Anda di halaman 1dari 6

ULANGAN PAS GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : ADMINISTRASI PAJAK


KELAS /PROGRAM KEAHLIAN : XII (SEBELAS) AKL I ,2,dan 3

1. Pajak penghasilan yang pengenaan pajak dg melihat peredaran Bruto , yang pembayaran pajak tidak dapat
dikreditkan atau langsung dibayar oleh wajib pajak setelah mendapatkan penghasilan tersebut adalah
Pajak final
Pajak penghasilan badan
Pajak Penaghasilan Perseorang
Pajak Penghasilan Pasal 21
Pajak Penghasila Pasal 26

2. Badan usaha yang didirikan diluar negeri, dan dibuka sebagai cabang di indonesia , dan badan usaha tersbut
sebagai subjek pajak di Indonesia adalah
Badan usaha Tetap (BUT)
BUMN(Badan usaha Milik Negara)
BUMD(Badan Usaha Milik Daerah)
BUMS(Badan Usaha Milik Swasta)
Perumda (Perusahaan Modal Daerah)

3. Dibawah ini merupakan ciri khas Pajak Final..........


Pajak dihitung dari Penghasilan Bruto
Pph Final di hitung dari penghasilan Neto
Adanya perhitungan PTKP
Adanya penekanan biaya-biaya Administrasi bagi WP
Dikenakan tarif Progresif

4. Yang termasuk Pemotong PPh final adalah.


Penyelenggara kegiatan
Nasabah
Pegawai tidak tetap
Pemerintah
Pegawai tetap

5. Dibawah ini yang termasuk objek Pajak penghasilan final .............


Pendapatan bunga tabungan
Pendapatan gaji bulanan
Tunjangan
Penghasilan upah
Warisan

6 . Besarnya tarif pajak untuk bunga tabungan deposito adalah


25%
20%
30%
15%
10%
7. Besarnya tarip pajak untuk Bunga obligasi adalah
15%
20%
30%
25%
10%
8. Tarif pajak untuk penjualan rumah mewah seperti Apartemen, kongdominium, atau bungalow adalah
5%
20%
30%
25%
1%

9 . Tuan Bowo bulan Januari 2012 mengikuti kuis di TV dan memenangkan hadiah Undian sebesar Rp.
50.000.000, Berapakah tariff PPh f inal untuk Undian Hadiah tersebut..
25%
20%
30%
15%
10%
10. Tuan Bowo bulan Januari 2012 mengikuti kuis di TV dan memenangkan hadiah Undian sebesar Rp.
50.000.000, Berapakah besarnya pajak yng dibayar untuk untuk Hadiah undian
Rp.12.500.000
Rp. 10.000.000
Rp. 7.500.000
Rp 5.500.000
Rp. 5.000.000

11. Tuan Bowo bulan Januari 2012 mengikuti kuis di TV dan memenangkan hadiah Undian sebesar Rp.
50.000.000. setelah membayar pajak , jumlah penghasilan bersih Hadiah undian yg diterima tuan Bowo
adalah:
Rp. 37.500.000
Rp. 35.000.000
Rp. 25.000.000
Rp. 55.000.000
Rp. 45.500.000

12. Tn Ari membuka deposito berjangka 3 bulan di BRI sebesar Rp, 80.000.000 dg bunga 12%, dan
pajak
20% . besarnya pajak penghasilan bunga yang selama 3 bulan dibayar:
Rp. 480.000,-
Rp. 2.400.000,-
Rp. 1.600.000,-
Rp. 1.500.000,-
Rp. 1.290.000,-

13. Tn Ari membuka deposito berjangka 3 bulan di BRI sebesar Rp, 80.000.000 dg bunga 12%, dan
pajak 20% . setelah dihitung jumlah bunga dan pajak yng dibayar maka jumlah Tabungan bersih
setelah berjangka 3 bulan(jatuh tempo) adalah
Rp. 81.920.000,-
Rp. 82,400.000,-
Rp. 81.600.000,-
Rp. 81.500.000,-
Rp. 80.800.000,-

14. Pada tanggal 8 Maret 2021 di BRI terjadi transaksi dimana , Tn Timbul menerbitkan Deposito On
Call
sebesar Rp 200.000.000, Pencairan tanggal 20 Maret 2021 dan bunga 24%, pajak 20% . Besarnya
jumlah pajak yang dibayar adalah:
Rp. 320.000,-
Rp 186.667 ,-
Rp. 933.000,-
Rp. 1.600.000,-
Rp. 1.733.000,-

15. PT. Permata perusahaan property menjual 10 unit Rumah Sangat sederhana Rp. 150.000.000, jumlah
Pajak pengahasilanatas pengalihan hak tanah/bangunan adalah
Rp 15.000.000,-
Rp 75.000.000,-
Rp. 37.500.000,-
Rp. 750.000,-
Rp. 1.500.000,-

16.
Tarif Pajak penghasilan untuk Wajib Pajak Badan Usaha UU no 36 tahun 2008 pasal 31E dengan
peredaran bruto sampai dengan Rp. 4,8 Meliar adalah :
25% X 50% x PKP
25% X PKP
28% X 50% X Peredaran broto
30% X PKP
1% dari peredaran Bruto

