Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK

“HUSADA BUNDA”
Jl. Prof. M. Yamin, SH (Simp. Terang Bulan) Salo-Bangkinang
Hp. 085265913882 E-mail : husadabunda.rsia@gmail.com

PERATURAN DIREKTUR RSIA HUSADA BUNDA


Nomor : 044/SEK/RSIA-HB/2023/010
TENTANG
PEDOMAN MANAJEMEN FASILITAS DAN KESELAMATAN

DIREKTUR RSIA HUSADA BUNDA


Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 3
Ayat (1) Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 66
Tahun 2016 tentang Keselamatan dan Kesehatan
Kerja Rumah Sakit, Keselamatan dan Kesehatan
Kerja Rumah Sakit yang selanjutnya disingkat
K3RS adalah segala kegiatan untuk menjamin dan
melindungi keselamatan dan kesehatan bagi
sumber daya manusia rumah sakit, pasien,
pendamping pasien, pengunjung, maupun
lingkungan rumah sakit;

b. bahwa untuk tersedianya fasilitas yang aman di


rumah sakit, fasilitas fisik, peralatan medis, dan
peralatan lainnya harus dikelola dengan
manajemen yang efektif dan melibatkan multi
disiplin dalam perencanaan, pendidikan, dan
pemantauan;

c. bahwa berdasarkan berdasarkan pertimbangan


sebagaimana dimaksud huruf a, huruf dan b, perlu
menetapkan Peraturan Direktur tentang Pedoman
Manajemen Fasilitas dan keselamatan.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 32 tahun 2009 tentang


Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 140);
xii

(12) Rumah sakit adalah kawasan tanpa rokok dan asap


rokok, larangan merokok untuk staf rumah sakit,
pasien, keluarga, dan pengunjung.

BAB VI
PERALATAN MEDIS
Pasal 10
(1) Rumah sakit merencanakan dan melaksanakan program
pemeriksaan, uji coba, dan pemeliharan peralatan
medis, serta mendokumentasikan hasilnya.

(2) Rumah sakit menyusun proses pengelolaan peralatan


medis meliputi:

a. Identifikasi dan penilaian kebutuhan alat medik dan uji


fungsi sesuai ketentuan penerimaan alat medik baru

b. Inventarisasi seluruh peralatan medis yang dimiliki oleh


rumah sakit dan peralatan medis kerja sama operasional
(KSO) milik pihak ketiga serta peralatan medik yang dimiliki
oleh staf rumah sakit jika ada inspeksi peralatan medis
sebelum digunakan

c. Pemeriksaan peralatan medis sesuai dengan penggunaan


dan ketentuan pabrik secara berkala. Hasil pemeriksaan
didokumentasikan sebagai proses pemeliharaan,
digunakan dalam menyusun rencana biaya
penggantian, perbaikan, peningkatan, dan
perubahan lain.

d. Pengujian yang dilakukan terhadap alat medis untuk


memperoleh kepastian tidak adanya bahaya yang
ditimbulkan sebagai akibat penggunaan alat

e. Rumah sakit melakukan pemeliharaan preventif dan


kalibrasi, dan seluruh prosesnya didokumentasikan
(3) Rumah sakit menunjuk staf yang kompeten untuk
melaksanakan kegiatan pemeriksaan, ujicoba dan
pemeliharaan peralatan medis serta
xviii

BAB XI
KETENTUAN PENUTUP
Pasal 15

Dokumen Program yang tercantum dalam lampiran Peraturan


Direktur ini, dijadikan acuan dalam pedoman manajemen fasilitas
dan keselamatan pada RSIA Husada Bunda.
Peraturan Direktur ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Bangkinang
Pada tanggal 06 Januari 2023

DIREKTUR RSIA HUSADA BUNDA

dr.DELFAN SYUKRI
NIK. 201815081978

Anda mungkin juga menyukai