Anda di halaman 1dari 27

Naskah Akademik

Perubahan Nomenklatur
S-1 PGMI ke S-1 PGSD; S-2
dan S-3 PGMI ke
Pendidikan Dasar
Andi Prastowo
Ketua Umum PD-PGMI Indonesia
Periode 2022-2027
A. Bidang Pendidikan dalam Kemenag

• Menurut Keputusan Presiden RI (Keppres) Nomor 45 Tahun 1974 lampiran 14, Bab I Pasal 2,
tugas pokok Kementerian Agama (Kemenag) adalah menyelenggarakan sebagian tugas umum
pemerintah dan pembangunan di bidang agama.
• UU Pendidikan Tinggi No. 12/2012 Pasal 15 Ayat (2) Pembinaan, koordinasi dan pengawasan
Pendidikan akademik (Sarjana dan/atau program Pascasarjana) dalam hal pendidikan akademik
rumpun ilmu agama tanggungjawab penyelenggaraan dilakukan oleh Kemenag berkoordinasi
dengan Kemendikbudristek (bag penjelasan). 2
B. Pendidikan Dasar Menurut UU Sisdinas No. 20/2003 dan ISCED
• Menurut UU Sisdiknas No. 20/2003 Pasal 17: “Pendidikan dasar adalah
jenjang Pendidikan yang melandasi jenjang Pendidikan menengah”.
• Pendidikan formal: Pendidikan dasar, Pendidikan menengah, dan
Pendidikan tinggi.
• Bentuk pendidikan dasar meliputi SD dan MI atau bentuk lain yang
sederajat serta SMP dan MTs atau bentuk lain yang sederajat

ISCED ISCED
SD/MI SMP/MTs
Level 1 Level 2

Sumber: International Standar Classification of Education (ISCED), UNESCO (2011)


3
C. Statistik Pendidikan Islam di Kemenag

Sumber: Kemenag (2023); https://pendis.kemenag.go.id/index.php?a=artikel&id2=strukturpendis2017 4


Jumlah Sekolah di Indonesia
160000
148975
140000
SMK
SMA MA
4%
120000 MTs 4% 2% TK
5% 23%
SMP
100000 93385 10%

80000

MI RA
7% 8%
60000

41986
40000
30884 26503 SD
19125 37%
20000 14236 9831 14265

TK RA SD MI SMP MTs SMA MA SMK

Sumber: Badan Pusat Statitstik (2023) 5


Jumlah Guru di Indonesia
1800000

1605509
1600000

1400000 SMK TK
MA 8% 9% RA
4% 3%
1200000 SMA
8%
MTs
1000000
7%

800000
708675
SD
37%
600000
347977 SMP
17%
368361 337271
400000
307987 317060 MI
7%
173437
200000 126683

TK RA SD MI SMP MTs SMA MA SMK

Sumber: Badan Pusat Statitstik (2023) 6


Perbandingan Jumlah Sekolah untuk MI/SD di Indonesia
Sekolah Dasar

Swasta
26501 13%
Total
148975
Negeri
87%

24790
Swasta Negeri Swasta

18933
Madrasah Ibtidaiyah
Negeri
6%
1711
Negeri
Swasta
130042
94%

0 20000 40000 60000 80000 100000 120000 140000 160000

MI SD
Negeri Swasta

Sumber: Badan Pusat Statitstik (2023) 7


Perbandingan Jumlah Guru di MI/SD
Madrasah Ibtidaiyah
14%

307987

MI 265931 Negeri
86%
Swasta
42056

Swasta
1605509 14% Sekolah Dasar

SD 232252
1373257 Negeri
Negeri
86%
Swasta

0 200000 400000 600000 800000 1000000 1200000 1400000 1600000 1800000

Total Swasta Negeri

Sumber: Badan Pusat Statitstik (2023) 8


Jumlah PTKI di Kemenag 2023

Sumber: https://diktis.kemenag.go.id/v1/pengantar 9
Jumlah Mahasiswa PTKI di Kemenag 2023

Sumber: https://diktis.kemenag.go.id/v1/pengantar (2023) 10


Perbandingan Jumlah Prodi S-1 PGMI dan S-1 PGSD
S-1 PGMI Izin Op.
200 0%
C TT Unggul
182 2% 2% 5% Baik Sekali
B 10%
180
18%

