Anda di halaman 1dari 9

Di susun oleh kelompok Tiga

Pengelolah limbah
sisah kain menjadi
keset
Kreativitas Indonesia

Universitas Pamulang Informasi pengelolaan limbah.


TEAM THREE
BRIAN JUANDA SARAGIH

DINDA DWI WIJAYANTI

NOVA OKTOTODK

SINTYA MURNI

ZUBAIR NABIIL MUSYAFFA YUSUF


Latar belakang
Pengolahan limbah merupakan salah satu tantangan utama dalam era modern ini,
mengingat pertumbuhan pesat industri dan konsumsi manusia. Salah satu jenis
limbah yang menjadi perhatian adalah limbah sisa kain. Di berbagai belahan dunia,
industri tekstil menghasilkan sejumlah besar limbah sisa kain yang seringkali tidak
termanfaatkan dengan baik. Dengan mengolah limbah sisa kain menjadi keset, kita
dapat menciptakan nilai tambah dari limbah yang sebelumnya dianggap tidak
berguna.

Back to Agenda
Merubah Pemikiran
Kampanye sosial
Masyarakat yang lebih
kreatif perlu dilakukan kampanye sosial melalui
berbagai media untuk mengedukasi
masyarakat tentang manfaat daur ulang
Untuk merubah pemikiran limbah sisah kain dan cara membuatnya
menjadi keset yang berguna.
masyarakat agar lebih kreatif
dalam memanfaatkan limbah
sisah kain menjadi keset,
Kerjasama
diperlukan beberapa strategi.
kerjasama dengan organisasi atau
komunitas lokal dapat membantu
meningkatkan kesadaran masyarakat akan
Back to Agenda pentingnya pengelolaan sampah dan
mengadakan pelatihan atau workshop
untuk memberikan keterampilan praktis
dalam mengelola limbah sisah kain.
Cara membuat keset dari
kain perca
Jika Anda tertarik membuat keset kaki dari kain
perca, Anda hanya perlu menyiapkan alat dan
bahan serta mengikuti beberapa langkah mudah
berikut ini:

Back to Agenda

Bahan # 1 Bahan # 2 Bahan # 3


Gunting Kain kanvas
Lem kain
Meteran kain Benang sulam
Selotip Hitam
Jarum khusus tapestry Kumpulan kain perca
Cara membuat keset
dari kain perca
Buatnya cukup mudah banget loh.

Siapkan bahan-bahan seperti kain


1 perca, benang, jarum dan alat pembuat
pola.

Buat pola pada kertas dan gunakan


2 untuk memotong kain perca.

Jahit bagian pinggir keset dan


3 tambahkan ornamen jika
diinginkan.

Bersihkan sisa-sisa kain yang


4 tercecer pada keset menggunakan Back to Agenda
sapu atau vacuum cleaner.
Manfaatnya Back to Agenda

Memanfaatkan limbah sisa kain sebagai bahan dasar


pembuatan keset memiliki manfaat ekonomi dan
lingkungan. Hal ini dapat mengurangi jumlah limbah yang
dibuang, mengurangi penggunaan bahan baku baru,
memberikan peluang usaha, serta memberikan alat
pembersih yang efektif untuk membersihkan rumah atau
kantor.
Kesimpulan
Sebagai kesimpulan, pengolahan limbah kain sisa menjadi keset adalah
langkah yang positif menuju pengelolaan limbah yang berkelanjutan dan
ramah lingkungan. Dengan inovasi, kolaborasi antarstakeholder, dan
kesadaran konsumen, kita dapat menciptakan lingkungan yang lebih bersih
dan industri tekstil yang lebih berkelanjutan. Dengan demikian, upaya dalam
pengolahan limbah kain sisa menjadi keset tidak hanya menjadi langkah
praktis, tetapi juga menjadi kontribusi nyata terhadap pelestarian lingkungan
dan pembangunan berkelanjutan.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai