Anda di halaman 1dari 17

Implementasi

Ekonomi Biru # 4:
Pengawasan dan
Pengendalian
Wilayah Pesisir dan
Pulau Kecil
Implementasi Ekonomi Biru # 4:
Pengawasan dan Pengendalian Wilayah Pesisir dan Pulau
Kecil
TANTANGAN KEBIJAKAN TARGET
Tekanan pada wilayah pesisir dan
pulau-pulau kecil akibat pemanfaatan Pengelolaan pesisir dan
yang berorientasi ekonomi pulau kecil berbasis
keberlanjutan
Memperbaiki pulau kecil yang rusak
(111 Pulau Terluar , 455 Pulau Kecil Krirtis,
• Pemanfaatkan ruang laut harus 1.215 Pulau Kecil Berpenduduk)
sesuai dengan alokasi ruang laut,
daya dukung, dan mitigasi dampak. Melindungi ekosistem Pulau-pulau
Kecil Terluar, Pulau Kecil < 100 km2,
Pelanggaran terhadap • Semua pemanfaatan ruang laut dan pesisir
pemanfaatan ruang laut tahun
wajib memiliki PKKPRL (Pulau Terluar, Pulau Kecil, Pesisir Terabrasi,
2022: Dokumen RTR)
reklamasi 6 kasus, bangunan laut (Persetujuan Kesesuaian
8 kasus, kabel laut 2 kasus, Kegiatan Pemanfaatan Ruang
pemanfaatan jenis ikan yang Laut) Membatasi Pemanfaatan Ekstraktif
dilindungi 2 kasus, penambangan, (Revisi NSPK, Pengembangan SDM KP,
pencemaran (KKP, 2022) Pemanfaatan Sumber Daya Berkelanjutan)

Monitoring dan Evaluasi


(pengawasan dan penanganan pelanggaran)
2
Milestone
2022-2024 2025-2029 2030-2034 2034-2039 2040-2044
Pesisir dan Pemanfaatan Pengelolaan Sumber Daya Laut, Pesisir, dan
PPK tertata Sumber daya Laut, Pesisir, Laut, Pesisir, PPK Tangguh
pesisir dan PPK dan PPK dan PPK
Terkendali Terintegrasi Terpelihara
Rencana Aksi Rencana Aksi Rencana Aksi Rencana Aksi Rencana Aksi

• Penyusunan RTR • Rehabilitasi Ekosistem • Restorasi Pesisir dan • Pemanfaatan Sumber • Peninjauan kembali
Terintegrasi/RZ • Pengurangan risiko PPK Daya berkelanjutan rencana tata ruang
• Penataan Regulasi bencana • Sinergi pemangku • Pengendalian • Penguatan
• Penyusunan profil • Pengawasan kepentingan Pemanfaatan kelembagaan
kerusakan Kepatuhan • Konektivitas Pesisir • Perubahan Perilaku
dan PPK

Memperbaiki pulau kecil yang rusak, melindungi ekosistem pulau kecil terluar, dan pesisir serta membatasi
pemanfaatan ekstraktif

3
STATUS RZ KSNT PPKT
Klaster
Sabang Klaster P. Miangas
Natuna Klaster
3
P. Berhala Kaltara 1
Klaster 4 P. Senua Klaster
2 3 Talaud
1 Anambas 1 2 Klaster
Klaster
Raya Rusa 5 Klaster Sangihe 4 1 P. Kabaruan
Klaster 2 P. Yiew Besar Klaster Mapia
Klaster P. Nipa Klaster 2 Toli Toli P. Bongkil 2 Klaster
Klaster 2 1
Riau 4 Subi Maratua Raja Ampat
Simeulue 1 Klaster 3 1 Klaster 2
2 9
Klaster BBK Sulut 2 P. Befondi
1
1
Nias P. Liki
P. Miossu
1
3
Klaster
Mentawai

Klaster P. Nuhu Yut


12 PPKT → PERMEN KP 2
Bengkulu 2 1
66 PPKT → DOKUMEN RENCANA 1 P. Larat Klaster
14 PPKT → PENYUSUNAN 2023 P. Betuah P. Nusakambangan Klaster P. Metimarang 9
3 1 Puriri Laag
19 PPKT → PENYUSUNAN 2024 Klaster 2 1 P. Nusa Penida P. Alor Wetar 2 Klaster
1 1
Banten Klaster 1 Klaster 1 2 Klaster 3 Klaster Aru 3
Klaster 3 1 Saburaijua Tanimbar Klaster
Jawa Barat 1 Letti Kisar P. Marsela
Jawa Timur P. Gili Sepatang P. Batek Merauke
2
1
2
P. Manggudu
Klaster
Rote
12 Permen KP
66 Dokumen Final (Matek)
DI INTEGRASIKAN DALAM
142 Penyusunan 2023
RTR KAWASAN PERBATASAN NEGARA
(Amanat PP 21/2021 Ttg Penyelenggaraan Penataan Ruang)
33 Target 2023 - 2024
LOKASI PPK <100 KM2

Klaster Restorasi 455 Pulau


(27 Prov, 107 Kab/Kota)

