Anda di halaman 1dari 1

PERUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

MELALUI JALUR MANDIRI

KOMPETENSI DASAR TUJUAN PEMBELAJARAN


(KD) (TP)
3.2 Menganalisis 1. Peserta didik (A) dapat menganalisis pengaruh
pengaruh interaksi interaksi sosial dalam ruang yang berbeda
sosial dalam ruang terhadap kehidupan social (B) melalui tayangan
yang berbeda video (C) dengan benar (D).
terhadap kehidupan 2. Peserta didik (A) dapat menganalisis pengaruh
sosial dan budaya interaksi sosial dalam ruang yang berbeda
serta terhadap kehidupan budaya (B) melalui tayangan
pengembangan video (C) dengan benar (D).
kehidupan 3. Peserta didik (A) dapat menganalisis pengaruh
kebangsaan. interaksi sosial dalam ruang yang berbeda
terhadap pengembangan kehidupan
kebangsaan (B) melalui tayangan video (C)
dengan benar (D).

4.2 Menyajikan hasil 4. Peserta didik (A) dapat menyajikan hasil analisis
analisis tentang tentang pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang
pengaruh interaksi berbeda terhadap kehidupan social (B) melalui
sosial dalam ruang presentasi kelompok (C) dengan baik (D).
yang berbeda 5. Peserta didik (A) dapat menyajikan hasil analisis
terhadap kehidupan tentang pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang
sosial dan budaya berbeda terhadap kehidupan budaya (B) melalui
serta presentasi individu (C) dengan baik (D).
pengembangan 6. Peserta didik (A) dapat menyajikan hasil analisis
kehidupan tentang pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang
kebangsaan. berbeda terhadap pengembangan kehidupan
kebangsaan (B) melalui presentasi individu (C)
dengan baik (D).

Anda mungkin juga menyukai