Anda di halaman 1dari 9

AKSI BERGIZI

Kesiswaan_SMAHA
BRAINSTORM
GOALS
Aksi bergizi merupakan rangkaian
program gizi remaja di sekolah yang
bertujuan memperbaiki status gizi
dan kesehatan remaja melalui
peningkatan pola hidup sehat
Stunting merupakan suatu kondisi
gagal tumbuh yang terjadi pada anak
THE
usia di bawah lima tahun (balita). DATA
Kondisi ini diakibatkan karena
kurangnya asupan gizi yang diterima
oleh si anak, sehingga tinggi
badannya berada di bawah standar.
THE PROBLEM?
Tak hanya kondisi fisik saja yang DESCRIPTION
terpengaruh, namun stunting OF THE
juga menghambat PROBLEM TO
perkembangan kognitif dan BE DISCUSSED
motorik, serta beresiko
mengalami gangguan metabolik
saat dewasa.
Kondisi ini bukan disebabkan karena
adanya faktor genetik, namun tidak

LETS tercukupinya asupan gizi yang tepat


dalam jangka waktu yang lama
DISCUSS! merupakan penyebab utama
terjadinya stunting.
LANGKAH
PREVENTIF
Olah raga dan
mengonsumsi makanan gizi
mengonsumsi Tablet Tambah seimbang
Darah (TTD) bagi remaja wanita
usia subur dan ibu hamil.
KONSUMSI TTD BAGI REMAJA
WANITA DAN IBU HAMIL SANGAT
DISARANKAN, KARENA SETIAP
BULANNYA WANITA KEHILANGAN

PERHATIKAN BANYAK DARAH AKIBAT MENSTRUASI.


BERKURANGNYA VOLUME DARAH DI
DALAM TUBUH RENTAN MEMBUAT
WANITA MENGALAMI ANEMIA.

Apabila sejak remaja sudah menderita anemia, maka ia memiliki resiko yang
tinggi untuk mengalami anemia ketika masa kehamilannya. Sedangkan,
peningkatan volume darah sangat dibutuhkan ketika masa kehamilan untuk
membentuk plasenta, janin, dan cadangan zat besi dalam asi.
CONCLUSION
Mari biasakan pola hidup sehat dengan
olah raga, makan dengan gizi seimbang,
minum TTD , dll
THANK YOU
I hope you can get helpful
knowledge from this presentation.
Good luck!

Anda mungkin juga menyukai