160 A
5%
140

120 115

100

79 Baik
80 58%

57
60 53

40
40 S-1 PGSD
31 Izin Op. C TT
Unggul
0% 0% 0%
17 13%
20 14 15 B
5 7 26%
0 0 0 0
0 Baik Sekali
Unggul Baik Sekali Baik A B C TT Izin Op. 18%
S-1 PGMI 17 31 182 14 57 5 7 0
S-1 PGSD 40 53 115 15 79 0 0 0
A
S-1 PGMI S-1 PGSD 5%

Baik
Sumber: banpt.or.id (2023) 11
38%
Perbandingan Jumlah Prodi S-2 PGMI dan S-2 Pendas/ PGSD
16 S-2 PGMI TT C Izin Op.
0% 0% 0% Unggul
14
14 B 20%
33%
12
12

10 A Baik Sekali
0% 27%
8
8 Baik
20%
6
S-2 PENDAS/ PGSD TT
C Izin Op.
5 B 0%
A 0% 0%
4 8%
4 3% Unggul
3 3 3
31%
2
1

0
0 0 0 0 0 0 0 Baik
Unggul
Baik
Baik A B C TT Izin Op. 37%
Sekali
S-2 PGMI 3 4 3 0 5 0 0 0
S-2 PENDAS/ PGSD 12 8 14 1 3 0 0 0
Baik Sekali
S-2 PGMI S-2 PENDAS/ PGSD 21%
Sumber: banpt.or.id (2023) 12
Perbandingan Jumlah Prodi S-3 PGMI dan S-3 Pendas
2,5
S-3 PGMI
A Baik Unggul
B 0% TT
0% 0% C
Baik Sekali 0% 0% 0%
0%
Unggul
2 2
2 Baik Sekali
Baik
A
B
Izin Op.
100% C
1,5
TT
Izin Op.

1 1 1 1
1
S-3 PENDAS
Unggul Baik Sekali Baik A B C TT Izin Op.

0% 0% 0%

0,5
29% 29%

14% 14%
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 14%
Unggul Baik Sekali Baik A B C TT Izin Op.

S-3 PGMI S-3 PENDAS

Sumber: banpt.or.id (2023) 13


D. Postur Guru di
MI
1. Guru Kelas
2. Guru Mata Pelajaran Rumpun PAI (Qur’an-
Hadis, Akidah-Akhlak, Fikih, SKI)
3. Guru Mata Pelajaran Bahasa Arab
4. Guru Mata Pelajaran PJOK
5. Guru Mata Pelajaran SBdP
6. Guru BK

Sumber: Permendiknas No. 16/2007

14
Jenis Guru di MI dan Kualifikasi Pendidikannya

S-1 PGMI/S-1 PGSD/S-1 PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA / S-1 TADRIS FISIKA / S-1 TADRIS BIOLOGI / S-1 TADRIS
1. Guru Kelas IPS / S1 PENDIDIKAN MATEMATIKA / S-1 PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA/ S-1 PENDIDIKAN IPS / S1 PENDIDIKAN PKN / S-1
PENDIDIKAN IPA / S-1 TADRIS MATEMATIKA / S-1 TADRIS BAHASA INDONESIA / S-1TADRIS IPA / S-1 TADRIS KIMIA

2. Guru Mapel Rumpun PAI S-1 ILMU AL-QUR'AN DAN TAFSIR / S-1 TAFSIR HADIS / S-1 TAFSIR ULUMUL QUR`AN / S-1 DIRASAH ISLAMIYAH / S1
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM / S-1 HADIS ULUMUL HADIS / S-1 ILMU HADIS

3. Guru Mapel Bahasa Arab


S-1 TARJAMAH (BAHASA ARAB) / S-1 PENDIDIKAN BAHASA ARAB / S-1 SASTRA ARAB / S-1 BAHASA DAN SASTRA ARAB

S-1 PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN / S-1 PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAH RAGA / S-1
4. Guru Mapel Penjasorkes
PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN, DAN REKREASI / S-1 ILMU KEOLAHRAGAAN DAN KEPELATIHAN

