Anda di halaman 1dari 5

Teks eksplanasi

Teks 1
No Teks eksplanasi Contoh

1. Gagasan umum dan fakta Gagasan umum:


dari gagasan umum teks tersebut tentang “penularan covid 19”.
Teks tersebut menjelaskan tentang penularan virus yang
dapat menyebar melalui doplet atau tetesan air dari hidung,
mulut, atau bagian lain dari tubuh manusia. Penularannya
dapat terjadi pada saat batuk, bersin, atau berbicara.

Fakta:
Covid-19 begitu cepat menular dari satu manusia ke
manusia lainnya. Jumlah korban dan angka kasus kian
meningkat. Hingga tulisan ini dibuat, jumlah kasus
mencapai lebih dari 502 ribu kasus di Indonesia.
Sedangkan di dunia mencapai lebih dari 58,7 juta kasus.

2. Struktur teks eksplanasi Pernyataan umum:


Covid-19 begitu cepat menular dari satu manusia ke
manusia lainnya. Jumlah korban dan angka kasus kian
meningkat. Hingga tulisan ini dibuat, jumlah kasus
mencapai lebih dari 502 ribu kasus di Indonesia.
Sedangkan di dunia mencapai lebih dari 58,7 juta kasus.

Deretan penjelas:
Covid-19 ditularkan dari seseorang yang terkena virus
SARS-CoV-2 ke orang lainnya. Penyakit ini dapat
menyebar melalui droplet atau tetesan air dari hidung,
mulut, atau bagian lain dari tubuh manusia.
Penularannya dapat terjadi pada saat batuk, bersin, atau
berbicara.

Seseorang juga dapat terinfeksi Covid-19 bila tanpa


sengaja menghirup droplet dari penderita. Ini alasan
mengapa penting untuk menjaga jarak hingga kurang
lebih satu meter dari orang lain.
Interpretasi:
Droplet juga dapat melekat atau jatuh pada benda di
sekitarnya, kemudian menularkan penyakit pada orang
lain yang menyentuh benda yang sudah terkontaminasi
droplet penderita. Bila tangan kita yang terkontaminasi
menyentuh mata, hidung, atau mulut, maka kita dapat
terinfeksi Covid-19. Ini adalah alasan pentingnya mencuci
tangan secara teratur dengan sabun dan air mengalir, atau
hand sanitizer.

3. Ciri kebahasaan teks eksplanasi a. Konjungsi kausalitas


yang meliputi :
Bila tangan kita yang terkontaminasi menyentuh mata,
a. Konjungsi kausalitas hidung, atau mulut, maka kita dapat terinfeksi Covid-
b. Konjungsi kronologis dan 19.
c keterangan waktu
Seseorang juga dapat terinfeksi Covid-19 bila tanpa
sengaja menghirup droplet dari penderita.

b. Konjungsi kronologis
Droplet juga dapat melekat atau jatuh pada benda di
sekitarnya, kemudian menularkan penyakit pada orang
lain yang menyentuh benda yang sudah terkontaminasi
droplet penderita.

c. keterangan waktu
Hingga tulisan ini dibuat, jumlah kasus mencapai lebih dari
502ribu kasus di Indonesia. Sedangkan di dunia mencapai
lebih dari 58,7 juta kasus.
Teks 2
No Teks eksplanasi Kalimat

1. Gagasan umum dan fakta Gagasan umum:


gagasan umum teks tersebut tentang “kemiskinan”. Teks
tersebut menjelaskan tentang kemiskinan yang dimaksud
orang miskin adalah orang yang kesulitan untuk memenuhi
kebutuhan hidupnya

Fakta:
Pada 2019, menurut Badan Pusat Statistik (BPS), jumlah
orang miskin di Indonesia diperkirakan mencapai hampir
25 juta orang.
2. Struktur
Pernyataan umum:
Pada 2019, menurut Badan Pusat Statistik (BPS),
jumlah orang miskin di Indonesia diperkirakan
mencapai hampir 25 juta orang. Jumlah yang banyak
tentunya. Secara ekonomi, yang dimaksud orang
miskin adalah orang yang kesulitan untuk memenuhi
kebutuhan hidupnya. Mereka inilah yang disebut
orang yang mengalami kemiskinan.

Kemiskinan dilihat dari sebabnya, ada dua


macam kemiskinan. Pertama, ada
kemiskinan individual. Kemudian yang kedua,
ada kemiskinan struktural.

Deretan penjelas:
Kemiskinan individual adalah kemiskinan yang
dakibatkan oleh perilaku diri sendiri. Misalnya,
karena orang tersebut melakukan berbagai hal
yang berisiko secara hitung-hitungan logis bakal
mengakibatkan kemiskinan.

Contohnya adalah orang yang miskin karena kalah


judi, karena tidak bekerja namun suka berfoya-foya,
punya kemampuan bekerja tapi memilih
menganggur, dan sebagainya.
Sedangkan kemiskinan struktur adalah kemiskinan
yang dialami orang-orang yang sebetulnya sudah
berusaha tidak miskin, namun struktur kehidupan
memaksanya untuk menjadi miskin. Kemiskinannya
lebih disebabkan pada aturan yang diterapkan dalam
kehidupan atau ketiadaan privilege yang dimiliki.

Mereka ini adalah orang-orang yang tidak bisa


mengakses pendidikan bagus untuk meningkatkan
kariernya karena pendidikan mahal, atau orang
yang terlahir dari

orang tua miskin lalu terpaksa putus sekolah


karena tidak ada yang melakukan covering
terhadap kebutuhan hidupnya.

Interpretasi:
Dari kedua macam penyebab kemiskinan ini, kita
tidak bisa sembarangan menghakimi orang yang
miskin itu semuanya pemalas dan orang-orang yang
bodoh, karena tidak semua kasus kemiskinan karena
itu. Bahkan lebih banyak karena ketiadaan
kesempatan. Untuk itulah, kita yang sekarang
berkecukupan mesti peduli dengan mereka.

3. Ciri kebahasaan teks a. Konjungsi kausalitas:


eksplanasi yang meliputi :
Kemiskinan individual adalah kemiskinan yang
a. Konjungsi kausalitas dakibatkan oleh perilaku diri sendiri. Misalnya,
b. Konjungsi kronologis karena orang tersebut melakukan berbagai hal
yang berisiko secara hitung-hitungan logis bakal
dan mengakibatkan kemiskinan.
c keterangan waktu

Kemiskinannya lebih disebabkan pada aturan yang


diterapkan dalam kehidupan atau ketiadaan
privilege yang dimiliki.
Mereka ini adalah orang-orang yang tidak
bisa mengakses pendidikan bagus untuk
meningkatkan kariernya karena pendidikan mahal,
atau orang yang terlahir dari
orang tua miskin lalu terpaksa putus sekolah
karena tidak ada yang melakukan covering
terhadap kebutuhan hidupnya.

b. Konjungsi kronologis:
Kemiskinan dilihat dari sebabnya, ada dua macam
kemiskinan. Pertama, ada kemiskinan individual.
Kemudian yang kedua, ada kemiskinan structural

Mereka ini adalah orang-orang yang tidak bisa


mengakses pendidikan bagus untuk meningkatkan
kariernya karena pendidikan mahal, atau orang
yang terlahir dari
orang tua miskin lalu terpaksa putus sekolah
karena tidak ada yang melakukan covering
terhadap kebutuhan hidupnya.

c. Keterangan waktu:
Pada 2019, menurut Badan Pusat Statistik (BPS), jumlah
orang miskin di Indonesia diperkirakan mencapai hampir
25 juta orang.

Nama : kurnia aura fauziyah


N0 : 15
Kelas : XI MIPA 3

Anda mungkin juga menyukai