Anda di halaman 1dari 22

Melakukan Perintah?!

Siapa Takut!
(Mrk. 6: 6b-13)
Ini Aku, Utus Aku
ya Tuhan!
(Mrk. 6: 6b-13)

Sermon GSM HKBP


Resort Serpong

https://www.freebibleimages.org/
(Pdt. Marcia Siaen)
Yesus Mengutus Kedua Belas Rasul
(Markus 6b-13)
6:6b Lalu Yesus berjalan keliling dari desa ke desa sambil mengajar.
6:7 Ia memanggil kedua belas murid itu dan mengutus mereka berdua-dua. Ia memberi mereka kuasa
atas roh-roh jahat,
6:8 dan berpesan kepada mereka supaya jangan membawa apa-apa dalam perjalanan mereka,
kecuali tongkat, roti pun jangan, bekal pun jangan, uang dalam ikat pinggang pun jangan,
6:9 boleh memakai alas kaki, tetapi jangan memakai dua baju.
6:10 Kata-Nya selanjutnya kepada mereka: "Kalau di suatu tempat kamu sudah diterima dalam suatu
rumah, tinggallah di situ sampai kamu berangkat dari tempat itu.
6:11 Dan kalau ada suatu tempat yang tidak mau menerima kamu dan kalau mereka tidak mau
mendengarkan kamu, keluarlah dari situ dan kebaskanlah debu yang di kakimu sebagai peringatan
bagi mereka."
6:12 Lalu pergilah mereka memberitakan bahwa orang harus bertobat,
6:13 dan mereka mengusir banyak setan, dan mengoles banyak orang sakit dengan minyak dan
menyembuhkan mereka.
Daerah Pengutusan
1. Belum ada peta sedetail masa kini
2. Para murid belajar mengenal diri dan
konteks
3. Para Murid belajar bersikap
4. Para murid belajar untuk bergumul dan
berjuang

https://bit.ly/PetaGalilea
Tantangan Pengutusan
1. Penolakan karena latar belakang, kondisi, dan pekerjaan.
Kisah pengutusan ini diceritakan oleh Markus sebelum Markus memberitakan
kematian Yohanes Pembaptis. Kisah pengutusan ini dibuka dengan adanya
penolakan atas pengajaran dan pemberitaan yang Yesus sampaikan di kampung
halaman-Nya, Nazaret. Di Kapernaum, pelayanan, pemberitaan, kuasa kesembuhan
yang Ia lakukan diterima dengan baik dan positif oleh jemaat di sana (band. Luk. 4:
16-30). Namun, di Nazaret sendiri Ia ditolak. Ketakjuban yang Ia peroleh di tempat
pelayanan lain tidak terjadi di Galilea. Penduduk Galilea menanggapi pengajaran
Yesus dengan negatif karena mereka menghubungkannya dengan asal-usul Yesus
sendiri.

Buku Panduan Bahan Ajar Sekolah Minggu HKBP, 114


Metode Misi Kabar Baik:
Serikat Persaudaraan yang saling melengkapi
Penolakan yang dirasakan oleh
Yesus di kampung halaman-Nya
itu bukan menjadi penghalang
bagi-Nya untuk terus bermisi.
Yesus berjalan mengelilingi desa
dan kota untuk memberitakan
Kabar Baik. Penolakan itu
mendorong Yesus untuk
mengutus dua belas murid. Yesus
mengutus mereka berdua-dua.
Megapa harus berdua-dua
supaya mereka saling
menguatkan, meneguhkan,
termotivasi dalam pemberitaan
Firman, dan demi keamanan
dalam perjalanan mereka.
Pengutusan ini menjadi
pengutusan yang pertama bagi
para murid untuk memberitakan
kabar Baik tanpa Yesus bersama
mereka.

Buku Panduan Bahan Ajar Sekolah


Minggu HKBP, 114
https://www.freebibleimages.org/
Relasi Yesus dengan Para Murid:
Mengenal, Dekat dan Penuh Kasih
Berbincang

https://www.freebibleimages.org/
Mendengar dan Merasa

https://www.freebibleimages.org/
Buku Pelengkap Panduan Mengajar Sekolah Minggu HKBP Serpong 2023, 114
Misionaris Horong I-III:
Mengenal diri sendiri
https://www.freebibleimages.org/
https://www.freebibleimages.org/
https://www.freebibleimages.org/
Otoritas (Kuasa)
dalam Pengutusan
Selain itu, Yesus memberi
otoritas atau kuasa atas
mereka.

https://www.freebibleimages.org/
Kuasa itu adalah kuasa
melawan kuasa setan atau
roh-roh jahat, penyakit,
bahkan maut.
https://www.freebibleimages.org/
Secukupnya (Tidak Berlebih)

https://www.freebibleimages.org/
Para murid hanya diperbolehkan membawa tongkat, alas kaki, dan
sepasang baju pada saat mereka pergi untuk berkhotbah,
menyembuhkan, dan memberitakan Kabar Baik keselamatan itu.
Mereka tidak diperbolehkan untuk membawa bekal, roti, dan uang
dalam ikat pinggang mereka. Larangan ini diberikan kepada para
murid agar perjalanan mereka tidak terhalang dengan hal-hal
perut saja.
Buku Panduan Bahan Ajar Sekolah Minggu HKBP, 114
https://www.freebibleimages.org/
https://www.freebibleimages.org/
Stik Es Krim

ASM Membuat Stik Ice Cream Pengutusan (bolak-


balik), misalnya Petrus-Lambok marpaung
memberitakan Injil melalui membantu
membersihkan ruang Sekolah Minggu usai
pengajaran

Anda mungkin juga menyukai