Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL (2022/2023)

Mata Kuliah: Komputer Perpajakan


KASUS: E FORM SPT BADAN PEMBETULAN

Nama Wajib Pajak : PT BINAR MADANI LAMPUNG

Alamat : Jl. Jend Sudirman No 82 KOTA BANDAR LAMPUNG

No. Telp/Fax : 0721-460311

Jenis Usaha : YAYASAN SWASTA

NPWP : 92.733.298.1-323.000

KLU : 87902

Tanggal pendirian : 01-Jan-02

Pemilik : Adi (NPWP 15.344.751.1-331.000, Jl. Sultan No 2 Lampung) 30% dari Modal

Adit (NPWP 14.800.221.5-331.000, Jl. Mataram No 15 Lampung) 70% dari Modal

(Total Modal Kepengurusan Rp 2.000.000.000)

Struktur Organisasi : Adi (Pimpinan Yayasan)

Adit (Pembina Yayasan)

Deadline Video Tanggal 27 Desember 2022 Pukul 21:00 WIB. Wajib diupload di Google Drive. Link google harus
dapat dibuka, mohon dites terlebih dahulu oleh temannya. Apabila link sudah ada, maka silahkan kirimkan link
tersebut ke email saya: zoomkamadie@gmail.com
YAYASAN BINAR MADANI LAMPUNG
LAPORAN PENERIMAAN DAN PENGELUARA
Sampai dengan 31/12/2021
Penerimaan dari SPP 9.XX0.000.000
Penerimaan dari Donatur 3.X00.000.000
Penerimaan dari Hibah 2.X00.000.000
Total Penerimaan ?

BIAYA USAHA:
Biaya Gaji dan Tunjangan Karyawan 4.XX0.000.000
Biaya Gaji dan Tunjangan Pengurus/Pembina 5XX.000.000
Transportasi 2.845.000.000
Sumbangan 620.000.000
Biaya Sewa Mobil 8X0.000.000
Biaya Listrik 440.000.000
Bantuan Beasiswa 200.000.000
Konsumsi 123.800.000
Penyusutan 120.000.000
Pengadaan Helm Karyawan 32.000.000
Pajak Penghasilan 400.000.000
Sanksi Administrasi Pajak Penghasilan 310.000.000
Perjalanan Dinas Direktur 300.000.000
Cadangan Kerugian Piutang 140.000.000
Biaya Perbaikan Gedung 54.230.000
Pajak Reklame 280.000.000
JUMLAH BIAYA YAYASAN ?
Selisih Penerimaan - Pengeluaran Yayasan ?

Penerimaan diluar Kegiatan Yayasan


Pendapatan Bunga Bank 40.000.000
Pendapatan Sewa ATM 4X0.000.000
Pengeluaran diluar Kegiatan Yayasan
Biaya Perbaikan Bangunan Rumah Dinas 90.000.000
Selisih Penerimaan - Pengeluaran diluar Kegiatan Yayasan ?
TOTAL SELISIH PENERIMAAN DAN PENGELUARAN ?

diketahui:
X = Angka Terakhir NPM Anda
Terdapat Bukti pembayaran PPh 25 setiap bulan Rp 2.000.000
Terdapat Bukti Pembayar STP PPh 25 Rp 6.000.000 (Pokok 70% dan Bunga 30%)

Hitunglah PPh Pasal 29 Tahun 2021 Yayasan Binar!


Buatlah video terkait pembetulan 1 Yayasan Binar!

Anda mungkin juga menyukai