Anda di halaman 1dari 10

Aksi nyata

topik kurikulum
merdeka
Membuat
Kesepakatan
Kelas

Oleh: Mastura Idayu, S.Pd.


Apa itu kesepakatan Kelas?

Kesepakatan kelas adalah aturan yang dibuat


untuk dilakukan agar terciptanya proses
pembelajaran yang aman dan nyaman dikelas
Mengapa kesepakatan kelas
penting untuk di Lakukan?

Kesepakatan kelas penting untuk dilakukan agar


anak memiliki rasa tanggung jawab untuk
menciptakan proses pembelajaran yang kondusif
Rencana kegiatan
1 2 3 4 5
Memiliki Rencana Menjelaskan Menentukan Membuat Menempel poster
untuk membuat kepada anak poin-poin poster Kesepakatan
Kesepakatan "Apa itu Kesepakatan Kesepakatan Kelas
Kelas di kelas B1 Kesepakatan Kelas Kelas di dinding kelas
Kelas?" bersama anak
Kesepakatan kelas B1
1. Masuk Kelas tepat waktu
2. Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan
3. Sopan dan saling menghargai
4. Menjaga kebersihan
5. Sabar menunggu giliran
Dokumentasi kegiatan
Poster
kesepakatan
kelas b1
Umpan balik anak
Mauza Yaya Ryuga

"Dengan adanya Yaya


"Kesepakatan kelas "Saya akan datang
kesepakatan kelas, membuat saya akan tepat waktu agar
kelas kita menjadi lebih sabar dalam tidak terlambat
lebih aman dan menunggu giliran" kesekolah"
nyaman"
Refleksi diri
Rasanya sungguh sangat menyenangkan bisa berkolaborasi
bersama anak-anak untuk membuat kesepakatan kelas kami,
anak-anak sangat antusias menyampaikan ide-ide mereka dalam
menentukan poin-poin kesepakatan kelas kami, dan mereka
menjadi lebih bertanggung jawab pada kesepakatan kelas
yang telah kami buat. Berbeda dari sebelumnya, yang mana
saya cenderung membuat kesepakatan kelas hanya dari sudut
pandang saya sendiri, tanpa melibatkan anak-anak.
Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai