Anda di halaman 1dari 4

Penjelasan Teknis mengenai tujuan penggunaan barang

1. Nama Barang : Stainless Steel Kitchenware Set

HS CODE : 7223.93.10

Deskripsi : Produk Alat makan/penyimpanan makanan/Peralatan memasak, dengan spesifikasi


Cup, Plate, Bowl, Basin, Pot, Wok, Pan, Buffet Tray berbahan dasar stainless steel dilapisi
dengan seng dengan ukuran all size.

Gambar :
Cup Plate

Kegunaan : sebagai tempat menyimpan minuman dingin maupun panas. Kegunaan : sebagai tempat wadah makanan.

Pan Bowl

Kegunaan : sebagai tempat memasak makanan. Kegunaan : sebagai wadah untuk menaruh makanan
atau alat peniris sayuran yang direbus/dicuci.

Buffet Tray Pot

Kegunaan : sebagai tempat wadah makanan dalam jumlah yang banyak Kegunaan : sebagai tempat menyimpan minuman
dingin maupun panas.
Agar tetap hangat/panas.
Basin Wok

Kegunaan : sebagai tempat mengolah makanan atau wadah makanan. Kegunaan : sebagai tempat wadah untuk
memasak/menggoreng/menumis makanan.

Jumlah/Satuan :

Pelabuhan Tujuan :

Import dari :
2. Nama Barang : Cart/Trolley, Rack

HS CODE : 7326.90.99

Deskripsi : Produk Alat Untuk menyimpan barang dan memindahkannya dan untuk
menyusun dan menyimpan barang dengan spesifikasi Cart/Trolley (Max 1TNE) dan
spesifikasi rak upright frame ((H6300*D2000, 80*70*1.8), Beam (L3000*P110*50*1.8) dan
Shelf (L967*D1950*1.2).

Gambar :

Kegunaan : sebagai alat yang dapat digunakan untuk membantu saat memindahkan barang yang bebannya cukup berat.

Kegunaan : sebagai alat yang dapat digunakan untuk menyimpan berbagai barang dan menyusun barang.

Jumlah/Satuan :

Pelabuhan Tujuan : Tanjun Priok, Jakarta

Import dari :

Anda mungkin juga menyukai