Klaster Pemberdayaan 1.215 Pulau (25 Klaster Perlindungan 1.215 Pulau


Prov, 188 Kab/Kota) (25 Prov, 188 Kab/Kota)
Lokasi Program Prioritas

Sinkronisasi dengan kawasan


konservasi untuk menyelaraskan lokasi
PPK dengan Kawasan Konservasi
dengan target spesies reptilia (misal
pulau kecil untuk pendaratan penyu)

lokasi dalam RKP/Renja


Filter prioritas lokasi Tahunan 6
Implementasi Pengawasan dan Pengendalian
Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil Saat Ini
Pelaksanaan regulasi sedimentasi
Regulasi terkait sedimentasi
o Penetapan Permen KP pelaksana
PP No. 26 Tahun 2023 PP No. 26 Tahun 2023
tentang Pengolahan Hasil
Sedimentasi di Laut o Pembentukan tim kajian dan tim uji tuntas
(dalam proses)

o Penyusunan dan penetapan dokumen perencanaan

o Pengumuman dokumen perencanaan

o Seleksi pelaku usaha yang berminat


oleh tim uji tuntas

Regulasi terkait penataan ruang laut Pelaksanaan regulasi penataan ruang laut

Permen KP No. 28 Tahun 2021 o PKKPRL (Persetujuan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut)
tentang Penyelenggaraan Penataan
Ruang Laut o Penghentian sementara kegiatan oleh PSDKP

o Revisi PP No. 85 Tahun 2021 tentang Jenis dan Tarif atas Jenis
Permen KP No. 31 Tahun 2021 Penerimaan Negara Bukan Pajak yang Berlaku pada Kementerian
tentang Pengenaan Sanksi Administratif Kelautan dan Perikanan
di Bidang Kelautan dan Perikanan

7
BISNIS PROSES
PEMENUHAN PERIZINAN LAIN
▪ Persetujuan lingkungan
▪ IUP Penjualan
PENGELOLAAN HASIL SEDIMENTASI DI LAUT ▪ Persetujuan ekspor
(PP NOMOR 26 TAHUN 2023) ▪ Perizinan kapal (PPKA)

IZIN PEMANFAATAN Laporan Mulai


PASIR LAUT TERBIT Bekerja

2 OPERASIONAL MONEV
PENETAPAN PERMOHONAN PEMBERSIHAN (Petugas
IZIN PERMOHONAN SEDIMEN Pemantau)
PENYUSUNAN DOKUMEN
PERENCANAAN PENGUMUMAN PEMANFAATAN OSS
DOKUMEN PASIR LAUT
MKP (Izin
PERENCANAAN (KEPMEN KP) (Proposal volume
(14 Hari) + dokumen Pemanfaatan
(oleh Tim Kajian) - Lokasi Prioritas
PKKPRL yg Pasir Laut) Laporan
- Volume
dimohonkan) Pengangkutan
PEMBAYARAN dan
PNBP 5% Penempatan
SETUJU Per Bulan
1 KRITERIA VERIFIKASI DAN PERSE-
PELAKU EVALUASI TUJUAN
USAHA (oleh Tim Uji MKP PEMBAYARAN
Tuntas) PNBP
TOLAK
LANJUTAN
KUOTA
(50 juta m3)
Bisnis Proses terhubung CommaNd center
Pusdatin (e-logbook & VMS) PKKPRL
http://kabardunia.com/
Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia 8
DITJEN
B I J A PENGELOLAAN
K M E N G E L ORUANG
L A L ALAUT
UT
Laut Barat Sumatera
PETA KAWASAN ANTAR WILAYAH LOKASI PRIORITAS PENGELOLAAN
Laut Flores
Laut Halmahera SEDIMENTASI DI LAUT - KAW Selat Malaka (Peraturan Presiden Nomor
KAW Prioritas 30 Tahun 2023)
- KAW Laut Natuna dan Natuna Utara (Peraturan
Laut Maluku
Presiden Nomor 41 Tahun 2022)
Laut Natuna dan Natuna Utara - KAW Laut Jawa (Peraturan Presiden Nomor 3
Tahun 2022)
Laut Sawu
5
Laut Selatan Jawa Bali Nusra
4
Laut Seram
Laut Sulawesi
Laut Utara Papua
Selat Makassar
Selat Malaka
Selat Sunda 2
Teluk Bone
1
Teluk Cendrawasih
3
Teluk Tomini

- KAW Selat Makassar (Peraturan


Presiden Nomor 83 Tahun 2020)
- KAW Selat Sunda akan disusun
menjadi Materi Teknis Perairan
Laut RTR KSN Selat Sunda
ESTIMASI POTENSI PEMANFAATAN HASIL SEDIMENTASI UNTUK REKLAMASI

PENJELASAN
1. Data dihitung dari rencana reklamasi
berdasarkan data KKRPL yang telah
terbit Tahun 2021, 2022, 2023 dan
Permohonanan KKPRL Tahun 2023.
2. Simulasi kedalaman yang digunakan
adalah rata-rata kedalaman 3 m, 5 m, 7 m
dan 10 m
3. Data dikelompokkan berdasarkan provinsi
lokasi rencana reklamasi dengan skenario:
a. Gabungan rencana reklamasi
pemerintah dan swasta (termasuk
TUKS dan Tersus)
b. Rencana reklamasi swasta (termasuk
TUKS dan Tersus)
c. Rencana reklamasi oleh swasta tidak
termasuk TUKS dan Tersus yang Izin
Pelaksanaan Reklamasi nya (SIKR)
diterbitkan Kemenhub.
Strategic Key
Elements

12
Target Capaian

Mengurangi Tekanan
dan Dampak Negatif
Kegiatan Manusia

13
Target Capaian

Memperbaiki Pulau
Kecil yang Rusak

dan

Melindungi Ekosistem
Pulau Kecil Terluar,
Pulau Kecil Kurang
dari 100km2, dan
Pesisir

14
Target Capaian

Melindungi Ekosistem
Pulau Kecil Terluar,
Pulau Kecil Kurang
dari 100km2, dan
Pesisir

15
Target Capaian

Melindungi Ekosistem
Pulau Kecil Terluar,
Pulau Kecil Kurang
dari 100km2, dan
Pesisir

16
Target Capaian

Pengawasan dan
Pengendalian

17

Anda mungkin juga menyukai