Anda di halaman 1dari 2

JAMBAN SEHAT

No Dokumen :
SOP Ksr.032.1/ 11
/ULWR/ /IV/2022
No Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :1/2
PUSKESMAS Sirilus Lia Tupen, A.Md.Kg
ULUWAE Nip.19720209 199303 1 008
RAYA
Pengertian Jamban sehat secara prinsip harus mampu
memustuskan antara tinja dengan lingkungan, mencegah
kontaminasi ke badan air membuat tinja tersebut tidak
dapat dihinggapi secara serta binatang lainnya. Mencegah
bau yang tidak sedap. Kontruksi duduknya dibuat
dengan baik dan aman bagi pengguna.
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk :
Mencapai masyarakat stop BAB atau lebih dikenal
dengan Open Defection Free (ODF) dikatakan masyarakat
ODF jika semua masyarakat telah BAB (buang air besar)
hanya di jamban yang sehat tidak terlihat tinja manusia
disekitar lingkungan. Ada penerapan sanksi peraturan
atau upaya lain oleh masyarakat untuk mencegah
kegiatan BAB disembarang tempat. Ada upaya atau
strategi yang jelas untuk mencapai total sanitasi.
Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Uluwae Raya Nomor.
Ksr.032.1/11/ULWR/ /IV /2022 Tentang Jenis
pelayanan dan Penanggung Jawab program
Referensi Buku pedoman penyusunan Akreditasi fasilitas
kesehatan tingkat I Dirjen BUKD Tahun 2015. Suatu
komunitas yang telah mencapai status bebas BAB
sembarangan. Pada pasca ODF diharapkan mencapai
sanitasi total ini akan dicapai jika semua masyarakat
disuatu komunitas telah mempunyai akses dan
menggunakan jamban sehat mencuci tangan pakai sabun
dan benar saat sebelum makan, setelah BAB sebelum
memegang bayi, setelah menceboki anak dan sebelum
menyiapkan makanan, mengelola dan menyimpan air
minum dan makanan yang aman mengelola limbah
rumah tangga (cair dan padat)
Prosedur 1. Petugas Kesling dan Kader Posyandu melakukan
pendataan terhadap masyarakat yang tidak
mempunyai jamban.
2. Petugas kesling melakukan pemicu CITS
3. Melakukan sanitasi STBM
4. Kader melakukan arisan jamban yang anggotanya
masyarakat yang tujuannya untuk pembuatan
jamban.
Bagan Alur

Unit terkait Program Kesehatan Lingkungan dan Program Promosi


Kesehatan Lingkungan
Dokumen 1. Paduan Wawancara
terkait 2. Format Inspeksi Sanitasi Jamban Keluarga
Rekaman No Yang dirubah Isi Tanggal mulai
Historis perubahan diberlakukan
perubahan

SOP; Tempat-tempat umum 2/2

Anda mungkin juga menyukai