Anda di halaman 1dari 3

Tugas Geostatistik

1. Melakukan analisis statistik terhadap data bor yang diberikan dengan menyajikan hasil analisis
statistik tersebut dalam bentuk:
a. Tabel
Contoh:

b. Histogram
Contoh:
2. Berdasarkan Data yang telah diberikan lakukan analisis statistik distribusi panjang sampel
seperti grafik yang disajikan dibawah:

3. Berdasarkan data yang telah diberikan analisis apakah data tersebut terdistribusi secara normal
dengan menyajikan:
a. Histogram dan Kurva Distribusi Normal
Contoh

b. Box Plot
4. Analisis Apakah data yang dianalisis terdistribusi secara normal dengan menghitung rasio
Skewness dan Standar Error Skewness. (range -2 sampai 2) artinya terdistibusi secara normal.
Contoh:
𝑠𝑘𝑒𝑤𝑛𝑒𝑠𝑠
𝑈𝑗𝑖 𝑛𝑜𝑟𝑚𝑎𝑙𝑖𝑡𝑎𝑠 =
𝑠𝑡𝑎𝑛𝑑𝑎𝑟 𝑒𝑟𝑟𝑜𝑟 𝑠𝑘𝑒𝑤𝑛𝑒𝑠𝑠
0,673
=
0,228

= 2,98

Note:

• Data yang diberikan berjumlah 190 an data bor


• Dari 190 data bor tersebut pilih 30 data bor untuk setiap mahasiswa (tidak boleh sama).
• Dari data yang diberikan terdapat dua jenis unsur yaitu Ni dan Fe. Pilih salah satunya untuk
dianalisis.

Anda mungkin juga menyukai