Anda di halaman 1dari 2

SURVEY BUDAYA KESELAMATAN

PASIEN DAN KEPATUHAN TERHADAP


KODE ETIK SERTA PERATURAN
INTERNAL
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tgl. Terbitan :
Halaman : 1/2
UPT
Siti Rahmi Nabito,SKM
PUSKESMAS
NIP.19751291993032001
LAANTULA JAYA
Survey budaya keselamatan pasien merupakan upaya observasi terhadap pelaporan
insiden keselamatan pasien, budaya keselamatan pasien, dan sosialisasi terhadap
1. Pengertian kode etik maupun peraturan internal puskesmas untuk meningkatkan mutu dan
keselamatan pasien.
Sebagai acuan pengukuran budaya keselamatan pasien
2. Tujuan

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No :

1. Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas


2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang Akreditasi
4. Referensi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter Gigi;
3. Peraturan Menteri Kesehatan no 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien

1. Tim PMKP membuat formulir pertanyaan untuk survey budaya keselamatan


pasien.
2. Pertanyaan berkaitan dengan penyediaan layanan yang baik, pengambilan
keputusan bersama , bekerja sama dengan pasien maupun tenaga kesehatan lain,
bekerja sama dalam sistem layanan kesehatan, meminimalisir resiko ,
mempertahankan kinerja profesional , perilaku profesional dan beretika,
memastikan proses pelayanan yang terstandar dan upaya peningkatan mutu,serta
5. Prosedur/Langkah-
keselamatan termasuk keterlibatan dalam pelaporan dan tindak lanjut insiden.
langkah
3. Survey ini juga berisikan pertanyaan terkait dengan perilaku yang tidak
mendukung budaya keselamatan pasien, seperti : perilaku yang tidak layak
(innapropriate), perilaku yang mengganggu (disruptive), perilaku yang
melecehkan (harassment) terkait dengan ras, agama,suku termasuk gender dan
pelecehan seksual.
4. Tim PMKP membuat analisis dan rencana tindak lanjut terhadap hasil survey
5. Tim PMKP menyimpan semua dokumen terkait pelaporan survey
6. Hal-hal yang perlu
Agenda kegiatan yang akan dilakukan
diperhatikan
7. Unit terkait Keselamatan pasien

Formulir pertanyaan budaya keselamatan pasien dan kepatuhan terhadap kode etik
9. Dokumen terkait
dan peraturan internal
No Tanggal Mulai di
Yang di Rubah Isi Perubahan
. Berlakukan
10.Rekaman Historis 1. Nomor Dokumen
Perubahan Kebijakan Kepala
2.
Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai