Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

DINAS KESEHATAN
Jl. Basuki Rahmat No. Telp. (0370) 654003 Fax. 655505

PRAYA 83511
Praya, 23 Oktober 2023

Kepada
No : / /Dikes/2023 Yth; Daftar Terlampir
Lampiran :
Perihal : Di-
Tempat

Bismillahirrahmanirrahiim
Assalaamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuh
Menindaklanjuti hasil rapat Koordinasi hari/ tanggal sabtu,21 oktober 2023
bertempat di Ruang Rapat Bupati Lombok Tengah Gedung B Lantai 5 terkait teknis
persiapan konser Dewa 19 yang merupakan salah satu rangkaian acara kegiatan Hari
jadi ke- 78 Kabupaten Lombok Tengah yang pelaksanannya pada hari/tanggal;
Jumat,27 Oktober 2023 jam 16.00 s.d selesai.
Untuk mendukung dan mensukseskan acara itu di mohon kepada Saudara
menugaskan Tim Nakesnya (satu (1) dokter, dua (2) Perawat dan Drever Ambulance)
yang di lengkapi dengan Obat- obatan Emergency. Jadwal terlampir
Untuk lebih lanjut dapat menghubungi Sub Koord.Rujukan,Sudarman,S.Kep.Ns.
Wa (08175793661).
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya di sampaikan terima kasih.
Wassalaamu’alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.

Kepala Dinas Kesehatan


Kabupaten Lombok Tengah,

Dr. Suardi, SKM., MPH


NIP. 19721231199503 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH
DINAS KESEHATAN
Jl. Basuki Rahmat No. Telp. (0370) 654003 Fax. 655505

PRAYA 83511

JADWAL PIKET TIM NAKES


KONSER DEWA 19 RANGKAIAN HUT KE-78
KABUPATEN LOMBOK TENGAH
TAHUN 2023

NO NAMA TIM POSISI KETERANGAN


1. TIM I RSUD PRAYA AMBULANCE I
2. TIM II RSUD PRAYA BACKSTAGE
3. TIM PSC 119 TASTURA BACKSTAGE POS MEDIS GOR
4. TIM PUSK AIK MUAL AMBULANCE II
5. TIM PUSK PRAYA AMBULANCE III
6. TIM PUSK PUYUNG AMBULANCE IV
7. TIM PUSKESMAS AMBULANCE V
PENGADANG

Kepala Dinas Kesehatan


Kabupaten Lombok Tengah,

Dr. Suardi, SKM., MPH


NIP. 19721231199503 1 007

Anda mungkin juga menyukai