Anda di halaman 1dari 3

Tabel 1.

Contoh Kisi-Kisi, Soal Pengetahuan, Kunci Jawaban, Cara Pengolahan Nilai


Mata Pelajaran : Komputer Dan Jaringan Dasar

KD 3.1 Memahami Konsep Dan Cara Kerja Dari Komputer Meliputi Cara Kerja Prosesor, Mainboard,
Memori Dan Media Penyimpanan.

Jenis
Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal Soal
Soal
3.1 Memahami 1. menjelaskan 1. Siswa dapat Tes 1. Jelas pengertian dari
Konsep Dan Cara arti komputer menjelaskan arti tulis komputer
Kerja Dari menurut siswa. dari komputer. 2. Jelaskan konsep dan
Komputer Meliputi 2. menerakan 2. Siswa dapat cara kerja komputer
Cara Kerja Prosesor, konsep dan cara menerangkan alur
Mainboard, Memori kerja sebuah konsep dan cara
Dan Media komputer. kerja komputer.
Penyimpanan.
Kunci Jawaban Soal :
1. Komputer merupakan perangkat elektronik yang terdiri dari beribu bahkan berjuta0juta
kompnen yang dirangkai menjadi satu-kesatuan yang utuh.
2. Konsep awal Komputer adalah sebagai alat hitung. Komputer merupakan suatu perangkat
elektronika yang dapat menerima dan mengolah data menjadi informasi, menjalankan
program yang tersimpan dalam memori, serta dapat bekerja secara otomatis dengan
aturan tertentu.
Penskoran Jawaban Dan Pengolahan Nilai
1. Nilai 4 : jika jawaban sesuai dengan kunci jawaban dan ada pengembangan jawaban
2. Nilai 3 : jika jawaban sesuai dengan kunci jawaban
3. Nilai 2 : jika jawaban kurang sesuai dengan kunci jawaban
4. Nilai 1 : jika jawaban tidak sesuai dengan kunci jawaban
Contoh Pengolahan Nilai
IPK No Soal Skor Penilaian 1 Nilai
1 1 3
2 2 3
Nilai perolehan KD pengetahuan : rata-rata dari
3
nilai IPK (6/8)*100 = 75
4
Jumlah
Tabel 2. Contoh Instrumen Penilaian Ketrampilan
Mata Pelajaran : Komputer Dan Jaringan Dasar

KD 4.1 Mengidentifikasi konsep dan cara kerja dari komputer meliputi cara kerja prosesor,
mainboard, memori dan media penyimpanan.

KATEGORI
IPK
1 2 3 4

 Menganalisa konsep Tidak dapat Terdapat Terdapat 1 Tepat dalam


dan cara kerja dari menjelaskan kesalahan >1 kesalahan menjelaskan
komputer tentang konsep dalam dalam tentang konsep
dan cara kerja menjelaskan menjelaskan dan cara kerja
dari komputer tentang konsep tentang konsep dari komputer
dan cara kerja dan cara kerja
dari komputer dari komputer

Mengimplementasikan Tidak dapat Terdapat Terdapat 1 Tepat dalam


konsep dan cara kerja menyajikan kesalahan >1 kesalahan menyajikan
dari Prosesor, konsep dan dalam dalam konsep dan
mainboard, memori, cara kerja dari menyajikan menyajikan cara kerja dari
dan media prosesor, konsep dan konsep dan prosesor,
penyimpanan mainboard, cara kerja dari cara kerja dari mainboard,
memori, dan prosesor, prosesor, memori, dan
media mainboard, mainboard, media
penyimpanan memori, dan memori, dan penyimpanan
media media
penyimpanan penyimpanan
Tabel 3. Jurnal Sikap Sosial
Mata Pelajaran : Komputer Dan Jaringan Dasar

No Waktu Nama Peserta Didik Catatan Perilaku Butir Sikap

1 22 Juni 2016 Kamal Abdullah Pekok Tertib Kepedulian

2 22 Juni 2016 Tyok setyo Baik Spiritual

3 22 Juni 2016 Prasetya Nirwana Tertib Kepedulian

4 22 Juni 2016 Huda Lulably Tertib Kepedulian

5 22 Juni 2016 Dona Doni Tekun Ketaqwaan

Anda mungkin juga menyukai