Anda di halaman 1dari 49

1

Manajemen
Strategis
MANAJEMEN STRATEGIS
Manajemen strategis :
Seni dan ilmu tentang peru-
musan, pengimplementasian,
dan pengevaluasian keputusan-
keputusan lintas fungsi yang
memungkinkan sebuah
organisasi mencapai
tujuannya.
Apa yang dimaksud STRATEGIS?
Strategi adalah pola atau rencana
yang mengintegrasikan tujuan,
kebijakan, dan tidakan organi-
sasi ke dalam suatu keseluruhan
yang menyatu (Mintzberg and Quinn, 1991).
Strategi adalah rencana menyeluruh penggu-
naan sumber-sumber untuk menentukan
posisi yang menguntungkan (Grant, 1995).
Strategi adalah cara untuk mencapai tujuan
jangka panjang (David, 2001).
PERBEDAAN :
STRATEGIC MANAGEMENT :
1. Di dunia akademi
2. Mencakup perumusan, pengimplementasi-
an, dan pengevaluasian strategi ►
mengintegrasikan materi semua mata
kuliah bisnis.

STRATEGIC PLANNING :
1. Di dunia bisnis
2. Mencakup perumusan strategi saja.
TIGA JENJANG STRATEGI

Kita Strategi Strategi


berada dalam Jenjang Korporat
bisnis apa? Korporasi

Strategi Strategi
Bagaimana Jenjang Bisnis
bersaing? Bisnis

Bagaimana kita mendukung strategi jenjang bisnis? Strategi Strategi


Jenjang Fungsional
Pemasaran, keuangan, SDM, Produksi, R&D Fungsional
PROSES MANAJEMEN STRATEGIS

Ada 8 (Delapan) langkah dalam proses manajemen


strategis :
1. Identifikasi Misi dan Sasaran organisasi
2. Analisa Lingkungan Luar
3. Identifikasi Peluang dan Ancaman
4. Analisa Lingkungan Internal/Sumber Daya Organisasi
5. Identifikasi Kekuatan dan Kelemahan
6. Merumuskan Strategi
7. Melaksanakan Strategi
8. Evaluasi Strategi
Gambar Proses Menstra
Analisa Identifikas
Lingkungan i Peluang
Luar &
Ancama
n
Identifikasi Misi dan Merumuskan Melaksana Evaluasi
Sasaran organisasi Strategi kan Strategi Strategi

Analisa
Lingkungan
Internal/ Identifikasi
Sumber Kekuatan &
Daya Kelemahan
Organisasi
Tahapan Perencanaan Strategis
 Dalam penyusunan Renstra melalui tiga tahap analisis :
1. Tahap Pengumpulan Data
Data Ekternal dan Internal ;
Data Ekternal : Data Pasar, Kompetitor, komunitas, Pemasok, Pemerintah, Stakesholder
Data Internal : Laporan keuangan, kegiatan SDM, Operasional, Pemasaran
Metode yang digunakan :
a. Matrik Faktor Strategi Eksternal
b. Matrik Faoktr Strategi Internal
c. Matrik Profil Kompetitif
2. Tahap Analisis
Metode yang digunakan :
a. Matrik SWOT atau TOWS
b. Matrik BCG
c. Matrik Internal-Eksternal
d. Matrik SPACE
e. Matrik Grand Strategy
3. Pengambilan Keputusan
 Kedua lingkungan dituntut untuk seimbang
(balance) agar proses kinerja dan pengelolaan
berjalan semaksimal mungkin.
Macam-Macam Lingkungan Ekternal Perusahaan

Lingkungan Umum
Teknologi

Sosiobudaya
Lingkungan Tugas
Pelanggan

Lingkungan

Pasar Tenaga Kerja


Internal

Pesaing
Karyawan Budaya

Manajemen

Pemasok

7/21/2023 12
 Dalam Identifikasi Kekuatan, Kelemahan, Peluang dan Ancaman
diperlukan alat bantu Analisa yaitu Analisa SWOT
 Analisa SWOT memungkinkan perusahaan mengambil keunggulan
kesempatan dalam menghindari ancaman
 Analisa SWOT, juga membuat perusahaan menekankan kekuatan
dan melunakan atau mengeliminasi kelemahan dalam SDM dan
organisasi
 Analisa SWOT menjadi dasar untuk menentukan corporate profile
dimana perusahaan akan bersaing dalam suatu bisnis atau industri
Pengertian :

