Anda di halaman 1dari 14

MENGELOL A KAS KECIL

Prosedur dan Metode Pengelolaan Kas Kecil


Disusun Oleh Elfri Yasni

XI Administrasi Perkantoran
SMK Kristen 1 Surakarta
DAFTAR ISI

Peta Konsep........................................................... 1
Prosedur Pengelolaan Kas Kecil.............................. 3
Bukti Transaksi Kas Kecil...................................... 5
Prosedur Penggunaan Dana Kas Kecil.................... 7
Metode Pembukuan Dana Kas Kecil....................... 8
Prosedur Pengisian Kembali Dana Kas Kecil.......... 10
Perbedaan Metode Imprest dan Fluktuasi............. 11
PETA KONSEP

Prosedur dan Metode


Pengelolaan Kas Kecil

Memahami Memahami Memahami Memahami


Prosedur Prosedur Metode Prosedur Pengisian
Pembentukan Dana Penggunaan Dana Imprest dan Kembali Dana
Kas Kecil Kas Kecil Fluktuasi Kas Kecil

SK DAN KD
Standar Kompetensi : Mengelola Dana Kas Kecil
Kompetensi Dasar : Membukukan Mutasi dan Selisih Dana Kas Kecil

Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan mampu:
1. Memahami dan menjelaskan prosedur pembentukan dana kas kecil
2. Memahami dan menjelaskan prosedur penggunaan dana kas kecil
3. Memahami dan dapat membedakan perbedaan sistem Imprest dan Fluktuasi
4. Memahami dan menjelaskan prosedur pembentukan dana kas kecil

Nilai Karakter Siswa yang diharapkan:

1. Kreatif menggunakan berbagai cara inovatif untuk memahami prosedur


pengelolaan kas kecil
2. Jujur dalam mengerjakan soal latihan atau ujian.
3. Tanggung jawab dalam mengidentifikasi kekurangan mengenai materi yang
belum dipahami.

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


1
S “SUASANA SIANG HARI DI SMK KRISTEN 1 SURAKARTA, KELAS XI AP 1
MELAKSANAKAN TUGAS PRAKTEK MENGELOLA KAS KECIL”

I
A
N
G

2
Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa
Prosedur Pengelolaan Dana Kas Kecil

1. Sekertaris Menyerahkan
laporan pertanggungjawaban 2. Sekertaris meminta dana kepada
dan pembukuan kas kecil dan bendahara (bila uang lansung
bukti-bukti pengeluaran kas diserahkan oleh bendahara)
beserta meminta dana kepada atau meminta cek kepada
bendahara (bila uang lansung bendahara dan meminta
diserahkan oleh bendahara) pencairan dana lewat bank.
atau meminta cek.

3. Sekertaris melakukan transaksi


pengeluaran dan dilampirkan bukti 4. Sekretaris Mencatat
pengeluaran kas kecil. setiap transaksi di buku
kas kecil

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


3
Ibu guru menjelaskan setiap susunan gambar komik
tentang mengelola kas kecil

4 Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


Cek
Perintah tertulis pemegang rekening kepada
bank yang ditunjukkannya supaya membayar sejumlah
uang.

Nota Kontan :
Bukti transaksi terjadinya pembelian
secara tunai.

Nota Debet dan Kredit :


Bukti transaksi adanya pengembalian barang karena
barang rusak atau tidak sesuai pesanan. Nota debet
dibuat oleh pembeli karena barang yang rusak atau
tidak sesuai dan sebagai bukti adanya pengurangan
utang usaha. Nota kredit dibuat oleh penjual yang
menerima barang kembali dan sebagai bukti adanya
penguragan piutang usaha.

BUKTI TRANSAKSI KAS KECIL

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


5
Ibu Elia (guru) melanjutkan penjelasan gambar berikutnya tentang prosedur pengelolaan kas kecil

Saya mau menyerahkan hasil laporan keuangan kas


kecil bulan April beserta bukti pemasukan kas kecil,
bukti pengeluaran, dan form pengajuan dana kas kecil.

periode

6 Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


Lanjutan Susunan Gambar Komik yang diterangkan bu Elisa...

Tanggal 7 Mei 2018, perusahaan “CV Maju Jaya” kedatangan tamu dari perusahaan PT Tiga Serangkai yang bertujuan untuk
menemui Manager CV Maju Jaya. Saat itu, Manager meminta bantuan kepada Sekretaris untuk membeli makanan untuk tamu.

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


7
FOOD
LOVER

Tanggal 13 Mei, Pak Arnold meminta sekretaris untuk membeli dua materai

8 Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


Lanjutan Media Komik...
Sekretaris diminta untuk membeli tiket pesawat PP Jakarta oleh pimpinan dalam
rangka acara Meeting dengan perusahaan bursa efek.

Tanggal 20 Mei 2018, Sekretaris membeli buku agenda untuk keperluan pimpinan.

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


9
Tanggal 27 Mei 2018, Sekretaris membeli makanan dan minuman untuk tamu yang hadir.

10 Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


CATATAN
Perbedaan Sistem Pencatatan Imprest dan Fluktuasi

Pembukuan Sistem Imprest

Pembukuan Sistem Fluktuasi

Tidak Ada Kata Menyerah Selagi Kita Bisa


11

Anda mungkin juga menyukai