5. Guru Mapel SBdP


S-1 SENI RUPA DAN DESAIN / S-1 SENI KRIYA / S-1 SENI TARI / S-1 SENI MUSIK / S-1 ETNOMUSIKOLOG

6. Guru BK S-1 BIMBINGAN DAN KONSELING PENDIDIKAN ISLAM / S-1 BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM / S-1 BIMBINGAN DAN
PENYULUHAN ISLAM / S-1 BIMBINGAN DAN PENYULUHAN / S-1 BIMBINGAN DAN KONSELING / S-1 PSIKOLOGI
Sumber: 1) Permendiknas No. 16/2007; 2) Pengumuman Kemenag Nomor P-6676/SJ/B.II.2/KP.00.1/09/2023 tentang Pelaksanaan Seleksi Calon PPPK Kementerian Agama republic Indonesia Tahun
Anggaran 2023; 3) Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi No. 2901/B/HK.04.01/2023 tentang Kualifikasi 15
Akademik dan Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023 tertanggal 24 Mei 2023
Program Studi S-1 PGMI
bukan satu-satunya yang Prodi S-1
mencetak calon guru di MI. PGMI, S-1
Kontribusi Prodi S-1 PGMI PGSD, dll
yang berfokus pada keahlian
GURU KELAS MI/SD yang Prodi S-1 Prodi S-1
BK dll PAI dll
MENGAMPU 5 MAPEL
UMUM (Matematika, Bhs.
Indonesia, IPA, IPS, PPKn) Guru
hanya sebesar 1/6 dari 6 Jenis
Guru di MI. Peluang alumni
di MI
sangat terbatas, karena hanya Prodi S-1 Prodi S-1
di jenjang Pendidikan dasar Penjas dll PBA dll
pada bentuk MI/SD. Tanpa
perubahan nomenklatur, masa Prodi S-1
depan mahasiswa/ alumni Pendidikan
akan menghadapi situasi yang Seni dll
problematis.
16
Sumber: Permendiknas No. 16/2007
Beda MI dengan PGMI

MI adalah lembaga Pendidikan formal yang setara


PGMI Program Sarjana adalah Lembaga
dengan sekolah dasar yang menjadikan mata
Pendidikan formal pada jenjang Pendidikan tinggi
pelajaran Agama Islam sebagai mata pelajaran
yang berada di bawah naungan Kementerian
dasar yang diberikan sekurang-kurangnya 30% di
Agama untuk menyiapkan calon pendidik di MI/
samping mata pelajaran umum (70%) (SKB 3
SD sebagai guru kelas yang menguasai 5 mata
Menteri 1975). MI adalah nomenklatur lembaga
Pelajaran umum meliputi Bahasa Indonesia,
pendidikan pada jalur Pendidikan formal jenjang
Matematika, IPA, IPS, dan PPKn. Prodi S-1 PGMI
Pendidikan dasar setara SD di bawah
sebagai kualifikasi akademik untuk menjadi guru
Kementerian Agama sebelum memasuki
kelas MI/SD.
SMP/MTs/ bentuk lain yang sederajat.

Implikasi SKB 3 Menteri 1975: Pemberian nomenklatur yang berbeda


1. Ijazah madrasah dinilai sama dengan antara PGMI dengan PGSD berdampak
ijazah sekolah umum yang sederajat. pada pandangan yang bervareasi, seperti
2. Lulusan madrasah dapat melanjutkan diantaranya Prodi PGMI dirasakan bak
ke sekolah umum yang setingkat lebih satu-satunya Prodi yang mencetak guru
atas. MI, pada faktanya TIDAK DEMIKIAN.
3. Siswa madrasah dapat berpindah ke Nama PGMI menjadi TERKESAN sama
sekolah umum yang setingkat. dengan nomenklatur MI.

