumentasi 2

3 Foto-foto Kegiatan 3

4 Transkrip Wawancara 4

5 Catatan Lapangan 5

6 Kondensasi Data Wawancara 6

7 Kondensasi Data Observasi 7

8 Display Data dan Penarikan Kesimpulan 8

9 Triangulasi Data 9

10 Surat Keterangan Penelitian 10

xii
ABSTRAK

Khairul Anwar, 2023. Implementasi Metode Bil Qolam dalam Pembelajaran Ilmu
Tajwid di Pondok Pesantren Manarul Huda Panggung
Pakamban Daya
Pembimbing : Mohammad Firdaus S.Pd.I., MA
Kata Kunci : Metode Bil Qolam, Ilmu Tajwid
Dalam proses pembelajaran membaca al-Qur’an sesuai dengan ilmu tajwid
diperlukan berbagai macam metode pembelajaran. Metode Bil qolam memiliki
kelebihan bila dibandingkan dengan metode lainnya karena metode ini
membimbing siswa untuk pembelajaran al-Qur’an mulai dari huruf per huruf.
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui implementasi metode Bil qolam
dalam pembelajaran ilmu tajwid di PP. Manarul Huda Panggung Pakamban Daya,
serta untuk mengetahui faktor pendukung dan faktor penghambat implementasi
metode Bil qolam dalam pembelajaran ilmu tajwid di PP. Manarul Huda
Panggung Pakamban Daya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif.
Metode yang digunakan yaitu metode analisis deskriptif. Jenis data yang
digunakan adalah data primer dan data sekunder. Analisis data yang digunakan
dalam penelitian ini adalah reduksi, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Hasil dari penelitian ini adalah pertama, Perencanaan dilakukan secara tidak
tertulis dan menggunakan informasi pengumuman yang disampaikan ke santri.
Pelaksanaan bil qolam dilakukan pada hari Senin sampai Kamis setelah sholat
Maghrib dan sholat Subuh. Jika ustadz berhalangan, maka akan digantikan pada
hari lain biasanya pada hari Ahad. Lama pelaksanaan sekitar 1 jam. Tenaga
pengajar membaca terlebih dahulu dan memberikan beberapa penjelasan dan
penekanan pada bacaan yang sulit kemudian diikuti oleh santri secara bersama-
sama. Kemudian santri mengucapkannya secara bergantian dengan diawasi oleh
pengajar. Evaluasi pembelajaran al-Qur’an di pesantren dilakukan dengan
menggunakan buku catatan yang mencatat hasil pembelajaran santri. Kedua,
Faktor pendukung pelaksanaan metode bil qolam adalah Pertama, semangat santri
yang tinggi. Kedua, tersedianya sarana dan prasarana yang memadai. Ketiga,
ketekunan santri yang tinggi. Keempat, motivasi dari teman sekolah umumnya
serta motivasi dari masyarakat lingkungan pondok. Kelima, ustadznya penuh
semangat dan kesabaran. Sedangkan faktor .penghambat penerapan metode bil
qolam adalah pertama, banyak yang baru tahu tentang metode bil qolam. Kedua,
karena di metode bil qolam ada lagu tersendiri 4 instrumen khas PIQ Singosari
Malang, jadi terkendala dilagu. Ketiga, sebagian santri ketika sedang belajar
metode ini, terkadang ada yang males belajar, ada yang terganggu sesama
santrinya, ada yang tidak fokus dalam pembelajaran berlangsung, baik sedang
memikirkan permasalahan yang diluar atau sedang memikirkan tugas sekolahnya,
sehingga materi dalam pembelajaran tersebut tidak diterima dengan baik.

xiii

Anda mungkin juga menyukai