Anda di halaman 1dari 4

NAMA : JAIDIN

NIM : A1K120013
KELAS :A
MATA KULIAH : PERENCANAAN PEMBELAJARAN

SILABUS MATA PELAJARAN: FISIKA


RADIASI ELEKTROMAGNETIK

Satuan Pendidikan : SMA


Kelas /Semester : XII/1

Kompetensi Inti
KI. 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI. 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong-royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab,
responsive, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”
KI. 3 Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi penegtahuan faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menrapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI. 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah kelimuan
Penilaian
Keterampilan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penguasaan
Berpikir Kritis Waktu Belajar
Konsep
Individu
1.1 Menyadari Radiasi Mengamati Menulis laporan  Laporan tertulis 4 JP Buku Fisika
kebesaran Tuhan Elektromagnetik  Peserta didik ilmiah sebagai hasil eksplorasi SMA Kelas
yang menciptakan  Spektrum memperhatikan video hasil studi literatur secara softcopy, XII Marthen
dan mengatur alam elektromagnetik tentang spektrum dari berbagai hardcopy, dan Kanginan
jagad raya melalui  Sumber Radiasi gelombang sumber tentang powerpoint Erlangga
pengamatan Elektromagnetik elektromagnetik yang pemanfaatan dan  Tes tertulis
fenomena alam fisis  Pemanfaatan radiasi ditampilkan guru melaui bahayanya radiasi  Kegiatan
dan pengukurannya elektromagnetik layar LCD di depan elektromagnetik presentasi
 Bahaya radiasi kelas. Tes tertulis kelompok
2.1 Menunjukkan elektromagnetik  Memberikan kesempatan Kegiatan presentasi
perilaku ilmiah peserta didik kelompok
(memiliki rasa ingin merumuskan masalah
tahu; 0bjektif; jujur; dari hasil pengamatan
teliti; cermat; tekun; pada tayangan video /
hati-hati; gambar
bertanggung jawab;
terbuka; kritis; Menanyakan
kreatif; inovatif dan  Guru membimbing
peduli lingkungan) peserta didik mengajukan
dalam aktivitas pertanyaan berdasarkan
sehari-hari sebagai apa yang telah
wjud implementasi diamatinya.
sikap dalam  Peserta didik menyimak
melakukan informasi kegiatan
percobaan, pembelajaran yang akan
melaporkan, dan dilakukan untuk
bediskusi. menjawab berbagai
pertanyaan yang muncul
3.6 Menganalisis dan berkaitan dengan
fenomena radiasi pengamatan yang mereka
elektomagnetik,
Penilaian
Keterampilan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penguasaan
Berpikir Kritis Waktu Belajar
Konsep
Individu
pemanfaatannya lakukan.
dalam teknologi, dan
dampaknya pada Mengeksplorasi
kehidupan.  Peserta didik diajak guru
observasi untuk
4.6 Mempresentasikan bekerjasama
manfaat radiasi menganalisis penerapan
elektromagnetik dan gelombang
dampaknya pada elektromagnetik dalam
kehidupan kehidupan sehari-hari.
sehari-hari  Guru membimbing
peserta didik dalam
menemukan konsep
radiasi elektromagnetik.

Mengasosiasi
 Peserta didik (kelompok)
menganalisis kesesuaian
antara informasi dari
berbagai literatur dan
referensi yang
mendukung dengan
konsep radiasi
elektromagnetik.
 Peserta didik (kelompok)
mencatat hasil diskusi
pada LKPD yang
tersedia.

Mengomunikasikan
Penilaian
Keterampilan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penguasaan
Berpikir Kritis Waktu Belajar
Konsep
Individu
 Menunjuk perwakilan
kelompok
mempresentasikan hasil
karya tulis tentang radiasi
elektromagnetik.
 Peserta didik
menyampaikan pendapat
dan tanggapannya,
menganalisis dan
membandingkan hasil
pengamatan yang
dilakukan kelompoknya
dengan kelompok lain.

Anda mungkin juga menyukai