Sumber: Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, yaitu: Menteri Pendidikan dan Kebudayaan,
Menteri Dalam Negeri, dan Menteri Agama tentang Peningkatan Mutu pendidikan pada Madrasah Sumber: Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi
pada tahun 1975 tepatnya Nomor 6 Tahun 1975, Nomor 037/U/1975, dan Nomor 36 Tahun 1975; dan Kompetensi Guru .
17
UU Sisdiknas No. 20 Tahun 2003.
Perbandingan Syarat Kualifikasi Formasi Guru Kelas Sekolah Dasar

• S-1 PGSD (Sragen)


Ahli Pertama-Guru Kelas • S-1 PGSD/ S-1 PGMI (Pati)
SD (2019) • S-1 PGSD (Kota Batam)
• S-1 PGSD/S-1 PGMI (Tegal)

Ahli Pertama-
Guru Kelas SD • S-1 PGSD/S-1 PGMI (Nasional)
(2021)

Ahli Pertama-
Guru Kelas SD • S-1 PGSD/ S-1 PGMI (Nasional)
(2023)
Sumber: 1) Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi No. 2901/B/HK.04.01/2023 tentang Kualifikasi Akademik dan
Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023 tertanggal 24 Mei 2023; 2) Kompilasi dari Pengumuman
Formas CPNS guru kelas dari berbagai Kota/Kabupaten; 3) Surat Edaran Direktur Jenderal GTK Kemdikbud No. 1460/B.B1/GT.02/01/2021 tentang Kualifikasi Akademik dan Sertifikat Pendidik dalam
Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2021
Program Studi S-2 PGMI
bukan satu-satunya yang
Prodi S-2
mencetak Dosen di S-1 PGMI. PGMI,
Peluang alumni sangat
terbatas, karena harus
berjuang dengan Prodi S-2
Pendas/ Prodi S-2 yang lain.
Bahkan, dengan nomenklatur
PGMI, lulusan magister tidak Dosen
masuk kualifikasi pendidikan PGMI
dalam sejumlah proses Prigram
rekrutmen dosen PGSD/PGMI. Sarjana/
Tanpa perubahan Magister
nomenklatur, masa depan Prodi S-2
Prodi S-2
Ilmu
mahasiswa/ alumni akan Kependidikan
Pendas/
menghadapi situasi yang yang Lain
PGSD
problematis dan kritis.
19
Rekrutmen Dosen PGMI di Kemenag

2023: Asisten Ahli-Dosen 2019: Asisten Ahli-Dosen: 2018: Asisten Ahli-Dosen

• S-2 Pendidikan Dasar • S-2 PENDIDIKAN DASAR / S-2 •S-2 Pendidikan Dasar/ Pendidikan IPA SD/ Pendidikan
IPA (Dosen IPA di Sekolah Dasar , IAIN Ambon)
(STAHN MPU KUTURAN PENDIDIKAN GURU •S-2 Pendidikan IPS/ Pendidikan dasar (Dosen
Pendidikan IPS di SD, IAIN Ambon)
SINGARAJA) MADRASAH IBTIDAIYAH ( •S-2 Pendidikan Dasar/ Pendidikan Seni (Dosen Seni
• S-2 PENDIDIKAN DASAR / PGMI ) (IAIN SULTAN Musik, IAIN Batusangkar)

S-2 PENDIDIKAN QAIMUDDIN KENDARI) •S-2 Pendidikan Dasar/ Pendidikan Seni Rupa/
Keguruan Seni Rupa/ Seni Rupa (Dosen Seni Rupa,
MATEMATIKA / S-2 • S-2 PENDIDIKAN DASAR IAIN Batusangkar)
•S-2 PGMI (Dosen PGMI, IAIN Fattahul Muluk, Papua)
MANAJEMEN PENDIDIKAN (IAHN GDE PUDJA MATARAM) •S-2 Pendidikan Seni dan Budaya/ PGMI/ PGSD
ISLAM (UIN SUNAN (Dosen Kerajinan tangan Seni dan Budaya; IAIN
Jember)
GUNUNG DJATI BANDUNG) •S-2 PGMI/PGSD/PENDAS (Dosen Pembelajaran di
SD/MI: IAIN Kendari)
• S-2 ADMINISTRASI •S-2 PGMI/ PGSD (Dosen PGMI; IAIN Kudus)
PENDIDIKAN / S-2 •S-2 PGMI (Dosen PGMI, IAIN Langsa)
PENDIDIKAN DASAR (IAIN •S-2 PGMI/ PGSD (Dosen ICT Pembelajaran PGMI:
IAIN Madura)
PALOPO) •S-2 PGMI (Dosen Pengembangan Kurikulum: IAIN
Madura)
•S-2 PGMI/Pendidikan dasar (Dosen PGMI: IAIN
Palangkaraya)
•S-2 PGMI (Dosen PGMI: IAIN Samarinda)
•S-2 PGMI (Dosen PGMI: IAIN Surakarta)

Sumber: Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi No. 2901/B/HK.04.01/2023 tentang Kualifikasi Akademik dan
Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023 tertanggal 24 Mei 2023; Pengumuman Formasi CPNS 20
Kemenag 2019; Pengumuman Kemenag No. P-25896.1/SJ/B.II.2/Kp.00.1/09/2018 tentang Perubahan Pengumuman dan Alokasi Formasi pelaksanaan CPNS Kemenag 2018
E. Standar Tujuan Prodi S-1, S-2, S-3 PGMI
• Tujuan Program Studi PGMI Program Sarjana (S1) adalah menghasilkan calon pendidik pada
Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar yang memiliki kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan
profesional untuk bidang studi Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, dan PKn.

• Tujuan Prodi PGMI Program Magister (S2) adalah


1. Menghasilkan pendidik jenjang pendidikan tinggi (DIV/S1/Pendidikan Profesi) bidang mata
pelajaran umum Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS,
PKn) yang memiliki kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional.
2. Menghasilkan praktisi pendidikan yang ahli pada mata pelajaran umum (Bahasa Indonesia,
Matematika, IPA, IPS, PKn) di Satuan Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah/ Sekolah Dasar dengan
kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional.

• Tujuan Prodi PGMI Program Doktor (S3)


1. Menghasilkan pendidik jenjang pendidikan tinggi (DIV/S1/Profesi/Magister/Doktor) bidang
mata pelajaran umum Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa Indonesia, Matematika, IPA,
IPS, PKn) yang memiliki kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional.
2. Menghasilkan praktisi pendidikan yang ahli pada mata pelajaran umum (Bahasa Indonesia,
Matematika, IPA, IPS, PKn) di Satuan Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar dengan
kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan professional.

Sumber: Keputusan Perkumpula Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-PGMI Indonesia) Nomor 007/PD-PGMI/SK/VIII/2023 tertanggal 30 Juli 2023 tentang Standar Tujuan, Profil Lulusan, Body
21
of Knowledge, dan Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktor (S3)
F. Standar Profil Lulusan Prodi S-1, S-2, S-3 PGMI
• Profil Lulusan Program Studi PGMI Program Sarjana (S1) adalah calon pendidik pada Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar
(CPMISD).
• Deskripsi Profil Lulusan adalah calon pendidik pada Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar yang memiliki kemampuan
pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional untuk bidang studi Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, dan PKn.
• Profil Lulusan Program Studi PGMI Program Magister (S2) adalah:
• Pendidik jenjang pendidikan tinggi bidang Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (PPTMISD).
Deskripsi profil yaitu pendidik jenjang pendidikan tinggi (DIV/S1/Pendidikan Profesi) bidang mata pelajaran umum
Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, PKn) yang memiliki kemampuan
pedagogik, kepribadian, sosial, dan professional; dan
• Praktisi pendidikan pada satuan Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (PPMISD). Deskripsi profil yaitu
praktisi pendidikan yang ahli di bidang mata pelajaran umum Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa
Indonesia, Matematika, IPA, IPS, PKn) dengan kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan professional..
• Profil Lulusan Program Studi PGMI Program Doktor (S3) adalah:
• Pendidik di pendidikan tinggi bidang Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah/sekolah Dasar (PPTMISD). Deskripsi
profil yaitu pendidik jenjang pendidikan tinggi (DIV/S1/Profesi/Magister/Doktor) bidang mata pelajaran umum
Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, PKn) yang memiliki kemampuan
pedagogik, kepribadian, sosial, dan professional.
• Praktisi pendidikan pada satuan Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (PPMISD). Deskripsi profil yaitu
praktisi pendidikan yang ahli di bidang mata pelajaran umum Madrasah Ibtidaiyah/Sekolah Dasar (Bahasa
Indonesia, Matematika, IPA, IPS, PKn) dengan kemampuan pedagogik, kepribadian, sosial, dan professional.

