Anda di halaman 1dari 2

Judul Proposal Tugas Akhir : Penentuan Harga Pokok Produksi Pada Rumah Produksi

”AA2_KADO” Banjarmasin.

Jenis dan Sumber Data : Jenis data yang digunakan dalam penelitian adalah Data
Kuantitatif, yaitu data yang berupa angka angka atau bilangan
yang berhubungan dengan Penentuan Harga Pokok Produksi
pada Rumah Produksi “AA2_KADO” Banjarmasin.

Sumber data yang digunakan adalah data sekunder yaitu data


yang diperoleh atau dikumpulkan oleh peneliti dari berbagai
sumber yang telah ada.

Teknik Pengumpulan Data : Wawancara

Yaitu teknik pengumpulan data dengan cara melakukan tanya


jawab langsung dengan pihak pemilik usaha.

Observasi

Yaitu teknik pengumpulan data dengan cara peninjauan dan


pengamatan secara langsung pada usaha tersebut.

Dokumentasi

Yaitu teknik pengumpulan data dengan meneliti dokumen


dokumen peristiwa yang sudah berlalu.

Teknik Pengolahan Data : Dari hasil pengumpulan data yang diperoleh, diproses melalui
metode kuantitatif.

Teknik Analisis Data : Dalam penelitian ini data yang diperoleh diklasifikasikan dan
dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif yaitu
menguraikan masalah dengan cara mengumpulkan,
mengelompokkan dan menganalisis data yang berupa referensi
dan serangkaian informasi yang digali dan hasil penelitian
berdasarkan teori untuk ditarik kesimpulan dan saran-saran
yang dapat bermanfaat bagi pemilik usaha.

Anda mungkin juga menyukai