Anda di halaman 1dari 1

Laporan Monitoring dan Pendampingan Mitra Binaan Koperasi Krama Bali

Nama : I Gusti Ngurah Suedana


Alamat : Lk. Banjar Cempaga Bangli
Lokasi Usaha : Dsn. Banjar Tegalasah, Tembuku, Bangli

1. Kondisi dan Perkembangan Mitra Binaan

Kondisi dan perkembangan mitra binaan selama setahun ini, terutama beberapa bulan
setelah pencairan pinjaman, mengalami sedikit penurunan penjualan, karena situasi
pandemi Covid19 yang mana adanya pembatasan kegiatan masyarakat dari pemerintah,
dimana produk yang dihasilkan mitra binaan lebih banyak produk untuk menunjang kegiatan
masyarakat hindu. Seiring dengan penurunan pandemi Covid19, dan kegiatan masyarakat
mulai bisa dijalankan sebagaimana mestinya, produksi dan penjualan mulai ada
peningkatan, ini dibuktikan dengan debitur selalu bisa memenuhi kewajibannya membayar
angsuran pinjaman dengan lancar.

2. Proses Monitoring atas dana PUMK BUMN binaan

Pelaksanaan monitoring dilakukan melalui kunjungan langsung ke mitra binaan 1 (satu) kali
dalam sebulan, selama kurang lebih 10 (sepuluh) sampai 15 (lima belas) menit, dan juga
melalui telepon.

3. Proses Pendampingan yang dilakukan kepada Mitra Binaan

Diawali dengan memberikan masukan tentang tata cara mengelola keuangan secara
sederhana, dengan baik dan benar,
Selanjutnya mengajarkan pemanfaatan digital marketing sebagai salah satu strategi
pemasaran.

4. Kondisi Kolektabilitas Mitra Binaan

Kolektabilitas Mitra Binaan dilihat dari pembayaran kewajiban setiap bulannya masuk
kategori Kredit Lancar

5. Lampiran Foto dan Usaha Mitra Binaan

Anda mungkin juga menyukai