 Analisa SWOT sebagai alat Formulasi Strategi. Analisa SWOT adalah


identifikasi berbagai faktor secara sistematis untuk merumuskan
strategi perusahaan.
 Analisis ini didasarkan pada logika yang dapat memaksimalkan
Kekuatan (strengths) dan Peluang (Opportunities), namun secara
bersamaan dalam meminimalkan Kelemahan (Weakness) dan
Ancaman (Threats).
 Proses Pengambilan keputusan strategis merupakan
pengembangan dari Misi, Tujuan, Strategi dan kebijakan
perusahaan. Dengan demikian, strategic planner harus menganalis
faktor faktor strategis perusahaan.
Apakah Analisis SWOT itu?
Analisis SWOT adalah alat yang benar-benar berguna untuk
melakukan analisis strategis dan untuk memahami posisi terkini
suatu organisasi (PS) dalam lingkungannya (internal dan
eksternal). Analisis SWOT mencakup tiga langkah utama:

• Pertama, kita harus memahami kekuatan dan kelemahan


organisasi atau Perusahaan (lingkunagan internal).
• Kedua, kita harus mempelajari lingkungan organisasi
(perusahaan) dan memahami peluang dan ancaman yang ada
dalam lingkungan itu (lingkungan eksternal).
• Akhirnya, menganalisis kekuatan mana yang dapat digunakan
untuk mengambil keuntungan dari peluang yang khusus, dan
kelemahan mana yang dapat membuat Perussahaan rawan pada
saat menghadapi ancaman tertentu, sehingga Perusahaan dapat
merencanakan opsi strategis yang lebih baik..
SARAN UNTUK MELAKUKAN ANALISIS SWOT
Langkah 1: Identifikasi kelemahan dan ancaman yang
paling urgen untuk diatasi secara umum
pada semua komponen.
Langkah 2: Identifikasi kekuatan dan peluang yang
diperkirakan cocok untuk upaya mengatasi
kelemahan dan ancaman yang telah
diidentifikasi lebih dahulu pada Langkah 1.
Langkah 3: Masukkan butir-butir hasil identifikasi
(Langkah 1 dan Langkah 2) ke dalam Bagan
Analisis SWOT. Langkah ini dapat dilakukan
secara keseluruhan, atau jika terlalu banyak,
dapat dipilah menjadi analisis SWOT untuk
komponen masukan, proses, dan keluaran.
CARA MEMBUAT ANALISIS SWOT

Pengumpulan data yang diperlukan.


Buat Matrik IFAS (Internal Strategic Factors Analysis Summary) dan EFAS (
External Strategic Factors Analysis Summary)
Buat Matrik Interaksi SWOT atau TOWS
Memilih Alternatif dengan Bobot tertinggi
DIAGRAM ANALISIS SWOT
O

I IV
SO WO

S W
II III
ST WT

T
Kuadran 1 Kuadran 2
Perusahaan memiliki peluang dan kekuatan Meskipun menghadapi ancaman, perusahaan masih
sehingga dapat memanfaatkan peluang yang memiliki kekuatan dari segi internal. Strategi yang
ada. Strategi yang harus diterapkan dalam harus diterapkan adalah menggunakan kekuatan
kondisi ini adalah mendukung kebijakan untuk memanfaatkan peluang jangka panjang
pertumbuhan yang agresif. dengan cara strategi diversifikasi (produk/pasar)

Kuadran 4
Kuadran 3
Perusahaan menghadapi peluang pasar yang Ini merupakan situasi yang
sangat besar, tetapi di lain pihak, iamenghadapi
beberapa kendala/kelemahan internal. Fokus sangat tidak menguntungkan,
strategi perusahaan adalah meminimalkan
masalah-masalah internal perusahaan sehingga
perusahaan menghadapi
dapat merebut peluang pasar yang lebih baik berbagai ancaman dan
kelemahan internal
19
MATRIK IFAS DAN EFAS

