Anda di halaman 1dari 2

Berikut tahapan SKB yang akan dilalui, beserta bobot nilai Jaksa, Petugas Barang Bukti, dan

Pengelola Penanganan Perkara:


1. Seleksi Kompetensi Bidang CAT (50%)

2. Seleksi Wawancara (25%)

3. Seleksi Praktik Kerja (25%)

4. Seleksi Psikotes

5. Seleksi Kesehatan Jiwa

6. Seleksi Kesehatan

✅ Pengelola Penanganan Perkara


▶️ Pengetahuan Umum :

1️ Pengantar Kearsipan

2️ UU No 43 Th 2009 tentang Kearsipan dan PP No 28 Th 2012 tentang Pelaksanaan UU No 43 Th 2009 tentang Kearsipan

3️ UU No 14 Th 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik

4️ Peraturan Menteri PANRB No 48 Tahun 2014

▶️ Pengetahuan Khusus

1️ Pengelolaan arsip dinamis, penyusutan arsip, penggunaan dan pemeliharaan

2️ Pengelolaan arsip statis, pengolahan arsip statis, preservasi arsip, autentikasi arsip

3️ Pembinaan kearsipan, pengawasan kearsipan

4️ Pengolahan arsip dan penyajian arsip menjadi informasi, publikasi arsip melalui SIKN

Sedangkan untuk seleksi praktik kerja, akan ada tes untuk penggunaan microsoft family,
rinciannya sebagai berikut:
▶️ Ms. Word

Membuat Nota Dinas

Membuat Surat Undangan

Membuat Surat Cuti

Membuat Surat Perintah Tugas

Membuat Naskah Dinas


▶️ Ms. Excel

Mengolah data dengan fungsi SUM, Average, Max, Min, Count

Mengolah data dengan fungsi Hookup/Vlookup

Mengolah data dengan fungsi IF

Mengolah data dengan fungsi Persentase

Mengolah data kedalam bentuk Diagram

▶️ Ms. Powerpoint

Slide presentasi semenarik mungkin tentang perkenalan diri

Slide presentasi semenarik mungkin tentang penyajian data

Slide presentasi semenarik mungkin tentang diagram

Kemudian untuk Psikotest, Kesehatan, dan Samaptanya sebagai berikut:


▶️Psikotest

Tes Kecerdasan

Tes Kecermatan

Tes Kepribadian

▶️Kesehatan

✅ Umum

Anamnesis

Pemeriksaan Lab

Pemeriksaan Fisik

✅ Jiwa

MMPI

▶️ Samapta

Lari 12 menit

Push up

Sit up

Pull up/Chinning

Shuttle run

Anda mungkin juga menyukai