Anda di halaman 1dari 4

Nama : Ai Wita,S.Kep,.

Ners
NPP :537.0203.27.220595.18
Materi : Pertolongan Pertama Dan Pertolongan Pertama Gawat Darurat

SOAL :
1. Apa yang di sebut medis dasar?
2. Penolong yang pertama kali tiba di tempat kejadian dan memiliki kemampuan dan
terlatih dalam penanganan medis dasar disebut apa ?
3. Dalam pertolongan pertama kesan umum nya apa saja ?
4. Siapa yang di sebut penolong pertama?
5. Sebutkan satu system terpenting manusia?
6. Apa saja yang di cek dalam pemeriksaan respon?
7. Bagaimana menilai pernafasan?
8. Sebutkan patah tulang ?
9. Korban hanya bereaksi terhadap rangsang nyeri yang diberikan penolong adalah
tingkatan respon ?
10. Dimanakah kita memeriksa nadi korban pingsan dewasa ?
11. Pada korban sadar, apa yang kita lakukan terhadap korban yang sadar namun tidak
komunikasi apa yang kita lakukan?
12. Bagaimana cara mengehentikan pendarahan ?
Jawaban :
1. Tindakan perawatan berdasarkan ilmu kedokteran yang dimiliki oleh awam dan awam terlatih
merupakan pengertian dari
2. Pertolongan pertama
3. Trauma dan medis
4. Penolong yang pertama kali sampai di tempat dan terlatih dalam bidang pertolongan pertama
5. Jantung
6. Awas,suara,nyeri
7. Lihat kembang kempis,dengar hembusan napas,rasakan juga hembusan napas korban
8. Terbuka dan tertutup
9. Nyeri
10. Nadi leher
11. Melakukan respon lagi
12.Menekan luka
Nama : Ai Wita,S.Kep,.Ners
NPP :537.0203.27.220595.18
Materi : Kebencanaan

Soal :
1. Apakah yang dimaksud dengan bencana?
2. Sebutkan jenis-jenis bencana dan berikan contohnya?
3. Bagaimana cara pencegahan bencana alam banjir ?
4. Apa pengertian dari gempa bumi ?
5. Apa penyebab dari gempa bumi ?
6. Sebutkan factor yang bisa menyebabkan kebakaran hutan, berikan contohnya ?
Jawaban :
1. Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang bisa mengancam dan
mengganggu kehidupan masyarakat.
2. - Bencana alam : Contohnya : gempa bumi, tsunami, gunung meletus, banjir,
kekeringan, angin topan, dan tanah longsor.
- Nonalam : gagal tekonologi, gagal modernisasi, epidemi, dan wabah penyakit.
- Social : konflik sosial antarkelompok atau antarkomunitas masyarakat, dan
teror.
3. Jangan membuang sampah sembarangan
Jangan menebang hutan dan hentikan penebangan hutan liar
4. Gempa bumi merupakan peristiwa atau kejadian yang membuat bumi
tergoncang karena adanya pergeseran pada lapisan di kulit bumi.
5. Gempa bumi ini terjadi karena adanya pergerakan lempeng tektonik atau
aktivitas gunung berapi.
6. Ulah manusia dan kondisi alam
- Ulah Manusia
1. Membuang puntung rokok sembarangan di sekitar hutan.
2. Tidak mematikan api unggun dengan benar saat berkemah di hutan.
3. Membakar sampah di lahan tidak jauh dari hutan.
4. Penggunaan api untuk membuka lahan tanam baru.
5. Penebangan secara liar yang menyebabkan hutan menjadi tandus dan
kering.
- Kejadian Alam
1. Sambaran petir yang menyebabkan percikan api.
2. Erupsi gunung berapi yang mengeluarkan lahar panas dan melalui hutan.
3. Kemarau panjang yang ekstrem karena pemanasan global.

Anda mungkin juga menyukai