Faktor-Faktor Bobot Rating Bobot X Keterangan


Strategis Rating

1. Peluang

2. Ancaman

1.00 1-4 1-4


MATRIK IFAS DAN EFAS

Faktor-Faktor Bobot Rating Bobot X Keterangan


Strategis Rating

1. Kekuatan

2. Kelemahan

1.00 1-4 1-4


MATRIK INTERAKSI SWOT

IFAS STRENGTHS (S) WEAKNESSES (W)


EFAS
OPPORTUNITIES STRATEGI STRATEGI
(O) SO WO

TREATHS (T) STRATEGI STRATEGI

ST WT
ALTERNATIF STRATEGI SWOT
SO : memanfaatkan seluruh kekuatan untuk kekuatan secara internal. Strategi
diversifikasi produk dan pasar
WO : memanfaatkan peluang dengan meminimalkan kelemahan.
WT : Meminimalkan kelemahan dan menghindari ancaman. Strategi defensif
merebut dan memanfaatkan peluang. Strategi pertumbuhan agresif
ST : meskipun menghadapi ancaman, tapi masih memiliki kekuatan
ANALISIS SWOT

Kekuatan Faktor lingkungan


internal
Kelemahan Internal
organisasi

Peluang Faktor
lingkungan
eksternal
Ancaman Eksternal
organisasi
ANALISIS SWOT

KEKUATAN KELEMAHAN

FOKUS
Apa yang dilakukan Apa yang salah
INTERNAL dengan baik? sekarang?

PELUANG ANCAMAN
FOKUS
EKSTERNAL Kemungkinan apa Apa yang dapat
yang ada? menjadi salah?
Kekuatan
• Apa yang menjadi kekuatan
Perusahaan?
• Apa yang Anda Kerjakan dengan baik?
• Apa yang dilihat orang lain sebagai
kekuatan ?
• Apa yang dilakukan dengan baik oleh
lembaga ?
• Apa rekam jejak yang baik?
• Di mana organisasi Anda bersaing
dengan baik?
Kelemahan
• Apa yang dapat dikembangkan?
• Apa yang berlangsung kurang optimal
dibandingkan dengan keinginan
perusahaan?
• Kompetisi apa yang berlangsung dengan
baik?
• Apa yang dapat Perusahaan perbaiki?
• Apa yang telah dilakukan secara tidak
baik?
• Hal apa yang harus Perusahaan hindari?
Peluang
• Jika tidak ada hambatan, apa yang akan PS lakukan?
• Apa yang mungkin dilakukan?
• Di mana posisi Perusaahaan yang inginkan dalam lima
tahun ke depan?
• Dengan siapa perusahaan ingin bekerja?
• Sampai di mana teknologi baru dapat mengubah praktek ?
• Perubahan finansial/pemerintahan/legislaytif dapat
menguntungkan Perusahaan di masa depan?
• Apa yang akan terjadi dalam beberapa tahun yang akan
datang?
• Apa yang dapat menjadi solusi “win-win”?
Ancaman
• Apa yang menghambat perkembangan Perusahaan?
• Siapa lagi yang ingin mengambil alih tugas/pekerjaan/
peranan Perusaahaan?
• Apa yang dilakukan oleh organisasi pesaing ?
• Apakah teknologi/perkembangan baru mengubah peran
?
• Perubahan apa yang akan terjadi?
• Hambatan macam apa yang Perusahaan hadapi?
• Dapatkah Perusahaan mengatur pembiayaan jangka
pendek dan jangka panjang?
Langkah … (lanjutan)

Langkah 4: Rumuskan strategi yang direkomendasikan


untuk menangani kelemahan dan ancaman,
termasuk pemecahan masalah, perbaikan,
dan pengembangan lebih lanjut.
Langkah 5: Tentukan prioritas penanganan kelemahan
dan ancaman, dan susunlah suatu rencana
tindakan untuk melaksanakan program
penanganan.
Ada beberapa hal yang penting untuk
diperhatikan dalam analisis SWOT, yaitu
sebagai berikut.
Analisis SWOT

S>W
Perluasan
O>T

S<W
Konsolidasi
O<T
ANALISIS [SWOT]
Faktor
Internal Kekuatan Kelemahan
Faktor [S] [W]
Eksternal
Strategi SO Strategi WO
-------------------------- ----------------------------
Gunakan “S” untuk Menghilangkan “W”
Peluang
memanfaatkan “O” dan memanfaatkan “O”
[O]
Perluasan