17. Pada tahun 2018 CV. Gemilang mempunyai Peredaran Bruto sebesar Rp3.645.000.000,- dan Penghasilan
Kena Pajak Rp.600.000.000,-, Hitunglah PPh CV . Gemilang menggunakan Pasal 31E UU no 36 th 2008
Rp. 75.000.000,-
Rp, 60.200.000
Rp. 33.750.000
Rp. 107.500.000
Rp.120.400.000

18. Pada tahun 2018 CV. Gemilang mempunyai Peredaran Bruto sebesar Rp3.645.000.000,- dan Penghasilan
Kena Pajak Rp.600.000.000,-, PPh pasal 25 Rp 30.000.000 , jumlah pph terutang CV . Gemilang
Rp. 45.000.000,-
Rp. 53.750.000,-
Rp. 60.200.000,-
Rp. 75.000.000,-
Rp. 107.500.000,-

19. Tarif Pajak penghasilan untuk Wajib Pajak Badan Usaha UU no 36 tahun 2008 pasal 31E dengan
peredaran
bruto sampai dengan Rp. 50 Meliar adalah
25% X PKP
25% X 50% x PKP
28% X 50% X Peredaran broto
30% X PKP
1% dari peredaran Bruto

20. Peredaran bruto PD. Sangkar Mas ditahun 2018 berjumlah Rp. 72.240.000.000 dan penghasilan kena pajak
Rp. 11.500.000.000, Tentukan PPh terutang tahun 2018 dg aturan pasal 31 E UU no 36 tahun 2008 adalah:
Rp. 2.875.000.000,-
Rp. 18.060.000.000,-
Rp. 9.030.000.000
Rp 1.555.000.000 ,
Rp. 3.090.000.000,-

21. Tarif pajak penghasilan untuk Wajib Pajak Badan usaha PP 46 tahun 2013 adalah :
1% dari Peredaran Bruto
1% dari PKP
0,5% dariPeredaran bruto
0,5% dari PKP
25% dari peredaran bruto
22. Tarif pajak penghasilan untuk Wajib Pajak Badan usaha PP 23 tahun 2018 adalah :
0,5% dari Peredaran bruto
1% dari Peredaran Bruto
1% dari PKP
0,5% dari PKP
25% dari peredaran bruto
23. CV. Karya tahun 2019 memiliki peredaran Bruto Rp 4.400.000.000 dan PKP . 720.000.000,- jumlah
utang pajak CV karya dg menggunakan PP 46 tahun 2013 adalah
Rp 44.000.000,-
Rp. 550.000.000,-
Rp. 90.000.000,-
Rp. 180.000.000,-
Rp. 360.000.000,-
24. PT. Cendana tahun 2019 memiliki peredaran Bruto Rp 3.900.000.000 dan PKP . 750.000.000,- jumlah
utang pajak PT Cendana dg menggunakan adalah PP 23 tahun 2018 adalah
Rp. 19.500.000,-
Rp. 3,900,000,-
Rp 3.750.000.,-
Rp 187.500.000 ,-
Rp. 93.750.000,-

25. PT. Mekar sekuntum mempunyai penjualan Bruto sebesar Rp. 4.000.000.000,- , Retur penjualan Rp
200.000.000, Potongan penjualan Rp. 50,000,000, HPP Rp.2.500.000.000, dan beban operasional Rp.
300.000.000,- , Besarnya Penjualan Bersih adalah
Rp 3.750.000.000,-
Rp. 4.250.000.000,-
Rp 3.800.000.000,-
Rp 2.500.000.000,-
Rp 1.500.000.000,-

26. PT. Mekar sekuntum mempunyai penjualan Bruto sebesar Rp. 4.000.000.000,- , Retur penjualan Rp
200.000.000, Potongan penjualan Rp. 50,000,000, HPP Rp.2.500.000.000, dan beban operasional Rp.
300.000.000,- maka besarnya laba bersih adalah:
Rp 950.000..000,-
Rp 1.250.000.000,-
Rp 3 .800.000.000,- ,
Rp. 500.000.000,-
Rp . .300.000.000,-

27. PT. Mekar sekuntum mempunyai penjualan Bruto sebesar Rp. 4.000.000.000,- , Retur penjualan Rp
200.000.000, Potongan penjualan Rp. 50,000,000, HPP Rp.2.500.000.000, dan beban operasional Rp.
300.000.000,- Hitunglah pajak PT Mekar dengan menggunakan pasal 46 tahun 2013 adalah :
Rp 40.000.000,-
Rp 40.750.000,- ,
Rp 20.000.000,-
Rp . 9.500.000.,-
Rp 118.750. 000,-

28. Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang terdapat di Faktur penjualan disebut
VAT out
VAT in
Potongan pembelian
Potongan Penjualan
Biaya angkut Penjualan
29. Apabila VAT out sebesar Rp. 1.000.000,- dan VAT in sebesar Rp 750.000,- di sebut:
Kurang Bayar( utang) Rp. 250.000,-
Lebih Bayar Rp. 250.000,-
Kurang bayar Rp. 500.000,-
Lebih bayar Rp. 500.000
Kurang bayar Rp. 750.000,-
30. Sebagai bukti setoran telah terjadinya pembayaran pajak oleh subjek pajak kepada petugas pajak adalah...
SSP
PKP
NPWP
SPT
PTKP

SELAMAT MENGERJAKAN
Semoga sukses
ADM PAJAK/MA 2021/XI AKL 12&3

Anda mungkin juga menyukai