Anda di halaman 1dari 1

Kami dari Kelas Minat Sains Club level A ( kelas 2 dan 3)

Disini kami akan memprestasikan hasil karya kami yaitu

Miniatur Pembangkit Listrik Tenaga Air


Kami memanfaatkan barang bekas untuk

membuat kincir air yang merubah energi potensial

air menjadi energi gerak. Prinsip kerjanya yaitu air yang jatuh

dari botol akan mendorong baling baling kincir air sehingga

kincir air dapat berputar.

Tujuan kami membuat projek ini yaitu untuk memanfaatkan

energi potensial yang ada dengan kapasitas kecil

apabila di aplikasikan di kehidupan nyata bisa di gunakan untuk

irigasi sawah dan bisa dimanfaatkan untuk memutar turbin

yang bisa menghasilkan listrik.

Manfaatnya yaitu untuk mempelajari lebih dalam tentang

materi perubahan energi, tapi jika di aplikasikan dalam kehidupan

nyata manfaatnya sangatlah banyak seperti, untuk pengairan sawah,

pembangkit listrik, memompa air untuk mendistribusikan

air bersih, membantu industri pengolahan kayu

dan objek wisata.

Anda mungkin juga menyukai