Ancaman
Konsolidasi
Strategi ST Strategi WT
[T] ------------------------ --------------------------
Gunakan “S” untuk Minimalkan “W” untuk
Menghindarkan “T” Menghindarkan “T”
33
Perusahaan harus mampu menganalisis semua bagian dari sistem manajemen
secara komprehensif:

INPUTS (Masukan)
PROCESES (Proses-proses)
OUTPUTS (Keluaran)
OUTCOMES (Hasil)
IMPACTS (Dampak)

34
1. Input
 SDM (Dosen, STAF PENDUKUNG (Teknisi/Laboran/ Adminstrasi,
Kerumahtanggan)
 Mahasiswa (calon mahasiswa & Mhs)
 Suprastruktur (kurikulum)
 Keuangan&Dana
 MIS/ICT
 Fasilitas (Gedung & Peralatan) & Infrastruktur (Sarana & Prasarana)
2. Process (Pembelajaran, suasana akademik, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat (PkM))
3. Output (Sarjana,hasil penelitian, Hasil PkM)
4. Outcome (Persebaran lulusan, penerbitan buku, hasil penelitian, dan
hasil PkM)
5. Impact (Kinerja lulusan di masyarakat, perujukan hasil penelitian, PkM
dan penerbitan oleh masyarakat akademik)

35
ATURAN SEDERHANA UNTUK ANALISIS SWOT
Bersikap realistis tentang kekuatan dan kelemahan organisasi.
Bedakan keadaan organisasi sekarang dengan keadaan organisasi pada masa yang
akan datang.
Bersikaplah spesifik: hindarkan wilayah yang bertumpang tindih (gray areas).
Selalu lakukan analisis dalam kaitannya dengan misi utama
Buatlah SWOT Perusahaan singkat dan sederhana. Hindarkan kompleksitas dan
penekanan yang berlebihan.
Berdayakan SWOT dengan kerangka konseptual yang logis.
KETERBATASAN ANALISIS SWOT
Suatu analisis SWOT dapat terlalu menekankan kekuatan internal dan
mengabaikan ancaman eksternal.
Suatu analisis SWOT dapat bersifat statis dan dapat beresiko untuk
mengabaikan perubahan keadaan di sekitar.
Suatu analisis SWOT dapat terlalu menekankan kekuatan atau aspek strategi
tunggal.
Suatu kekuatan tidak selalu merupakan sumber kompetitif yang
menguntungkan.

6-37
PERINGATAN!
Analisis SWOT dapat bersifat sangat subyektif. Jangan terlalu tergantung Analisis SWOT.
Dua orang jarang menghasilkan kesimpulan akhir yang sama tentang SWOT.
Gunakan hasil analisis SWOT sebagai pedoman bukan sebagai resep.
39
DATA SWOT (Kekuatan, Kelemahan, Peluang, Ancaman) d1

FAKTOR INTERNAL FAKTOR EKSTERNAL

KEKUATAN PELUANG
• Tenaga Dokter • Dukungan Pemerintah
• Tenaga Perawat • Kepercayaan Masyarakat
• Ruang ICU • Teknologi Medis
• Ruang UGD • Asuransi Kesehatan
• Kepemimpinan RS • Asistensi Depkes
• Farmasi • Suku Bunga Rendah
• Kondisi Keuangan

KELEMAHAN ANCAMAN
• Tenaga Administrasi • Kesadaran Kes. Rendah
• Peralatan Medis • Bantuan WHO Rendah
• Laboratorium • RS. Asing
• Program Litbang • RS Lokal
• Kualitas Pelayanan • Pengobatan Alternatif
• Sistem Informasi • Berobat ke LN

stratplan / kazan
TABEL IFAS d6

FAKTOR INTERNAL BOBOT RATING PERINGKAT

KEKUATAN :
• Kepemimpinan RS 0,15 3 0,45
• Kondisi Keuangan 0,10 4 0,40
• Tenaga Dokter 0,10 3 0,30
• Tenaga Perawat 0,10 2 0,20
• Ruang UGD 0,05 1 0,05

