Anda di halaman 1dari 21

RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]

SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH


MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 1
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan-pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur
4.1 Merancang pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur dengan organisasi yang tepat secara
lisan dan tulis.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi teks prosedur dengan memperhatikan isi, pernyataan umum dan langkah-
langkah/ tahapan yang disampaikan dalam teks prosedur.
• Peserta didik mampu embuat rancangan teks prosedur dengan organisasi yang tepat

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan

● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan


menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk 5 Menit
mengisi daftar hadir
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti

● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang


diketahui tentang teks prosedur. 90 menit
● Peserta didik menyimak video yang di berikan oleh (2 JP)
guru mengenai teks prosedur.
● Peserta didik menjelaskan apa informasi yang ada
dalam video teks prosedur tersebut dan menentukian
pernyataan umum dari teks prosedur tersebut.

III. Penutup

● Pendidik meminta peserta didik memberikan


kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 2
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan-pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur
4.1 Merancang pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur dengan organisasi yang tepat secara
lisan dan tulis.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi teks prosedur dengan memperhatikan isi, pernyataan umum dan langkah-
langkah/ tahapan yang disampaikan dalam teks prosedur.
• Peserta didik mampu membuat rancangan teks prosedur dengan organisasi yang tepat

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan

● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan


menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk 5 Menit
mengisi daftar hadir
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
diketahui tentang teks prosedur.
● Peserta didik menyimak materi yang di berikan oleh 90 menit
guru mengenai merancang pernyataan umum.
(2 JP)
● Peserta didik merancang pernyataan umum yang
terdapat dalam teks prosedur yang di berikan oleh
guru.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan
● Mengakhiri pertemuan dengan salam 5 Menit

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 3
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.2 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur
4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan memerhatikan hasil analisis terhadap isi, struktur, dan kebahasaan
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi struktur dan kebahasaan teks prosedur
• Peserta didik mampu membuat teks prosedur dengan memperhatikan struktur dan kebahasaan.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan

● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan


menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk 5 Menit
mengisi daftar hadir
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
diketahui tentang struktur dan kebahasaan teks
prosedur.
90 menit
● Peserta didik menyimak video yang di berikan oleh
guru mengenai struktur dan kebahasaan teks prosedur (2 JP)
● Peserta didik menjelaskan apa informasi yang ada
dalam video pembelajaran tersebut.
● Peserta didik mengidentifikasi struktur dan
kebahasaan teks prosedur yang di berikan oleh guru.

III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 4
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.2 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur
4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan memerhatikan hasil analisis terhadap isi, struktur, dan kebahasaan
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi struktur dan kebahasaan teks prosedur
• Peserta didik mampu membuat teks prosedur dengan memperhatikan struktur dan kebahasaan.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik menjelaskan apa struktur dan 90 menit
kebahasaan dari teks prosedur
(2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan teks prosedur yang
telah di buat di pertemuan sebelumnya
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 5
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.3 Mengidentifikasi informasi (pengetahuan dan urutan kejadian) dalam teks ekplanasi lisan dan tulis
4.3 Mengkonstruksi informasi (pengetahuan dan urutan kejadian) dalam teks eksplanasi secara lisan dan tulis
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menganalisis teks eksplanasi dengan memperhatikan isi
• Peserta didik mampu menulis kembali informasi yang terdapat dalam teks eksplanasi

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
diketahui tentang teks eksplanasi
● Peserta didik menyimak video pembelajaran 90 menit
mengenai teks eksplanasi.
(2 JP)
● Peserta didik menganalisis isi dari teks ekplanasi
yang diberikan.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 6
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.3 Mengidentifikasi informasi (pengetahuan dan urutan kejadian) dalam teks ekplanasi lisan dan tulis
4.3 Mengkonstruksi informasi (pengetahuan dan urutan kejadian) dalam teks eksplanasi secara lisan dan tulis
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menganalisis teks eksplanasi dengan memperhatikan isi
• Peserta didik mampu menulis kembali informasi yang terdapat dalam teks eksplanasi

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menulis kembali informasi dalam teks 90 menit
eksplanasi
(2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan hasil menulis
informasi yang ada dalam teks eksplanasi
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 7
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.4 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksplanasi
4.4 Memproduksi teks eksplanasi secara lisan atautulis dengan memerhatikan struktur dan kebahasaan
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksplanasi
• Peserta didik menyusun teks eksplanasi dengan memperhatikan struktur dan kebahasaan

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menyimak video pembelajaran 90 menit
mengenai struktur dan kebahasaan teks eksplanasi.
(2 JP)
● Peserta didik mengidentifikasi struktur dan
kebahasaan dari teks eksplanasi yang di berikan.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 8
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.4 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksplanasi
4.4 Memproduksi teks eksplanasi secara lisan atautulis dengan memerhatikan struktur dan kebahasaan
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksplanasi
• Peserta didik menyusun teks eksplanasi dengan memperhatikan struktur dan kebahasaan

