Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL INOVASI

" Produk SoapPaper daun Jeruk


Purut "

Nama : - RACHMAT FAHJRI DWI . Y


- TUTHLA NURQAIDAH
- MEISYA DYATMIKA . S . Y

SMPN 3 MAGETAN
BIODATA
PESERTA LOMBA INOVASI DAN TEKHNOLOGI
KABUPATEN MAGETAN TAHUN 2023
KATEGORI PELAJAR

| 1. Nama Siswa (Tim Leader)


Rachmat Fahjri D.Y
2. Tempat / tanggal lahir :
Ternate, 31 Desember 2008
3. Nomor induk siswa :
11285
4. Nomor telp. / HP (WhatsApp) :
+62 852-3132-0836
|| 1. Nama Siswa
Meisya Dyatmika Sari Y.
2. Tempat / tanggal lahir :
Magetan, 5 Agustus 2008
3. Nomor induk siswa :
11520
4. Nomor telp. / HP (WhatsApp) :
+62 821-3370-7706
||| 1. Nama Siswa :
Tuthla Nurqaidah
2. Tempat / tanggal lahir :
Magetan, 25 Oktober 2008
3. Nomor induk siswa :
11387
4. Nomor telp. / HP (WhatsApp) :
+62 858-4693-1680
Daftar Isi
BAB 1 ....................................... 1
A). Latar belakang ...................................... 2
B). Tujuan ......................................... 3
BAB 2 ............................................ 4

A). Sasaran .................................... 5


B). Alat dan Bahan............................ 5

BAB 3 ............................................ 6
A). Cara pembuatan............................. 7
B). Cara kerja........................................ 9
C). Hasil ................................................. 9
D). Kesimpulan........................................10
BAB . 1

1
A). Latar belakang
Tanaman jeruk purut merupakan tanaman yang mudah di temukan
oleh masyarakat. Pada umumnya tanaman jeruk purut yang di
manfaatkan adalah buah dan daunnya. Daun jeruk memiliki bentuk
angka 8 dengan ukuran ± 5 - 10 cm.

Daunnya berwarna hijau dengan permukaan yang halus.


Manfaat daun jeruk purut yang sering kali di manfaatkan
adalah sebagai bumbu masak. Namun, selain sebagai
bumbu masak , daun jeruk memiliki beberapa kandungan ,
yaitu :
1). Minyak Atsiri
2). Vitamin C
3). Kalsium
4). Serat
5). Antioksidan
6). Senyawa Fitokimia
7). Mineral
8). Minyak Esensial

2
Pemanfaatan daun jeruk purut yang masih terbatas
menyebabkan harga daun jeruk purut relatif rendah.
Untuk itu diperlukan upaya untuk meningkatkan nilai
ekonomis daun jeruk purut. Salah satunya dengan
membuat sabun cuci tangan dari daun jeruk purut.
Oleh karena itu , kami dari perwakilan SMPN 3 MAGETAN
ber-inovasi mengolah daun jeruk purut menjadi produk
sabun kertas yang diberi nama SOPERJEPU. Produk sabun in
sangat praktis dalam penggunaan & penyimpanan.

Hal tersebut dapat meningkatkan kesadaran masyarakat


untuk selalu menjaga kebersihan tangan yang kemudian
dapat berdampak positif terhadap kesehatan di lingkungan
masyarakat.

B). Tujuan
1). Mengangkat nilai ekonomis dari daun jeruk purut.
2). Mengandung antiseptik.
3). Memberikan kepraktisan dalam pemakaian.

3
BAB.2

4
A). Sasaran
Untuk menjaga kebersihan tangan , masyarakat dapat
menggunakan SOPERJEPU ini untuk dapat meningkatkan
kebersihan tangan. Hal ini di karenakan kandungan yang ada
di dalam jeruk purut sendiri itu mengandung antiseptik yang
baik untuk melawan kuman dan bakteri.

B). Alat & Bahan


# Alat :
• Panci • Penyaring
• Kompor • Wadah wadah bahan
• Gelas ukur • Wadah pengaduk bahan
• Pengaduk • Timbangan
• Talenan • Kuas
• Gunting • Hanger dan Penjepit
• Plastik clip
# Bahan :
• 20 lembar daun jeruk purut • 40 gr garam dapur
• 500 ml air • Baking paper
• 150 gr texapon
• 10 ml gliserol

5
BAB.3

6
A). Cara Pembuatan
1. Siapkan alat dan bahan.
2. Buang tulang daun jeruk purut.
3. Lalu potong kecil kecil 20 lembar
daun jeruk purut yang telah dicuci.
4. Kemudian masukkan 500 ml air di panci,
lalu tunggu hingga mendidih.
5. Setelah air mendidih, masukkan
potongan daun jeruk purut kedalam
panci.
6. Tunggu -+ 5 menit, atau sampai air
rebusan berubah warna menjadi
kekuningan.
7. Setelah dirasa sudah berwarna
kekuningan, saring ekstrak daun jeruk
purut lalu sisihkan.
8. Kemudian campurkan semua bahan kedalam satu
wadah dan masukkan ekstrak daun jeruk purut ke
dalam adonan secara bertahap.
7
9. Setelah semua adonan merata, diamkan
adonan sabun selama 1 × 24 jam.
10. Setelah didiamkan selama 1 × 24 jam, sabun
ekstrak daun jeruk siap diaplikasikan pada baking
paper.
11. Aplikasikan sabun menggunakan kuas diatas
baking paper hingga merata.
12. Keringkan sabun kertas dibawah sinar matahari
menggunakan hanger dan penjepit, jika panas
membutuhkan waktu 1 jam.
13. Jika sudah kering potong sabun kertas dengan
gunting sesuai dengan ukuran wadah penyimpanan.
14. Jika semua kertas sudah dipotong,
masukkan ke wadah penyimpanan atau
amplop lalu tambahkan stiker.
15. Sabun kertas dari ekstrak daun jeruk purut pun
bisa dipergunakan atau dikonsumsi.

8
B). Cara Kerja
1. Ambil selembar sabun kertas dari kemasan.
2. Lalu berikan sedikit air ke atas lembaran
sabun yang telah diambil.
3. Gosokkan lembaran ke tangan sampai
berbusa, lalu bilas tangan sampai bersih.
4. Buang sabun kertas yang telah terpakai kedalam
sampah

C). Hasil

9
D. Kesimpulan
Inovasi dalam membuat sabun kertas
menghasilkan produk sabun yang praktis dalam
penyimpanan dan pemakaian sehingga diharapkan
masyarakat menggunakan sabun kertas yang
berdampak pada meningkatnya kesehatan. Dari
analisis keuangan diperoleh bahwa inovasi
pembuatan sabun kertas ini bisa meningkatkan
nilai ekonomis dari daun jeruk purut dan
memberikan keuntungan.
10
12

Anda mungkin juga menyukai