Sub Total 0,5 + 1,40

KELEMAHAN :
• Kualitas Pelayanan 0,20 -2 - 0,40
• Peralatan Medis 0,10 -2 - 0,20
• Laboratorium 0,10 -1 - 0,20
• Tenaga Administrasi 0,05 -3 - 0,15
• Sistem Informasi 0,05 -1 - 0,05
Sub Total 0,5 - 1,00
TOTAL + 0,40
stratplan / kg
TABEL EFAS d7

FAKTOR EKSTERNAL BOBOT RATING PERINGKAT

PELUANG :
• Kepercayaan Masyarakat 0,20 3 0,60
• Asistensi Depkes 0,10 2 0,20
• Dukungan Pemerintah 0,10 3 0,30
• Teknologi Medis 0,05 1 0,05
• Asuransi Kesehatan 0,05 1 0,05
Sub Total 0,5 1,20

ANCAMAN :
• RS Lokal 0,15 -4 - 0,60
• Pengobatan Alternatif 0,15 -2 - 0,30
• Kesadaran Kes. Rendah 0,10 -3 - 0,30
• Berobat Ke LN 0,05 -1 - 0,05
• RS Asing 0,05 -1 - 0,05
Sub Total 0,5 - 1,30
TOTAL - 0,10
stratplan / kg
d8

POSITIONING ORGANISASI

IFAS EFAS

Kekuatan + 1,40 Peluang + 1,20

Kelemahan - 1,00 Ancaman - 1,30

Resultan + 0,40 Resultan - 0,10

stratplan / kg
CATATAN
 Daftarlah semua bagian strategis anda yang dikembangkan dalam
tabel IFAS dan EFAS
 Bobot setiap faktor dari 1,0 (sangat penting) sampai 0,0 (tidak
penting) dalam kolom 2 berdasarkan kemungkinan dampak faktor-
faktor terhadap posisi starategis perusahaan. Total bobot harus
berjumalah 1,00.
 Peringkatlah setiap faktor dari 4 (sangat baik) sampai 1 (sangat buruk)
dalam kolom 3 berdasarkan respon perusahaan terhadap faktor
tersebut.
 Kalikan setiap bobot dengan peringkat untuk mendapatkan nilai bobot
faktor

44
d9
MATRIX SPACE ANALYSIS

PELUANG
Stability Growth
Turn Around Aggressive
Inv/Divest Comp Adv

(0,40 : - 0,10)
KELEMAHAN KEKUATAN

Retrenchment Stability
Defensive/Survival Diversification
Damage Control Mobilization
ANCAMAN

stratplan / kg
d10
ANALISIS SWOT
FAKTOR
INTERNAL
STRENGTHS WEAKNESS
FAKTOR
EKSTERNAL

SO WO
OPPORTUNITIES USE “S” TAKE “O”
TAKE “O” OVERCOME “W”

ST WT
THREATS TAKE “S” MINIMIZE “W”
AVOID “T” AVOID “T”

stratplan / kazan
KLASIFIKASI STRATEGI BERDASARKAN d11

ANALISIS SWOT
EXTERNAL FACTORS
INTERNAL
OPPORTUNITIES THREATS
FACTORS

Bgmn memanfaatkan Bgmn memobilisasi SDY


komponen tenaga medis mengurangi ancaman
STRENGTHS utk meningkatkan (kompetitor RS lain)
kompetitif advantage

Haruskah manajemen Bgmn mengendalikan


berinvestasi/divestasi utk penurunan daya kompetitif
memperkuat rasio tenaga akibat munculnya
WEAKNESSES medis thd pasien kompetitor RS

Kearns, Kevin P. “From comparative Advantage to Damage Control: Clarifying Strategy Issues
Using SWOT Analysis, “ Non-profit Management and Leadership
stratplan / kazan
d12

Strategi Korporasi

Stabilisasi
Tetap berada pada business yang ada (RS)

Strategi Fungsional

1. Kepemimpinan RS Meningkatkan Kinerja


Manajemen
2. Mobilisasi S.D. Keuangan Meningkatkan
Competitive Advance:

 Meningkatkan SDM menghadapi Kompetisi


Pesaing RS. Lokal, RS. Asing
 Efisiensi Biaya Operasional
 Meningkatkan Sarana Medis, maupun
Penunjang Medis
 Meningkatkan Kualitas Pemasaran

stratplan / kg

Anda mungkin juga menyukai