Sumber: Keputusan Perkumpula Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-PGMI Indonesia) Nomor 007/PD-PGMI/SK/VIII/2023 tertanggal 30 Juli 2023 tentang Standar Tujuan, Profil Lulusan, Body
22
of Knowledge, dan Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktor (S3)
G. Body of Knowledge Program Studi S-1 PGMI
Calon Pendidik di MI/SD
Tujuan PS → Calon Guru Kelas
MI/SD

• UU PT, program
sarjana merupakan
pendidikan akademik
yang diperuntukkan
bagi lulusan pendidikan
menengah atau
sederajat sehingga
mampu
mengamalkan Ilmu
Pengetahuan dan
Teknologi melalui
penalaran ilmiah.

Sumber:
Keputusan Perkumpula Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-
PGMI Indonesia) Nomor 007/PD-PGMI/SK/VIII/2023 tertanggal 30 Juli
2023 tentang Standar Tujuan, Profil Lulusan, Body of Knowledge, dan
Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi Pendidikan Guru
Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktor
(S3) ; ; UU PT No. 12/2012 23
Body of Knowledge Program Studi S-2 PGMI
1. Pendidik di PT untuk 5 Bidang Studi
MI/SD→ Dosen (Pendidik +
Tujuan PS Ilmuwan) (DIV/S1/PPG PGMI/PGSD)
2. Praktisi Pendidikan di MI/SD

• Program magister
merupakan pendidikan
akademik yang
diperuntukkan bagi
lulusan program sarjana
atau sederajat sehingga
mampu mengamalkan
dan mengembangkan
Ilmu Pengetahuan
dan/atau Teknologi
melalui penalaran dan
penelitian ilmiah

Sumber:
Keputusan Perkumpula Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-
PGMI Indonesia) Nomor 007/PD-PGMI/SK/VIII/2023 tertanggal 30 Juli
2023 tentang Standar Tujuan, Profil Lulusan, Body of Knowledge, dan
Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi Pendidikan Guru
Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktor
(S3); UU PT No. 12/2012 24
Body of Knowledge Program Studi S-3 PGMI
1. Pendidik di PT untuk 5 Bidang Studi
Tujuan PS MI/SD→ Dosen (Pendidik +
Ilmuwan) (S2/S3 PGMI/PGSD)
2. Praktisi Pendidikan di MI/SD
• Program doktor
merupakan pendidikan
akademik yang
diperuntukkan bagi
lulusan program
magister atau sederajat
sehingga mampu
menemukan,
menciptakan,
dan/atau memberikan
kontribusi kepada
pengembangan, serta
pengamalan Ilmu
Pengetahuan dan
Teknologi melalui
penalaran dan
penelitian ilmiah
Sumber:
Keputusan Perkumpula Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-PGMI Indonesia) Nomor
007/PD-PGMI/SK/VIII/2023 tertanggal 30 Juli 2023 tentang Standar Tujuan, Profil Lulusan,
Body of Knowledge, dan Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi Pendidikan Guru
Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktor (S3), ; UU PT
25 No.
12/2012.
Perubahan Nomenklatur Prodi S-1 PGMI ke PGSD, Prodi S-2 PGMI ke
Pendidikan Dasar, dan Prodi S-3 PGMI ke Pendidikan Dasar

S-1 Calon
Pendidik di
Calon Guru
Kelas MI/SD =
Nomenklatur
baru:
PENDIDIKAN
PGMI MI/SD Pendidik GURU SEKOLAH
DASAT

S-2 Pendidik di PT
DIV/S1/PPG
Dosen=
Pendidik +
Nomenklatur
baru:

PGMI
PENDIDIKAN
PGMI/PGSD Ilmuwan DASAR

S-3 Pendidik di PT
S-2/S-3
Dosen =
Pendidik +
Nomenklatur
baru:

PGMI
PENDIDIKAN
PGMI/PGSD Ilmuwan DASAR

Sumber: Keputusan Perkumpulan Dosen Program Studi PGMI Indonesia (PD-PGMI Indonesia) Nomor 15/PD-PGMI/SK/X/2023 tertanggal 19 Oktober 2023 tentang Perubahan Nomenklatur Program
Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Program Sarjana (S1) Menjadi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Program Sarjana; Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Program Magister
(S2) dan Doktor (S3) Menjadi Program Studi Pendidikan Dasar.
26
Thank you
Dr. Andi Prastowo, M.Pd.I
HP/WA. 081804033569
andi.prastowo@uin-suka.ac.id
anditarbiyah@gmail.com

20XX 27

Anda mungkin juga menyukai