Anda di halaman 1dari 1

Nama : Nusaibah Taqiyya

Email : nusaibah_taqiyya@yahoo.com
Socal
1. Jelaskan apa yang kamu pahami tentang manajemen proyek!
2. Apa yang membedakan manajemen proyek dengan software development?
3. Mengapa manajemen menjadi hal yang penting dalam sebuah proyek?
4. Sebutkan 9 knowledge area dalam manajemen proyek, dan jelaskan setiap poin area sesuai
dengan yang kamu pahami!
5. Jelaskan espektasi dan harapan kamu mengikuti kelas ini!

Jawaban
1. Manajemen proyek ialah kumpulan pengetahuan yang dapat diterapkan dalam menjalankan suatu
kegiatan (proyek), supaya kegiatan tersebut dapat mencapai tujuan secara efektif dengan
memanfaatkan sumber daya yang efisien.

2. Project management tidak hanya berkutat pada sumber daya manusia atau developer, tetapi juga
bagaimana mengelola sumber daya seperti finansial maupun keahlian yang sudah dimiliki agar
project berjalan maksimal.Sedangkan software development berfokus bagaimana
mengembangkan aplikasi dengan baik sesuai target dan KPI yang sudah diberikan. Software
development juga bertanggung jawab pada fitur-fitur yang tersedia.

3. Karena menghadapi ketidakpastian, proyek perlu dijalankan dengan perhitungan, pengelolaan,


dan eksekusi yang baik.

4. Core Knowledge: scope,biaya,waktu,kualitas

Support Knowledge : SDM, komunikasi, Procurement dan Stake Holder

Integrasi Knowledge: Pengetahuan yang spesfik mengenai proyek yang sedang dijalankan

5. Ekspektasi dalam mengikuti bootcamp ini adalah mengusai dasar – dasar dalam management
proyek dan harapan nya dapat mengimplentasikan kedalam real project dalam dunia kerja.

Anda mungkin juga menyukai