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menyusun teks eksplanasi dengan 90 menit
memerhatikan struktur dan kebahasaannya.
(2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan hasil tulisannya.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA PERTEMUAN KE - 9
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.5 Mengidentifikasi unsur-unsur ceramah, kebahasan, isi informasi berupa permasalahan aktual yang disajikan
dalam ceramah
4.5 Menyusun bagian-bagian penting dari permasalahan aktual sebagai bahan untuk disajikan dalam ceramah
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur-unsur ceramah, isi informasi, dan kebahasaan
• Peserta didik menulis kerangka teks ceramah dengan memerhatikan isi

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
diketahui tentang teks ceramah
● Peserta didik menyimak video pembelajaran 90 menit
mengenai unsur teks ceramah , kebahasaan, dann
kerangka teks ceramah. (2 JP)
● Peserta didik menentukan unsur-unsur, isi informasi,
dan kebahasaan dari teks eksplanasi yang di berikan
oleh guru.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
10
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.5 Mengidentifikasi unsur-unsur ceramah, kebahasan, isi informasi berupa permasalahan aktual yang disajikan
dalam ceramah
4.5 Menyusun bagian-bagian penting dari permasalahan aktual sebagai bahan untuk disajikan dalam ceramah
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur-unsur ceramah, isi informasi, dan kebahasaan
• Peserta didik menulis kerangka teks ceramah dengan memerhatikan isi

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik membuat kerangka teks ceramah sesuai 90 menit
dengan topic yang diberikan dengan memerhatikan isi,
kebahasaan dan topic. (2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan hasil tulisannya.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
11
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.6 Menganalisis isi, struktur, dan kebahasaan dalam ceramah.
4.6 Mengkonstruksi ceramah tentang permasalahan aktual dengan memerhatikan aspek kebahasaan dan
menggunakan struktur yang tepat.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menggali isi, struktur, dan kebahasaan teks ceramah.
• Peserta didik mampu menyusun teks ceramah dengan memerhatikan isi, kebahasaan, dan struktur.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menyimak video pembelajaran dan 90 menit
materi mengenai isi, struktur, dan kebahsaan teks
ceramah. (2 JP)
● Peserta didik menggali isi, struktur, dan kebahasaan
teks eksplanasi yang di berikan.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan
5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
12
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.6 Menganalisis isi, struktur, dan kebahasaan dalam ceramah.
4.6 Mengkonstruksi ceramah tentang permasalahan aktual dengan memerhatikan aspek kebahasaan dan
menggunakan struktur yang tepat.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menggali isi, struktur, dan kebahasaan teks ceramah.
• Peserta didik mampu menyusun teks ceramah dengan memerhatikan isi, kebahasaan, dan struktur.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menyusun teks ceramah dengan 90 menit
memerhatikan isi, kebahasaan, dan struktur sesuai
dengan topic yang di berikan. (2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan hasil kerjanya
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
13
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.7 Menemukan butir-butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi) yang dibaca
4.7 Menyusun laporan butir-butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi)
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur penting buku yang dibacanya
• Peserta didik mampu menyusun laporan hasil kerja kelompok dengan mempertimbangkan nilai-nilai yang
terkandung di dalamnya.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Pendidik memberikan materi tentang unsur-unsur 90 menit
penting dari buku pengayaan nonfiksi.
(2 JP)
● Peserta didik menentukan unsur penting dari buku
yang di bacanya.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
14
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.7 Menemukan butir-butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi) yang dibaca
4.7 Menyusun laporan butir-butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi)
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur penting buku yang dibacanya
• Peserta didik mampu menyusun laporan hasil kerja kelompok dengan mempertimbangkan nilai-nilai yang
terkandung di dalamnya.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dibahas di pertemuan sebelumnya.
● Peserta didik menyusun laporan dari unsur-unsur 90 menit
buku pengsyaan nonfiksi yng di baca secara
berkelompok (2 JP)
● Peserta didik mempersentasikan hasil kerja
kelompoknya.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan
5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
15
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.8 Mengidentifikasi nilai-nilai kehidupan yang terkandung dalam kumpulan cerita pendek
yang dibaca
4.8 Mendemonstrasikan salah satu nilai kehidupan yang dipelajari dalam cerita pendek
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur intrinsik, ekstrinsik, dan nilai-nilai dalam cerpen
• Peserta didik mampu menentukan kebahasaan teks cerpen

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta pendidik mengabsen peserta didik
(PTM).
5 Menit
● Peserta didik mengisi presensi di google classroom
(BDR)
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa melalui g-
meet, apa yang diketahui tentang teks cerpen.
● Pendidik memberikan materi dan video mengenai 90 menit
cerpen, unsur intrinsik, ekstrinsik, nilai-nilai, dan
kebahasaan teks cerpen. (2 JP)
● Pendidik menberikan LKPD tentang menganalisis
unsur pembangun cerpen.
● Peserta didik diminta mengerjakan LKPD secara
mandiri dan untuk yang BDR mengumpulkan via
watsap.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Menganalisis Unsur Pembangun Cerpen | Keterampilan = Belum Mengambil


