Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER I (GANJIL) 2023


KABUPATEN BADUNG

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas : IX (Sembilan)
Kurikulum : Kurikulum 2013
Penyusun : MGMP TIK/Informatika
Jumlah Soal : 40 butir

JENIS
NO KD MATERI INDIKATOR SOAL NO. SOAL
SOAL

Menjelaskan pengertian dan


1,2 PG
fungsi browser

Menjelaskan fungsi bagian-


1 Mengenal fitur lanjut browser Browser
bagian 3,4 PG
browser
Mengetahui bagian-bagian
5,6 PG
browser

Menyebutkan macam-macam
7,8 PG
browser

Mengaplikasikan fitur browser


Membuat laporan tugas dengan 9,10 PG
2 Browser, Aplikasi Office untuk mengelola informasi
paket office (terpadu).

Mengolah data yang


didapatkan dari browsing 11 PG
menggunakan aplikasi Office

Mengenal fitur aplikasi CMS Mengetahui Definisi Blog 12 PG


(Content Management System, Mengetahui Sejarah Dan
13,14 PG
3 pengelola konten web, sedapat Struktur Blog
mungkin yang berupa freeware), dan
memakai untuk membuat blog. Mengetahui Jenis-Jenis Blog 15 PG
Blog
JENIS
NO KD MATERI INDIKATOR SOAL NO. SOAL
SOAL

Membuat blog untuk menunjang


Membuat Blog Menggunakan
4 aktivitas siswa, contohnya membuat 16,17 PG
CMS Wordpress.
logbook kegiatan terkait sekolah.

Menjelaskan cara kerja sistem


Memahami fungsi sistem komputer 18,19 PG
komputer
(hardware dan OS) yang
memungkinkannya untuk menerima Cara kerja sistem
5 Menjelaskan tugas dan fungsi
input, menyimpan, komputer 20,21 PG
ALU
memroses dan mengoutputkan data
sesuai dengan spesifikasinya. Menjelaskan struktur dan
22 PG
cara kerja ALU
Menjelaskan mekanisme di sistem
6 Menguasai perakitan PC 23,24,25 PG
komputer.

Mekanisme sistem Menjelaskan bagaimana


Menjelaskan bagaimana data
komputer data disimpan dan diproses
7 disimpan dan diproses (unit 26 PG
(unit pengolahan logika dan
pengolahan logika dan aritmatika).
aritmatika).

Mengetahui 7 pesan error


27,28,29,30,31 PG
pada rumus Excel
Memahami bahwa setiap aplikasi
Mengatasi error pada rumus
menyimpan data sesuai 32 PG
8 Excel
representasinya
(word-doc, excel tabel, ppt-slides).
Menggunakan fungsi Validasi
33,34 PG
Data Excel

Memahami pengolahan data Memahami pengolahan


9 menggunakan fitur lanjut aplikasi data menggunakan fitur 35 PG
office. lanjut aplikasi office.
JENIS
NO KD MATERI INDIKATOR SOAL NO. SOAL
SOAL

Mengenal model komputasi


10 Mengenal model komputasi umum Fungsi error dan validasi 36 PG
umum
data

Mengolah data dengan


Mengolah data dengan pengolah
pengolah angka untuk
angka untuk menghilangkan error,
menghilangkan error,
11 menyatakan hubungan, atau 37,38 PG
menyatakan hubungan, atau
memudahkan untuk
memudahkan untuk diproses
diproses komputer.
komputer.

Merancang algoritma untuk Merancang algoritma untuk


12 mengotomasi pengumpulan data dan mengotomasi pengumpulan 39, 40 PG
pengolahan data. data dan pengolahan data.

Anda mungkin juga menyukai