Nilai Keterampilan | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
16
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.8 Mengidentifikasi nilai-nilai kehidupan yang terkandung dalam kumpulan cerita pendek
yang dibaca
4.8 Mendemonstrasikan salah satu nilai kehidupan yang dipelajari dalam cerita pendek
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu menentukan unsur intrinsik, ekstrinsik, dan nilai-nilai dalam cerpen
• Peserta didik mampu menentukan kebahasaan teks cerpen

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik mempersentasikan hasil tulisannya 90 menit
mengenai cerpen, unsur intrinsik, ekstrinsik, nilai-nilai,
dan kebahasaan teks cerpen yang di berikan. (2 JP)
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
17
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.9 Menganalisis unsur-unsur pembangun cerita pendek dalam buku kumpulan cerita pendek
4.9 Mengkonstruksi sebuah cerita pendek dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun
cerpen.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi cerpen dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun cerpen
• Peserta didik mampu menyusun kembali cerpen dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun cerpen

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik menonton video pembacaan cerpen 90 menit
yang di berikan oleh guru.
(2 JP)
● Peserta didik menentukan unsur-unsur pembangun
dalam video pembacaan cerpen tersebut dan menyusun
kembali cerpen tersebut dengan memperhatikan unsur-
unsur pembangun cerpen.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,
Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.

RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]


SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
18
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.9 Menganalisis unsur-unsur pembangun cerita pendek dalam buku kumpulan cerita pendek
4.9 Mengkonstruksi sebuah cerita pendek dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun
cerpen.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi cerpen dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun cerpen
• Peserta didik mampu menyusun kembali cerpen dengan memerhatikan unsur-unsur pembangun cerpen

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik mempersentasikan hasil kerjanya serta 90 menit
menanggapi hasil kerja temannya dalam diskusi kelas.
(2 JP)
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.


RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]
SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
19
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.10 Menemukan butir-butir penting dari dua buku pengayaan (nonfiksi) yang dibaca
4.10 Mempertunjukkan kesan pribadi terhadap salah satu buku ilmiah yang dibaca dalam
bentuk teks eksplanasi singkat
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu membuat simpulan tentang isi buku nonfiksi yang di baca.
• Peserta didik mampu mempresentasikan hasil kerja dalam diskusi kelas.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Pendidik memberi9kan materi bagaimana membuat 90 menit
simpulan buku nonfiksi
(2 JP)
● Peserta didik membaca satu buku nonfiksi dan
membuat simpulan dari buku non fiksi yang dibaca.
● Peserta didik memersentasikan hasil kerjanya dan
memberi tanggapan kepada hasil kerja temannya.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.

Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,
Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.

RPP [RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN]


SEKOLAH : SMA USWATUN HASANAH
PERTEMUAN KE -
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
20
KELAS : XI IPA dan IPS

KOMPETENSI DASAR
3.11 Menganalisis pesan dari satu buku fiksi yang dibaca.
4.11 Menyusun ulasan terhadap pesan dari satu buku fiksi yang dibaca.
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Peserta didik mampu mengidentifikasi dan Menyusun ulasan buku fiksi yang dibaca dengan mengungkapkan
keunggulan dan kelemahan isi buku fiksi yang dibaca.
• Peserta didik mampu mempresentasikan hasil kerja dalam diskusi kelas.

PROSES PEMBELAJARAN WAKTU


I. Pembukaan
● Pendidik menyampaikan salam pembuka, doa dan
menyapa, serta mempersilakan peserta didik untuk
mengisi daftar hadir
5 Menit
*aplikasi yang digunakan:
Google meet/Google classroom
II. Inti
● Pendidik membuka diskusi dengan siswa, apa yang
dipelajari di pertemuan sebelumnya
● Peserta didik mengidentifikasi dan menyusun ulasan 90 menit
buku fiksi yang dibaca dengan mengungkapkan
keunggulan dan kelemahan isi buku fiksi yang dibaca. (2 JP)
● Peserta didik memersentasikan hasil kerjanya dan
menanggapi hasil kerja temannya melalui diskusi
kelas.
III. Penutup
● Pendidik meminta peserta didik memberikan
kesimpulan 5 Menit
● Mengakhiri pertemuan dengan salam

PENILAIAN : Pengetahuan = Keaktifan siswa | Keterampilan = Memberikan Ide | Sikap = Kehadiran, Etika.
Mengetahui,
Kepala SMA Uswatun Hasanah Guru Mata Pelajaran,

Jalaluddin, S.Ag, M.Si Tasyia Nurmi Ardhiyanti, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai